Super League
Dihadiri Kapolri, Launching Bhayangkara Presisi Lampung FC Disambut Meriah Masyarakat Sai Bumi Ruwa Jurai
BolaSkor.com - Launching tim Bhayangkara Presisi Lampung FC berlangsung meriah dan semangat di Stadion Sumpah Pemuda, Bandar Lampung, pada Senin (28/7).
Acara ini juga menjadi peresmian Stadion Sumpah Pemuda yang menjadi homebase Bhayangkara Presisi Lampung FC di Super League 2025/2026.
Ribuan warga lampung tumpah ruah menyambut tim kebanggaan baru mereka.
Acara ini juga dihadiri Kapolri Republik Indonesia Jenderal Listyo Sigit Prabowo, Menteri Pemuda dan Olahaga (Menpora) Republik Indonesia Dito Ariotedjo, Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal, CEO Bhayangkara Presisi Lampung FC sekaligus Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho, COO Bhayangkara Presisi Lampung FC Kompol Sumardji, Wakil Ketua Umum PSSI sekaligus Komisaris Bhayangkara Presisi Lampung FC Zainudin Amali, serta pejabat tinggi Polri lainnya.
Baca Juga:
View this post on Instagram
“Hari ini, mimpi masyarakat Lampung untuk punya klub besar akhirnya mulai jadi kenyataan,” ungkap Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal.
“Bersama-sama dengan Bhayangkara FC, kita akan menjadi klub terbesar, terhebat di Provinsi Lampung,”
“Mari sama-sama kita, kita percaya BFC tahun ini adalah calon juara,”
“Bhayangkara FC tahun ini akan menjuarai Super League dan BFC dengan piala Super League akan datang dari Sai Bumi Ruwa Jurai,” tambahnya.
Bhayangkara Presisi Lampung FC Ikon Baru Lampung
Tengku Sufiyanto
17.702
Berita Terkait
Hasil Super League 2025/2026: Tak Ada Gol Tercipta di Laga Persita vs Malut dan Bali United vs Persis
Hasil Premier League: Eberechi Eze Hat-trick, Arsenal Hajar Tottenham 4-1
Bandung Menutup LIMA Basketball 2025 dengan Cerita Besar
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Burngreave United Juara, Asian Champions League 2025 Berjalan Sukses
Ditargetkan Medali Perak di SEA Games 2025, Penyerang Timnas Indonesia U-22 Ingin Pertahankan Emas
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Link Streaming Elche vs Real Madrid, Senin 24 November 2025
Manchester City Kalah, Pep Guardiola Bungkam soal Wasit
Waketum PSSI Kaget Nova Arianto Diumumkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20