Diincar Man United, Simone Inzaghi Tidak Tahan Kepergian Milinkovic-Savic

Sergej Milinkovic-Savic diizinkan pergi dari Lazio.
Arief HadiArief Hadi - Minggu, 28 Juli 2019
Diincar Man United, Simone Inzaghi Tidak Tahan Kepergian Milinkovic-Savic
Sergej Milinkovic-Savic (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Lazio, Simone Inzaghi, tidak menahan kepergian Sergej Milinkovic-Savic ke klub lain di bursa transfer musim panas ini. Pemain yang diincar Manchester United itu bisa pergi selama klub peminat memberikan harga yang tepat.

Red Devils kabarnya menyiapkan 75 juta euro, plus bonus, untuk diberikan kepada Lazio agar bisa memboyong Milinkovic-Savic ke Old Trafford. Gelandang berpaspor Serbia itu diplot sebagai pengganti Paul Pogba jika ia hengkang ke Real Madrid.

Milinkovic-Savic sudah memperkuat Lazio dari tahun 2015. Perkembangannya pesat dalam empat tahun terakhir ini. Kendati demikian, Inzaghi tidak menahan kepergiannya jika Man United memberikan harga yang pas.

Baca Juga:

Manchester United Segera Amankan Gelandang Lazio

Agen Sergej Milinkovic Savic Bantah Klausul Pelepasan 100 Juta Euro

Langkah Cerdik Juventus Jaga Hegemoni di Serie A: Bajak Bintang Lawan

Sergej Milinkovic-Savic

"Saya menginginkannya (Milinkovic-Savic) bertahan, tapi saya pikir klub, jika ada tawaran penting yang datang, maka sudah tepat Anda mempertimbangkannya. Dengan penjualan yang tepat dari Milinkovic kami tahu pemain yang akan dipilih menggantikannya," tutur Inzaghi di Calciomercato.

"Dia membuat pelarian yang sensasional, saya senang memilikinya di sini, saya harap dia bertahan tapi kami siap untuk situasi apapun (yang dapat terjadi)."

"Dia akan bermain dua kali hari ini, jika dia tidak bertahan dengan kami maka kami harus mencari paruh laga untuk memperkuat fisik yang dapat menjamin fisik dan teknik," urai Inzaghi.

Milinkovic-Savic dapat bermain di banyak posisi di lini tengah. Selain gelandang tengah dalam membagi peran bertahan dan ofensif, Milinkovic-Savic juga dapat menjadi gelandang bertahan dan serang.

Lazio sendiri telah merekrut cukup banyak pemain di musim panas ini, yaitu: Manuel Lazzari, Denis Vavro, Pedro Neto, Bruno Jordao, Jony, Sofian Kiyine, Andreas Karo, dan Bobby Adekanye.

Kans Sergej Milinkovic-Savic ke Manchester United: 45%

Jika benar SMS menjadi target alternatif jika Pogba hengkang, itu artinya transfer sang pemain bergantung kepada gelandang asal Prancis tersebut. Kendati demikian, United juga bisa merekrutnya tanpa harus menanti Pogba karena saat ini ada satu slot di lini tengah yang ditinggal Ander Herrera.

Breaking News Sergej Milinkovic-Savic Lazio Manchester United Bursa transfer Simone Inzaghi
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.538

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Pesta Gol, Real Madrid Naik ke Puncak Klasemen
Pada laga-laga liga top Eropa di akhir pekan ini, sebelum jeda internasional, Inter Milan dan Real Madrid sama-sama menang telak.
Arief Hadi - Minggu, 05 Oktober 2025
Hasil Pertandingan: Inter Milan Pesta Gol, Real Madrid Naik ke Puncak Klasemen
Hasil akhir
Hasil Premier League: Gol Telat Estevao Bawa Chelsea Tumbangkan Liverpool 2-1
Chelsea meraih kemenangan dramatis 2-1 atas Liverpool dalam laga pekan ketujuh Premier League di Stamford Bridge.
Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025
Hasil Premier League: Gol Telat Estevao Bawa Chelsea Tumbangkan Liverpool 2-1
Hasil akhir
Hasil Premier League: Manchester United dan Arsenal Kompak Menang 2-0
Manchester United dan Arsenal sama-sama memetik kemenangan 2-0 di kandang pada pekan ketujuh Premier League.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Hasil Premier League: Manchester United dan Arsenal Kompak Menang 2-0
MotoGP
Pecco Bagnaia Frustrasi, Pasrah di Sisa Seri MotoGP 2025
Pecco Bagnaia kehilangan semangat setelah mencatat hasil buruk saat tampil di sprint race MotoGP Mandalika 2025.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Pecco Bagnaia Frustrasi, Pasrah di Sisa Seri MotoGP 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Bungkam Semen Padang 2-0, Catatan Positif Persita Tangerang Berlanjut
Persita Tangerang meraih empat kemenangan beruntun dan kini naik ke peringkat dua.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Bungkam Semen Padang 2-0, Catatan Positif Persita Tangerang Berlanjut
Hasil akhir
PSMS Medan Kembali Berjaya di Derbi Sumatra, Sikat Sriwijaya FC Palembang 3-1
Kemenangan atas Sriwijaya FC membawa PSMS Medan naik ke peringkat 2 Grup Barat.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
PSMS Medan Kembali Berjaya di Derbi Sumatra, Sikat Sriwijaya FC Palembang 3-1
Timnas
Kata-kata Marc Klok kepada Frans Putros Jelang Timnas Indonesia vs Irak
Marc Klok mengaku sempat berharap Timnas Irak yang akan diperkuat Frans Putros tidak beruntung sehingga Timnas Indonesia bisa memenangkan pertandingan.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Kata-kata Marc Klok kepada Frans Putros Jelang Timnas Indonesia vs Irak
Jadwal
Cara Menonton dan Link Streaming Chelsea vs Liverpool, Live Sebentar Lagi
Simak jadwal siaran langsung dan link live streaming Chelsea vs Liverpool di Premier League 2025/2026. Duel panas di Stamford Bridge akan digelar Sabtu (4/10/2025) pukul 23.30 WIB.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Cara Menonton dan Link Streaming Chelsea vs Liverpool, Live Sebentar Lagi
Piala Dunia
Jude Bellingham Tidak Masuk Skuad Inggris, Thomas Tuchel Ungkap Alasannya
Thomas Tuchel tidak memasukkan Jude Bellingham ke dalam skuad untuk laga persahabatan melawan Wales dan kualifikasi Piala Dunia 2026 kontra Latvia.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Jude Bellingham Tidak Masuk Skuad Inggris, Thomas Tuchel Ungkap Alasannya
MotoGP
Marc Marquez Tak Yakin Bisa Naik Podium di MotoGP Mandalika 2025
Pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez, tidak yakin bisa naik podium pada balapan utama MotoGP Mandalika 2025, Minggu (5/10).
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Marc Marquez Tak Yakin Bisa Naik Podium di MotoGP Mandalika 2025
Bagikan