Dikaitkan dengan Chelsea dan AC Milan, Kiper Timnas Jepang Pilih Fokus dengan Parma untuk Persiapan Piala Dunia 2026

Chelsea dan AC Milan dikabarkan mengincar kiper Parma, Zion Suzuki, dan sang pemain memilih fokus dengan klub untuk Persiapan Piala Dunia 2026.
Arief HadiArief Hadi - Jumat, 24 Oktober 2025
Dikaitkan dengan Chelsea dan AC Milan, Kiper Timnas Jepang Pilih Fokus dengan Parma untuk Persiapan Piala Dunia 2026
Aksi Zion Suzuki pada laga Serie A (Football-Italia)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Karier penjaga gawang berusia 23 tahun, Zion Suzuki, terus meroket sejak promosi dari akademi klub Jepang, Urawa Red Diamonds.

Promosi pada 2020 dan bermain di tim utama dari 2021-2024, sempat dipinjamkan ke Sint-Truiden, Suzuki kini berkarier di Serie A dengan Parma.

Pada usia tersebut, Suzuki sudah memiliki 21 caps dengan timnas Jepang yang akan bermain di Piala Dunia 2026.

Baca Juga:

Timnas Indonesia U-17 Bertemu Brasil di Piala Dunia U-17 2025, Nova Arianto Jadikan Jepang Inspirasi

Statistik Patrick Kluivert di Timnas Indonesia: Dibantai Australia dan Jepang, Gagal ke Piala Dunia 2026

Hasil Jepang vs Brasil: Comeback, Tim Samurai Biru Menang 3-2

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Sarat pengalaman internasional dan bermain reguler di Serie A, tidak heran apabila Suzuki diminati oleh dua klub Eropa: Chelsea dan AC Milan.

Zion Suzuki Pilih Fokus dengan Parma

Zion suzuki Jepang Timnas Jepang Bursa transfer Milan AC Milan Chelsea Parma Piala Dunia 2026
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.807

Berita Terkait

Inggris
Jelang Bursa Transfer Musim Dingin, Winger Bournemouth Laris Manis Diincar Liverpool dan Manchester City
Liverpool, Manchester City, hingga Tottenham Hotspur sama-sama mengincar pemain yang sama: Antoine Semenyo.
Arief Hadi - Sabtu, 15 November 2025
Jelang Bursa Transfer Musim Dingin, Winger Bournemouth Laris Manis Diincar Liverpool dan Manchester City
Italia
Kabar Baik untuk AC Milan soal Ardon Jashari
Akhir penantian panjang Ardon Jashari telah berakhir. Jashari pulih dari cedera dan perlahan kembali ke skuad AC Milan.
Arief Hadi - Sabtu, 15 November 2025
Kabar Baik untuk AC Milan soal Ardon Jashari
Italia
Hindari Tradisi, Luka Modric Berikan iPhone kepada Skuad AC Milan
Winger AC Milan, Christian Pulisic, bercerita momen ketika Luka Modric memberikan iPhone kepada rekan setimnya.
Arief Hadi - Sabtu, 15 November 2025
Hindari Tradisi, Luka Modric Berikan iPhone kepada Skuad AC Milan
Italia
Luka Modric Belum Pasti Perpanjang Kontrak di AC Milan
AC Milan dibuat was-was setelah masa depan Luka Modric belum jelas. Kontrak berakhir 2026, klub Qatar dan Arab Saudi mulai mengintai. Apakah Modric bakal hengkang?
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Luka Modric Belum Pasti Perpanjang Kontrak di AC Milan
Italia
Inginkan Penyerang AC Milan, Arsenal Siap Korbankan Gabriel Martinelli
Pelatih Arsenal Mikel Arteta dikabarkan ingin memiliki banyak pemain top di setiap posisi.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Inginkan Penyerang AC Milan, Arsenal Siap Korbankan Gabriel Martinelli
Piala Dunia
Carlo Ancelotti Bantah Telah Sarankan Endrick Tinggalkan Real Madrid demi Amankan Tempat di Skuad Brasil
Carlo Ancelotti dengan cepat membantah klaim dirinya mendesak Endrick untuk meninggalkan Real Madrid di bursa transfer mendatang.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Carlo Ancelotti Bantah Telah Sarankan Endrick Tinggalkan Real Madrid demi Amankan Tempat di Skuad Brasil
Piala Dunia
Bukayo Saka Main Penuh, Tanda Dipercaya Thomas Tuchel sebagai Pendamping Harry Kane?
Inggris memetik kemenangan 2-0 atas Serbia di Stadion Wembley pada pertandingan Grup K Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Bukayo Saka Main Penuh, Tanda Dipercaya Thomas Tuchel sebagai Pendamping Harry Kane?
Spanyol
Zlatan Ibrahimovic Desak AC Milan Rekrut Robert Lewandowski dari Barcelona
AC Milan telah meningkatkan upaya mereka untuk mendapatkan Robert Lewandowski dari Barcelona.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Zlatan Ibrahimovic Desak AC Milan Rekrut Robert Lewandowski dari Barcelona
Piala Dunia
Vinicius Percaya Brasil Semakin Berkembang di Bawah Carlo Ancelotti
Vinicius Junior menegaskan bahwa di bawah pelatih Carlo Ancelotti, tim nasional Brasil akan semakin berkembang dan bisa bicara banyak di Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Vinicius Percaya Brasil Semakin Berkembang di Bawah Carlo Ancelotti
Sosok
5 Pemain Chelsea dengan Penantian Gol Pertama Terlama
Baru ini, Malo Gusto mengakhiri penantian mencetak gol dan sukses melakukannya bersama Chelsea.
Arief Hadi - Kamis, 13 November 2025
5 Pemain Chelsea dengan Penantian Gol Pertama Terlama
Bagikan