Bursa Transfer
Ditolak Bryan Mbeumo, Tottenham Hotspur Bidik Mohammed Kudus
BolaSkor.com - Tottenham Hotspur dikabarkan tertarik untuk mendapatkan Mohammed Kudus dari West Ham United.
Seperti dilansir Sky Sports, Kudus dinilai Tottenham akan menjadi sosok yang tepat untuk memperkuat lini serang mereka.
Spurs yang saat ini dilatih Thomas Frank dikabarkan membutuhkan pemain yang bisa bermain di berbagai posisi serang.
Baca Juga:
Beritahu Brentford dan Tottenham Hotspur, Bryan Mbeumo Hanya Ingin Gabung Manchester United
Kesepakatan Tercapai, Bek Jepang Kota Takai Merapat ke Tottenham Hotspur
Masa Depan Son Heung-min di Tottenham Hotspur Akan Diketahui Setelah Tur Asia
View this post on Instagram
Kudus merupakan target potensial, terlebih pihak West Ham United sudah siap melepas sang penyerang.
West Ham disebut siap melepas Kudus pada bursa transfer pemain musim panas ini.
Untuk mendapatkan Kudus, Tottenham dilaporkan akan mendapatkan persaingan dari klub Premier League lainnya, Newcastle United.
Ditolak Bryan Mbeumo
Yusuf Abdillah
9.909
Berita Terkait
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat