Dipecat Arsenal, Unai Emery Didekati Everton

Unai Emery disebut masih membutuhkan waktu untuk memikirkan langkah selanjutnya.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Senin, 09 Desember 2019
Dipecat Arsenal, Unai Emery Didekati Everton
Unai Emery (zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Eks manajer Arsenal Unai Emery sedang didekati Everton untuk mengisi posisi Marco Silva yang dipecat 6 Desember kemarin.

Seperti dikabarkan Sky Sports News, Emery dan Everton sudah menggelar pertemuan tidak resmi di London. Akan tetapi pada pertemuan itu, Emery yang dipecat Arsenal akhir November meminta waktu untuk berpikir.

Baca Juga:

Tujuh Pertandingan Beruntun Tanpa Menang, Arsenal Pecat Unai Emery

Freddie Ljungberg Belum Tahu Sampai Kapan Jadi Pelatih Sementara Arsenal

Terungkap, Sebelum Dipecat Penggawa Arsenal Sudah Tidak Hargai Unai Emery

Emery disebut ingin rehat sejenak setelah didepak Arsenal. Namun pelatih asal Spanyol itu juga dikatakan tidak mau menganggur terlalu lama.

Saat ini Everton masih mencari manajer baru pengganti Marco Silva. SkySports melansir bos klub Everton Bill Kenwright dan pemegang saham mayoritas Farhad Moshiri sudah memiliki empat nama yang bakal didekati, termasuk pelatih Napoli Carlo Ancelotti.

Selain itu, media Spanyol Sports mengabarkan Everton juga mulai menjajaki kemungkinan menggaet pelatih Getafe, Jose Bordalas.

Everton Unai Emery Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.531

Berita Terkait

Inggris
Kemenangan Kontra Liverpool Jadi Bukti Manchester City Sulit Ditebak
Kemenangan 3-0 atas Liverpool jadi bukti Manchester City semakin tidak terduga. Pep Guardiola mengungkap alasan perubahan besar dalam permainan timnya. Simak selengkapnya!
Johan Kristiandi - Senin, 10 November 2025
Kemenangan Kontra Liverpool Jadi Bukti Manchester City Sulit Ditebak
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Liverpool Tepat di Bawah Manchester United
Arsenal masih kukuh di puncak, Manchester United selamat dari kekalahan, sementara Liverpool terjun ke papan tengah usai dibungkam 0-3. Simak klasemen lengkapnya!
Johan Kristiandi - Senin, 10 November 2025
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Liverpool Tepat di Bawah Manchester United
Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Barcelona Hanya Terpaut Tiga Poin dari Real Madrid
Barcelona memangkas jarak dari Real Madrid usai menang 4-2 atas Celta Vigo. Selisih kini tinggal tiga poin. Simak klasemen terbaru LaLiga 2025/2026 hari ini!
Johan Kristiandi - Senin, 10 November 2025
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Barcelona Hanya Terpaut Tiga Poin dari Real Madrid
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: Inter Milan Berada di Puncak, AC Milan Tiga Besar
Inter Milan memimpin klasemen Serie A 2025/2026 usai menekuk Lazio. AC Milan masih berada di zona Liga Champions. Lihat posisi Napoli, Juventus, dan tim lainnya!
Johan Kristiandi - Senin, 10 November 2025
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: Inter Milan Berada di Puncak, AC Milan Tiga Besar
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Tekuk Lazio, Barcelona Menang di Kandang Celta Vigo
Inter Milan tekuk Lazio 2-0 dan Barcelona menang 4-2 di markas Celta Vigo. Lewandowski jadi bintang dengan hat-trick. Simak hasil lengkap liga Eropa dini hari tadi!
Johan Kristiandi - Senin, 10 November 2025
Hasil Pertandingan: Inter Milan Tekuk Lazio, Barcelona Menang di Kandang Celta Vigo
Hasil akhir
Hasil Premier League: Manchester City Kalahkan Liverpool 3-0 di Laga Ke-1.000 Pep Guardiola
Manchester City memetik kemenangan 3-0 atas Liverpool di Etihad Stadium pada laga pekan ke-11 Premier League.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Hasil Premier League: Manchester City Kalahkan Liverpool 3-0 di Laga Ke-1.000 Pep Guardiola
Indonesia
Legenda Manchester United Patrice Evra Guncang Liga Kita Festival di Jakarta
Kedatangan Patrice Evra disambut meriah fans Manchester United di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Legenda Manchester United Patrice Evra Guncang Liga Kita Festival di Jakarta
Basket
Ubaya Kawinkan Gelar di LIMA Basketball 2025 Surabaya
Ubaya tampil perkasa di kandang sendiri.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Ubaya Kawinkan Gelar di LIMA Basketball 2025 Surabaya
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming Celta Vigo vs Barcelona, Senin 10 November 2025
Barcelona akan bertandang ke markas Celta Vigo, Estadio de Balaidos, pada laga pekan ke-12 LaLiga, Senin (10/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Jadwal dan Link Streaming Celta Vigo vs Barcelona, Senin 10 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
Borneo FC memecahkan rekor tiga tim sekaligus, yakni Persik Kediri, PSM Makassar, dan Bali United.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
Bagikan