Ditahan Imbang Norwich City, Peluang Juara Chelsea Nyaris Sirna

BolaSkorBolaSkor - Minggu, 04 Mei 2014
Ditahan Imbang Norwich City, Peluang Juara Chelsea Nyaris Sirna
Ditahan Imbang Norwich City, Peluang Juara Chelsea Nyaris Sirna
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
London - Peluang Chelsea untuk menjadi juara Liga Inggris musim ini hampir sirna. Pasukan The Londoners hanya mampu bermain imbang tanpa gol melawan Norwich City di Stamford Bridge. Dengan demikian, peluang juara Chelsea hampir tertutup. The Blues baru bisa menjadi juara andai memenangkan pertandingan terakhirnya dan Liverpool dan Manchester City kalah di dua laga terakhir mereka. Chelsea menjamu Norwich City di Stamford Bridge pada laga ke-37 Liga Inggris, Minggu (4/5) malam WIB. The Blues membutuhkan poin maksimal di pertandingan ini guna terus menjaga asa meraih gelar Liga Inggris musim ini. Pelatih Jose Mourinho mencadangkan Eden Hazard di partai ini. Hal ini mungkin adalah hukuman karena pemain berkebangsaan Belgia itu mengritik Mou akibat kekalahan melawan Atletico Madrid di babak semifinal Liga Champions tengah pekan lalu. Sebagai gantinya, Mou memasang Mohamed Salah, Willian, dan Demba Ba dalam skema 4-3-3. Sementara, Norwich City mengandalkan Johan Elmander sebagai bomber solo di lini depan. Bermain di depan pendukungnya sendiri membuat Chelsea tampil trengginas sejak awal pertandingan. Prgerakan trio penyerangnya menjadi andalan The Blues dalam membangun serangan. The Londoners pun unggul penguasaan bola dengan statistik mencapai 67 persen. Chelsea hampir saja memecah kebuntuan di menit ke-17. Andre Schurrle melepas tembakan kaki kiri dari luar kotak penalti. Beruntung, John Ruddy sigap mengawal gawangnya. Schurrle kembali memiliki peluang emas di menit ke-32. Pemain asal Jerman itu merangsek masuk ke dalam kotak penalti dari sisi kanan pertahanan Norwich dan kemudian melepaskan tendangan ke tiang jauh. Namun, sepakan Schurrle hanya menerpa tiang gawang. Chelsea berupaya keras untuk mencetak gol di babak kedua. Jose Mourinho pun menginstruksikan kedua bek sayapnya maju untuk membantu serangan. Pertandingan menginjak menit ke-59, Willian nyaris saja membawa Chelsea membuka angka. Tembakan keras pemain berkebangsaan Brasil itu dari jarak dekat masih mampu diblok kiper John Ruddy. Nasib sial kembali menimpa Chelsea pada menit ke-67. David Luiz melepaskan tembakan keras kaki kanan dari luar kotak penalti. Namun, tembakan Luiz hanya mampu menerpa mistar gawang. Mourinho memasukkan Fernando Torres pada menit ke-73 menggantikan Nemanja Matic. Praktis, Chelsea kini bermain dengan dua penyerang. Namun, hingga pertandingan berakhir tak ada gol yang mampu Chelsea ciptakan. Susunan Pemain: Chelsea: Schwarzer, Ivanovic, Cahill, Terry, Cole, Lampard, Matic, Salah, Willian, Schurrle, Ba. Norwich City: Ruddy, Martin, Ryan Bennett, Turner, Whittaker, Johnson, Snodgrass, Howson, Tettey, Olsson, Elmander
Liga Inggris Manchester City Chelsea Eden hazard Norwich City
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Inggris
Statistik dari Kemenangan 2-0 Manchester United di Derby Manchester: xG Terendah dan Terburuk The Citizens
Manchester United memenangi Derby Manchester kontra Manchester City dengan skor 2-0 di Old Trafford pada pekan 22 Premier League.
Arief Hadi - Minggu, 18 Januari 2026
Statistik dari Kemenangan 2-0 Manchester United di Derby Manchester: xG Terendah dan Terburuk The Citizens
Hasil akhir
Hasil Premier League: Liverpool Gagal Menang Lagi, Chelsea Petik Tiga Angka
Liverpool gagal meraih tiga poin di Anfield setelah imbang 1-1 dengan Burnley, sedangkan Chelsea mengalahkan Brentford 2-0.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Hasil Premier League: Liverpool Gagal Menang Lagi, Chelsea Petik Tiga Angka
Inggris
Alasan Manchester City Rekrut Marc Guehi, Bukan Pembelian Panik
Manchester City telah meningkatkan persaingan dalam perebutan gelar Premier League dengan menunjukkan kekuatan mereka di bursa transfer Januari.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
Alasan Manchester City Rekrut Marc Guehi, Bukan Pembelian Panik
Hasil akhir
Hasil Premier League: Manchester United Hantam Manchester City 2-0, Awal Apik Carrick
Manchester United memetik kemenangan 2-0 atas Manchester City di Stadion Old Trafford pada laga lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
Hasil Premier League: Manchester United Hantam Manchester City 2-0, Awal Apik Carrick
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Brentford, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Chelsea vs Brentford pekan ke-22 Premier League 2025/2026, Sabtu (17/1) pukul 22.00 WIB. Chelsea diuji Brentford yang sedang on fire. Cek prediksi starting XI, head to head, dan statistik lengkap di sini!
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Brentford, Live Sebentar Lagi
Inggris
5 Fakta Menarik Jelang Duel Manchester United vs Manchester City
Manchester United akan menjalani ujian terberat pada awal era kepelatihan Michael Carrick saat menjamu Manchester City.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
5 Fakta Menarik Jelang Duel Manchester United vs Manchester City
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung Manchester United vs Manchester City pekan ke-22 Premier League 2025/2026 di Old Trafford. Derby Manchester jadi ujian berat debut Michael Carrick. Cek jam tayang, link streaming, prediksi susunan pemain, dan statistik lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Ragam
7 Peristiwa yang Tak Terlupakan dalam Sejarah Derby Manchester
Banyak momen menarik yang terjadi dalam sejarah derby Manchester, berikut adalah tujuh di antaranya.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
7 Peristiwa yang Tak Terlupakan dalam Sejarah Derby Manchester
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester United vs Manchester City
Superkomputer Opta merilis prediksi hasil Derby Manchester antara Manchester United vs Manchester City. Simak persentase kemenangan, peluang imbang, dan analisis jelang duel panas di Old Trafford.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester United vs Manchester City
Inggris
Marc Guehi Bergabung, Manchester City Bisa Bikin Tim Bertabur Bintang dari Pemain yang Baru Direkrut
Manchester City dikabarkan semakin dekat mendatangkan Marc Guehi. Jika terealisasi, The Citizens bisa menyusun starting XI bertabur bintang dari para pemain yang direkrut dalam setahun terakhir. Simak ulasan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Marc Guehi Bergabung, Manchester City Bisa Bikin Tim Bertabur Bintang dari Pemain yang Baru Direkrut
Bagikan