Diminati Barcelona, Real Sociedad Coba Cegah Kepergian Martin Zubimendi

Barcelona menjadikan Zubimendi sebagai target utama untuk menggantikan Busquets.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Kamis, 29 September 2022
Diminati Barcelona, Real Sociedad Coba Cegah Kepergian Martin Zubimendi
Martin Zubimendi (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Nama Martin Zubimendi muncul sebagai kandidat utama Barcelona untuk menggantikan Sergio Busquets. Kabar itu membuat Real Sociedad selaku pemilik resah.

Busquets sempat disebut akan meninggalkan Barcelona pada akhir musim ini bersamaan dengan habisnya durasi kontrak. Pemain berusia 34 tahun itu rumornya ingin melanjutkan karier ke Amerika Serikat.

Busquets memang telah membantah rumor tersebut. Namun ia tak menutup peluang untuk meninggalkan Barcelona pada musim panas tahun depan.

Baca Juga:

Petinggi Barcelona Benarkan Misi Bawa Pulang Lionel Messi

Griezmann Akan Dipermanenkan Ateltico, Milan Dapat Keuntungan

Kabar Baik untuk Barcelona, Lionel Messi Enggan Perpanjang Kontrak dengan PSG

Manajemen Barcelona juga sadar akan segera kehilangan Busquets. Maka dari itu sejumlah target dibidik untuk menggantikan peran sang gelandang.

Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez kabarnya menjadikan Zubimendi sebagai target utama untuk menggantikan Busquets. Ia tentu akan mendorong petinggi klub untuk mewujudkan transfer ini.

Menurut laporan Sport, Sociedad tidak akan begitu saja menyerahkan Zubimendi kepada Barcelona. La Real ingin menawarkan kontrak baru kepada sang pemain untuk mencegah transfer ini.

Zubimendi sebenarnya masih terikat kontrak hingga 2025. Klausul pelepasannya juga menyentuh angka 60 juta euro.

Namun, Sociedad tampaknya tidak puas dengan angka tersebut. Maka dari itu mereka ingin menawarkan perpanjangan kontrak berdurasi dua tahun dengan kenaikan gaji yang signifikan.

Sebagai gantinya, klausul pelepasan Zubimendi juga meningkat menjadi 90 juta euro. Hal ini seolah menjadi strategi Sociedad untuk mengeruk keuntungan lebih banyak.

Belum diketahui respons Zubimendi terkait tawaran perpanjangan kontrak dari Sociedad. Bukan tidak mungkin Barcelona akan mempercepat transfer ini demi mengunci pemain incarannya dengan harga semurah mungkin.

Barcelona Martin Zubimendi Real Sociedad Rumor Transfer Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Liga Indonesia
Link Streaming Super League Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Jumat 30 Januari 2026
Persita Tangerang akan menjamu Persija Jakarta pada pertandingan pekan ke-19 Super League musim ini di Indomilk Arena, Jumat (30/1) mulai pukul 15.30 WIB.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Link Streaming Super League Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Jumat 30 Januari 2026
Italia
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Napoli, sang pemegang Scudetto, menjadi satu-satunya wakil Serie A yang tersisih dari Liga Champions musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Liga Indonesia
Diisukan ke Arema FC, Rio Fahmi Pilih Bantu Persija Kalahkan Persita
Ilham Rio Fahmi bertekad membantu Persija mengalahkan Persita, meski di satu sisi dirinya diisukan bakal dipinjamkan ke Arema FC.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Diisukan ke Arema FC, Rio Fahmi Pilih Bantu Persija Kalahkan Persita
Inggris
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Kemenangan telak 6-0 atas Qarabag di Liga Champions menyisakan kekhawatiran Liverpool dengan cederanya Jeremie Frimpong.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Liga Indonesia
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Shayne Pattynama ingin mencuri hati The Jakmania dengan bertekad membuktikan dengan aksinya bersama Persija di atas lapangan hijau.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Liga Indonesia
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Shayne Pattynama berpeluang besar dimainkan Persija ketika menghadapi Persita. Laga itu akan menjadi debut Shayne Pattynama di Persija dan Super League.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Liga Champions
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan akan menyampaikan terima kasih kepada mantan musuh bebuyutannya, Jose Mourinho.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Persija menghadapi Persita Tangerang, pada pekan ke-19 Super League 2025/2026 di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Liga Europa
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Dari 24 tim yang lolos ke fase gugur, delapan di antaranya otomatis mendapatkan tempat di babak 16 besar.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Bagikan