Disorot Media Kenamaan Spanyol, Rafael Berges Bicara soal Luis Milla dan Sepak Bola Indonesia

Karier Rafael Berges sebagai pelatih di sepak bola Indonesia disorot media kenamaan Spanyol, Marca.
Frengky AruanFrengky Aruan - Kamis, 29 Maret 2018
Disorot Media Kenamaan Spanyol, Rafael Berges Bicara soal Luis Milla dan Sepak Bola Indonesia
Pelatih Mitra Kukar, Rafael Berges. (LIB)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Karier Rafael Berges sebagai pelatih di sepak bola Indonesia disorot media kenamaan Spanyol, Marca. Lewat judul Rafael Berges menemukan rumahnya di Indonesia, pelatih berusia 47 tahun yang mengangani Mitra Kukar itu menceritakan awal mula dirinya ke Indonesia.

Rafael Berges disorot tak lepas lantaran punya nama di sepak bola Spanyol. Meski kariernya sebagai pelatih di Spanyol kalah mentereng dibanding Pep Guardiola, Luis Enrique. Guardiola dan Enrique merupakan rekan setim ketika membela Timnas Spanyol dan meraih emas Olimpiade 1992.

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Luis Milla dijelaskan memiliki peran. Luis Milla dilaporkan yang menguatkan keputusannya berkarier di Indonesia melalui saran.

"Ia (Luis Milla) telah melakukan pekerjaan yang baik. Ia mengubah gaya pemain muda untuk membangun proyek masa depan. Sepak bola di Indonesia akan berkembang besar dalam beberapa tahun dengan pengalaman dan kontribusi orang asing. Ia berada di timnas U-23 yang akan bermain di Asian Games tahun ini," jelas Rafael Berges.

Rafael Berges menjelaskan bahwa dirinya bahagia berkarier di Indonesia. "Saya sangat senang dengan keputusan datang ke sini. Mereka menyambut saya dengan baik dan saya bersyukur. Di Indonesia sepak bola sangat kompetitif, mereka tak berhenti bertanding dan itu spektakuler. Mereka ingin menang, tapi butuh waktu dan kerja agar menutupi kekurangan," ujarnya.

Rafael Berges juga bicara soal minus dari sepak bola Indonesia. Menurutnya, grassroot di sepak bola Indonesia masih kurang baik.

Tidak ada tim dengan kategori usia yang lebih muda di setiap klub, seperti di seluruh dunia. Sehingga pemain muda tak merasakan kompetisi sebelum bermain di kasta tertinggi. Padahal itu penting untuk perkembangan sepak bola.

"Mereka punya kondisi bagus. Jika mereka ingin tim maju, mereka harus bersaing sejak usia sangat muda."

Nilai plus sepak bola Indonesia yang dijelaskan yakni fans. "Ada beberapa tim yang bisa mendatangkan 40.000 orang setiap hari minggu. Pergerakan yang luar biasa dalam gairah untuk olahraga. Di laga final Piala Presiden terdapat 80.000 orang di stadion."

Di samping itu, Rafael Berges turut mengomentari bagaimana karier Guardiola, Luis Enrique, Abelardo sebagai pelatih.

Rafael Berges Mitra kukar Sepak bola indonesia Breaking News Luis Milla
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Bagikan