Dua Cara Barcelona Singkirkan Frenkie de Jong

Barca menilai, melepas De Jong akan menghadirkan banyak hal positif.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 25 Juli 2022
Dua Cara Barcelona Singkirkan Frenkie de Jong
Frenkie de Jong (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Barcelona memiliki rencana untuk menyingkirkan Frenkie de Jong pada bursa transfer musim panas ini. Barca menilai, melepas De Jong akan menghadirkan banyak hal positif.

Frenkie de Jong adalah satu di antara aset Barcelona yang bisa dijual. Barca perlu melakukannya untuk mengatasi masalah keuangan.

Baca Juga:

Membandingkan Statistik Dua Striker Top di El Clasico, Karim Benzema dan Robert Lewandowski

Klausul Fantastis Lewandowski dan Keanehan Nagelsmann Lihat Belanja Pemain Barcelona

Kisah Barcelona: Diam Dikira Bangkrut, Bergerak Banyak Merekrut

Melego pemain 25 tahun itu akan membuat Barcelona mendapatkan dana segar untuk kembali digunakan memboyong pemain. Pada saat bersamaan, Barca jadi punya ruang dan menghemat pengeluaran gaji.

Barcelona dikabarkan telah mencapai kesepakatan dengan Manchester United. Kedua klub sepakat jika harga De Jong adalah 85 juta euro. Selain itu, Chelsea dikabarkan juga tertarik kepada sang gelandang.

Namun, De Jong enggan meninggalkan Camp Nou. Pilihannya adalah bertahan bersama Barcelona.

Kondisi tersebut membuat Barcelona memutar otak. Pertama, manajemen Barca memberikan perintah kepada Xavi Hernandez untuk memainkan De Jong bukan pada posisinya. Harapannya, De Jong jadi tidak nyaman.

Walhasil, mantan pemain Ajax Amsterdam itu bermain sebagai bek tengah pada laga pramusim. Itu bukanlah perkara taktik semata, melainkan cara mengusir De Jong secara halus.

Jika tidak berhasil, Barcelona berencana memotong gaji De Jong dengan jumlah yang signifikan. Hingga saat ini, De Jong masih bersikeras agar gajinya tidak dipangkas.

Frenkie de Jong Breaking News Barcelona LaLiga
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.182

Berita Terkait

Lainnya
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
XSeries-2 juga menghadirkan banyak influncer, hingga pemain sepak bola profesional di Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 16 Januari 2026
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
Spanyol
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Barcelona akan diundi bersama enam klub Divisi Pertama lainnya dengan satu perwakilan dari Divisi Kedua.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Italia
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
AC Milan harus bekerja keras untuk bisa mengalahkan Como 3-1 pada laga lanjutan Serie A, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
Hasil akhir
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Barcelona mencatat kemenangan 2-0 atas Racing Santander pada laga babak 16 besar Copa del Rey, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Hasil akhir
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
AC Milan memetik kemenangan 3-1 saat dijamu Como di Stadio Giuseppe Sinigaglia pada laga tunda giornata ke-16 Serie A 2025-2026, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Copa del Rey, Racing Santander vs Barcelona: Kick-off Jumat (16/01) Pukul 03.00 WIB
Link live streaming serta jadwal siaran langsung 16 besar Copa del Rey antara Racing Santander vs Barcelona di Stadium El Sardinero.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Copa del Rey, Racing Santander vs Barcelona: Kick-off Jumat (16/01) Pukul 03.00 WIB
Timnas
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2026 bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, dan pemenang laga play-off antara Brunei dan Timor Leste.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Link streaming dan jadwal siaran langsung Como vs AC Milan di laga tunda Serie A. Kick-off 02.45 WIB, jangan sampai terlewat!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
John Herdman antusias menyambut Piala AFF 2026. Herdman bertekad mengakhiri penantian panjang fans supaya Garuda angkat piala.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
Inggris
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Gary Neville tegas menolak Michael Carrick jadi manajer permanen Manchester United. MU diminta bersabar demi masa depan klub.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Bagikan