Disinggung soal Hamka Hamzah, Pelatih Arema FC Enggan seperti Barcelona

Pelatih Arema FC, Milomir Seslija mengakui bahwa Hamka Hamzah merupakan sosok penting, termasuk di barisan pertahanan.
Frengky AruanFrengky Aruan - Rabu, 15 Mei 2019
Disinggung soal Hamka Hamzah, Pelatih Arema FC Enggan seperti Barcelona
Bek sekaligus kapten Arema FC, Hamka Hamzah. (BolaSkor.com/Prima Pribadi)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Arema FC, Milomir Seslija mengakui bahwa Hamka Hamzah merupakan sosok penting di barisan pertahanan timnya. Selain menjabat sebagai kapten tim, dengan pengalamannya ia juga menjadi leader bagi para pemain.

Pelatih dengan sapaan Milo mengatakan tidak hanya mengandalkan seorang Hamka dalam permainan. Milo mengaku tugas Hamka di lapangan hanya sebagai seorang kapten, namun untuk masalah leadership dirinya ingin seluruh pemain memiliki peran yang sama.

"Saya tidak hanya akan mengandalkan Hamka Hamzah sebagai leader karena bagi saya semua pemain itu leader ," ucap Milo.

Baca Juga:

Lawan Arema FC, PSS Tanpa Guilherme Batata

Juara Piala Presiden 2019 Jadi Modal Arema FC Hadapi PSS

"Kami tidak hanya ingin mengandalkan kemampuan satu pemain saja. Kami bukan Bercelona yang seolah-olah hanya bermain untuk Messi, di sini semuannya bekerja keras untuk tim," imbuhnya.

Singo Edan akan mengawali Liga 1 2019 ini dengan bertandang ke Stadion Maguwoharjo Sleman untuk menghadapi PSS, Rabu (15/5) malam nanti. Laga itu diakui akan menjadi laga berat oleh pemain Arema karena bermain tandang di partai pembuka, apalagi beberapa pemain menjalankan ibadah puasa.

Namun, meski bermain di Bulan Ramadan, pria berkebangsaan Serbia ini tidak ingin permainan tim jadi kendor. Dia menghimbau pada pemain untuk percaya dengan berkah dari Yang Maha Esa di bulan suci ini.

"Ramadan bukan alasan bagi kami untuk bermain jelek, semua pemain harus membuktikan diri untuk bisa menang,” tegasnya. (Laporan Kontributor Prima Pribadi/Yogyakarta)

PSS Sleman Hamka hamzah Arema FC Milomir Seslija Liga 1
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Liga Indonesia
Dilepas Persija Jakarta, Gustavo Franca Resmi Gabung Arema FC
Tak butuh waktu lama bagi Gustavo Franca mendapatkan klub baru usai dilepas Persija Jakarta.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Dilepas Persija Jakarta, Gustavo Franca Resmi Gabung Arema FC
Liga Indonesia
Asisten Pelatih Arema FC, Kuncoro Berpulang
Kuncoro ikut berpartisipasi pada Laga Charity 100 tahun Stadion Gajayana, dan mengalami kejang di pinggir lapangan.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 18 Januari 2026
Asisten Pelatih Arema FC, Kuncoro Berpulang
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Bali United Kalahkan Arema FC, Persita Menang di Kandang Persis Solo
Bali United menang 1-0 atas Arema FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta. Sementara itu, Persita menang di kandang Persis.
Rizqi Ariandi - Minggu, 04 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Bali United Kalahkan Arema FC, Persita Menang di Kandang Persis Solo
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: 10 Pemain Persita Sukses Bungkam Arema FC di Kanjuruhan
Persita sukses meraih tiga poin di kandang Arema FC, meski bermain dengan 10 pemain sejak menit 69' setelah Andrean Rindorindo mendapatkan kartu merah.
Rizqi Ariandi - Selasa, 30 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: 10 Pemain Persita Sukses Bungkam Arema FC di Kanjuruhan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Derbi Jawa Timur Arema FC vs Madura United Berakhir Imbang
Laga Arema FC vs Madura United berakhir imbang 2-2. Hasil imbang juga terjadi dalam duel sesama tim promosi, Persijap vs PSIM.
Rizqi Ariandi - Selasa, 23 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Derbi Jawa Timur Arema FC vs Madura United Berakhir Imbang
Liga Indonesia
Persija Jakarta Dijatuhi Sanksi oleh Komdis PSSI, Pemain Persebaya dan Arema FC Juga Dihukum
Persija Jakarta mendapatkan sanksi berupa denda Rp25 juta. Denda ini disebabkan suporter Persija melanggar regulasi larangan away.
Rizqi Ariandi - Senin, 01 Desember 2025
Persija Jakarta Dijatuhi Sanksi oleh Komdis PSSI, Pemain Persebaya dan Arema FC Juga Dihukum
Klasemen
Klasemen Terkini Super League 2025/2026 hingga Pekan 14, Persija dan Persib Pepet Borneo FC
Persija dan Persib mulai mengancam Borneo FC di papan klasemen. Situasi ini terjadi setelah Pesut Etam mengalami kekalahan perdana.
Rizqi Ariandi - Senin, 01 Desember 2025
Klasemen Terkini Super League 2025/2026 hingga Pekan 14, Persija dan Persib Pepet Borneo FC
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Thom Haye Cetak Gol, Persib Cukur Madura United
Persib Bandung menang 4-1 atas Madura United, dan di mana Thom Haye menciptakan satu gol.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 30 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Thom Haye Cetak Gol, Persib Cukur Madura United
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Bungkam Persita Tangerang, Dewa United Banten FC Akhiri Paceklik Kemenangan
Dewa United Banten FC menang 1-0 atas Persita Tangerang di Banten International Stadium, Sabtu (29/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 29 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Bungkam Persita Tangerang, Dewa United Banten FC Akhiri Paceklik Kemenangan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: 10 Pemain Arema FC Tahan Imbang Persebaya di GBT
Arema FC berhasil mendapatkan satu poin dari lawatan ke kandang Persebaya. Bahkan, Arema FC nyaris menang sebelum Bruno Moreira mencetak gol balasan.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 22 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: 10 Pemain Arema FC Tahan Imbang Persebaya di GBT
Bagikan