Disuruh Bayar Rp 1 Miliar, Imanuel Putra Pratna Gagal Bertahan di WSSP300 2019

Jumlah pembalap Indonesia yang mengikuti Kejuaraan Dunia Supersport 300 (WSSP300) musim 2019 semakin sedikit saja.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Senin, 07 Januari 2019
Disuruh Bayar Rp 1 Miliar, Imanuel Putra Pratna Gagal Bertahan di WSSP300 2019
Imanuel Putra Pratna (Istimewa)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Jumlah pembalap Indonesia yang mengikuti Kejuaraan Dunia Supersport 300 (WSSP300) musim 2019 semakin sedikit saja.

Karena sampai sekarang, baru Galang Hendra Pratama yang dipastikan mendapatkan tim untuk WSSP300 2019. Terbaru, Imanuel Putra Pratna juga telah memastikan tidak akan mengikuti ajang ini.

Baca Juga:

Jorge Lorenzo Ragu Bisa Jadi Juara Dunia MotoGP 2019

5 Pembalap Top MotoGP yang Pernah Ganti Nomor Motor

Imanuel Putra Pratna
Imanuel Putra Pratna di WSSP300 2018 (Istimewa)

El-sapaan akrabnya menceritakan dirinya kesulitan mencari sponsor yang bisa membantunya mendapat tim di WSSP300 musim ini.

Menurutnya tim papan atas pada ajang ini mematok banderol 65 ribu euro atau sekitar Rp 1 miliar untuk turun satu musim penuh.

"Kami bermasalah saat mencari sponsor. Kalau tim, asalkan kita bawa sponsor (uang), pasti kita diterima. Sangat sulit mencari sponsor saat ini," kata El kepada BolaSkor.com.

Gagal bertahan di WSSP300 2019, El pun berniat kembali mengikuti Asia Road Racing Championship (ARRC). Dia berniat mengikuti kelas Supersport 600 (SS600).

Namun asa di atas bukan tanpa halangan. "Ya, saya belum dapat tim untuk ikut ARRC. Sekarang manajemen sedang menghubungi tim yang mengikuti ajang ini. Semoga ada tim yang bersedia diajak bekerja sama," ujar El yang pernah berlatih di akademi milik Valentino Rossi.

Adapun El sukses finis sekali pada zona poin di WSSP musim 2018. Memperkuat tim asal Italia, Terra E Moto, ia finis urutan sebelas pada lomba putaran enam di Sirkuit Misano, San Marino.*

World Supersport 300 Breaking News Pembalap Indonesia Imanuel Putra Pratna Terra E Moto
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Indonesia
Legenda Manchester United Patrice Evra Guncang Liga Kita Festival di Jakarta
Kedatangan Patrice Evra disambut meriah fans Manchester United di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Legenda Manchester United Patrice Evra Guncang Liga Kita Festival di Jakarta
Basket
Ubaya Kawinkan Gelar di LIMA Basketball 2025 Surabaya
Ubaya tampil perkasa di kandang sendiri.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Ubaya Kawinkan Gelar di LIMA Basketball 2025 Surabaya
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming Celta Vigo vs Barcelona, Senin 10 November 2025
Barcelona akan bertandang ke markas Celta Vigo, Estadio de Balaidos, pada laga pekan ke-12 LaLiga, Senin (10/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Jadwal dan Link Streaming Celta Vigo vs Barcelona, Senin 10 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
Borneo FC memecahkan rekor tiga tim sekaligus, yakni Persik Kediri, PSM Makassar, dan Bali United.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
MotoGP
Hasil MotoGP Portugal 2025: Marco Bezzecchi Terdepan Asapi Alex Marquez, Pecco Bagnaia Lagi-lagi Gagal Finis
Pembalap Aprilia Racing, Marco Bezzecchi, sukses memenangi balapan utama MotoGP Portugal 2025.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Hasil MotoGP Portugal 2025: Marco Bezzecchi Terdepan Asapi Alex Marquez, Pecco Bagnaia Lagi-lagi Gagal Finis
Inggris
Estevao Bangkitkan Energi Chelsea
Chelsea memetik kemenangan telak 3-0 saat menjamu Wolverhampton Wanderers di Stamford Bridge.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Estevao Bangkitkan Energi Chelsea
Inggris
Manchester United Masih Punya Banyak Masalah
Pelatih Manchester United Ruben Amorim mengatakan bahwa tim asuhannya sudah alami peningkatan, namun masih memiliki banyak masalah.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Manchester United Masih Punya Banyak Masalah
Timnas
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Gelandang muda Persib Bandung, Robi Darwis mengesampingkan libur yang diberikan timnya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Inggris
Pesan Enzo Maresca untuk Alejandro Garnacho: Kerja Keras!
Alejandro Garnacho memulai musim dengan lambat, tetapi mulai menunjukkan performa yang dulu membuat suporter Manchester United bersemangat.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Pesan Enzo Maresca untuk Alejandro Garnacho: Kerja Keras!
Inggris
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?
Dalam lima pertemuan melawan Virgil van Dijk, Erling Haaland belum pernah menang.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?
Bagikan