Dua Gol Bunuh Diri Atletico Menangkan MadridSemifinal Copa Del Rey
Dua Gol Bunuh Diri Atletico Menangkan MadridSemifinal Copa Del Rey
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Madrid - Real Madrid tampil perkasa saat melumat tim satu kota Atletico Madrid dalam semifinal leg pertama Copa Del Rey, Rabu (5/2). Bermain di Santiago Bernabeu Madrid secara meyakinkan menang telak 3-0 atas Atletico.
Madrid yang mampu unggul di babak pertama tetap tampil menyerang di babak kedua. Madrid mampu menggandakan keunggulan lewat penyerang muda Jese Rodriguez menit 57. Jese mampu memaksimalkan umpan silang Angel Di Maria. Madrid unggul 2-0.
Menit 70 Madrid kembali mendapat peluang emas. Pepe yang menjadi aktor lahirnya gol pertama mampu meneruskan bole ke gawang Thibaut Courtois, sayang bola masih melebar di sisi gawang. 3 menit kemudian Madrid kembali mampu mencetak gol sekaligus mengunci kemenangan atas tetangganya. Kali ini giliran Miranda yang melakukan gol bunuh diri di menit 73. Sepakan keras Angel Di Maria mengenai kaki Miranda dan kembali mengecoh Courtois.
Madrid yang mengurung Atletico sekan tak memberi nafas untuk Los Rojiblancos mengembangkan permainan. Menjelang akhir laga Madrid masih mampu memuat peluang emas lewat penyerang muda lainnya Alvaro Morata. Umpan silang Cristiano Ronaldo sebenarnya mampu diteruskan Morata, sayang bola masih melebar. Hingga akhir laga Madrid tetap unggul 3-0.
Susunan Pemain :
Real Madrid (4-3-3) :
1. Iker Casillas (GK) (C), 17. Alvaro Arbeloa 3. Pepe, 4. Sergio Ramos, 5. Fabio Coentrao, 19. Luka Modric, 14. Xabi Alonso, 22. Angel Di Maria ( Asier Illarramendi'81), 20. Jese Rodriguez (Isco'84), 9. Karim Benzema (Karim Benzema'73), 7. Cristiano Ronaldo.
Pelatih : Carlo Ancelotti (Italia)
Atletico Madrid (4-2-3-1) :
13. Thibaut Courtois (GK), 22. Emiliano Insua, 20. Juanfran, 23. Miranda, 2. Diego Godin, 8. Raul Garcia (Jose Sosa'70), 21. Diego (Cristian Rodriguez'46), 6. Koke, 14. Gabi Fernandez (C), 10. Arda Turan (Adrian'61), 19. Diego Costa.
Pelatih : Diego Simeone (Argentina)
Posts
11.190
Berita Terkait
Inggris
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Endrick disebut mulai resah di Real Madrid. Fabrizio Romano ungkap klub yang lebih berpeluang merekrutnya dibanding Manchester United. Simak bocorannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Inggris
Liverpool Membangun Konsistensi dari Kemenangan atas Real Madrid di Anfield
Liverpool menang 1-0 atas Real Madrid dan menjaga konsistensi bermain usai menang 2-0 atas Aston Villa.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Liga Champions
Momentum Real Madrid Berakhir di Anfield, Xabi Alonso Terima Kekalahan dari Liverpool
Real Madrid kalah 0-1 kontra Liverpool di Anfield pada laga Liga Champions dan Xabi Alonso menerima kekalahan tersebut.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Hasil hari pertama pekan empat fase liga Liga Champions pada Rabu (05/11) dari klub seperti Liverpool, Real Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), Arsenal, dan Juventus.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Ragam
5 Penyerang Termahal Dunia pada 2025
Berdasarkan Transfermarkt, berikut lima penyerang termahal dunia saat ini pada 2025.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Liverpool vs Real Madrid di Anfield, Rabu 5 November 2025
Link live streaming serta jadwal siaran langsung laga Liga Champions Liverpool vs Real Madrid di Anfield.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Liga Champions
Liverpool vs Real Madrid: Teror Mulai Terasa, Mural Alexander-Arnold Dekat Anfield Dirusak
Kepulangan Trent Alexander-Arnold ke Anfield sebagai pemain Real Madrid diwarnai perusakan mural ikoniknya. Sentimen pengkhianat dan tulisan 'Adios El Rata' menghiasi Sybil Street jelang laga UCL.
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Spanyol
Real Madrid Masih Tertarik Rekrut Florian Wirtz
Real Madrid dikabarkan masih menaruh minat besar pada Florian Wirtz meski sang bintang muda Jerman kini bersinar di Leverkusen. Akankah Madrid bergerak lagi?
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Liga Champions
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Liverpool vs Real Madrid
Prediksi superkomputer Opta untuk laga seru Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions 2025/2026 bikin heboh! Siapa yang lebih berpeluang menang di Anfield?
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Liga Champions
Reuni di Anfield, Xabi Alonso Percaya Florian Wirtz Bakal Tunjukkan Kualitas
Laga melawan Liverpool di Anfield akan menjadi momen mengesankan bagi pelatih Real Madrid Xabi Alonso.
Yusuf Abdillah - Selasa, 04 November 2025