Dimazz Muharri, Si Pencuri Bola Kelas Kakap

Dimazz Muharri masih menjadi pebasket Indonesia dengan jumlah steal terbanyak yakni 598.
Andhika PutraAndhika Putra - Selasa, 09 Juni 2020
Dimazz Muharri, Si Pencuri Bola Kelas Kakap
Dimazz Muharri (IBL)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Jangan pernah lengah saat berjumpa Dimazz Muharri di lapangan. Gerakan tangannya lincah, bagai pencopet di keramaian bus.

Mungkin setiap pemain dari masing-masing klub Indonesia Basketball League (IBL) mendapat wejangan khusus dari para pelatih mereka agar tidak lengah di lapangan. Hilang konsentrasi sedikit saja, bola bisa dicuri Dimazz.

Sebagai pebasket, Dimazz bukan terkenal akan prestasinya yang mentereng. Pebasket asal Binjai itu justru pamor karena kemahirannya mencuri bola.

Hingga saat ini, belum ada pebasket yang mampu melewati pencapaian Dimazz. Pemain Louvre Surabaya itu sudah mencatatkan 598 steal sepanjang kariernya.

Baca Juga:

Investasi Sukses Shaquille O'Neal di Google

Nostalgia: Final NBA 1971 yang Lambungkan Nama Kareem Abdul-Jabbar

Bagi Dimazz, mencuri bola sudah seperti refleks dari tubuhnya. Padahal, Dimazz tidak pernah melatih kemampuan itu.

“Terus terang, saya tidak pernah latihan steal. Semuanya itu saya lakukan ketika latihan lima lawan lima. Justru saya itu latihannya intercept. Jadi melatih insting untuk tahu bola mau ke mana mantulnya,” ujar Dimazz.

Mencuri bola memang terlihat keren . Namun, jangan pernah mencobanya dengan gegabah, apalagi tanpa pertimbangan matang.

Percobaan mencuri bola mengandung risiko tinggi. Bersiap saja diteriaki pelatih karena melakukan foul tidak berguna akibat gagal melakukan steal.

“Sebetulnya steal itu riskan, karena mudah foul. Biasanya pelatih akan marah karena foul sia-sia seperti itu,” ujar Dimazz.

Breaking News Basket IBL Dimazz Muharri
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Inggris
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Manchester United vs Brighton di Piala FA menyimpan banyak fakta menarik. Rekor pertemuan berpihak ke Setan Merah, The Seagulls kerap jadi korban. Simak 5 faktanya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Liga Indonesia
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Garudayaksa FC ditahan imbang FC Bekasi City dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Sabtu (10/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Italia
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Superkomputer Opta merilis prediksi Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri ternyata belum meyakinkan! Simak peluang menang, imbang, dan kejutan di laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Prediksi
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Laga ini merupakan duel klasik sepak bola Indonesia yang punya rivalitas cukup lama sejak Perserikatan 1931.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Prediksi
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Inter Milan dan Napoli bentrok dalam laga krusial Serie A. Persaingan papan atas memanas! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi penentu kemenangan di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Bagikan