Digoda El Real, Icardi Sebut Sudah Punya Segalanya di Inter

Mauro Icardi kembali menegaskan kesetiaan bersama Inter Milan. Bomber asal Argentina itu mengklaim sudah punya segalanya bersama Nerazzurri, terkait rumor kepindahan ke raksasa Spanyol Real Madrid.
BolaSkorBolaSkor - Selasa, 05 Desember 2017
Digoda El Real, Icardi Sebut Sudah Punya Segalanya di Inter
Mauro Icardi (zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mauro Icardi kembali menegaskan kesetiaan bersama Inter Milan. Bomber asal Argentina itu mengklaim sudah punya segalanya bersama Nerazzurri, terkait rumor kepindahan ke raksasa Spanyol Real Madrid.

Icardi baru saja mencatakan sejarah dengan masuk 10 besar penyerang tersubur di Inter, setelah mencetak satu gol saat menumbangkan Chievo 5-0, pada lanjutan kompetisi Serie A akhir pekan lalu.

Semakin bersinar Icardi, membuat El Real kian jatuh hati. Dikabarkan pihak Los Blancos sudah siap membayar rilis pelepasan pemain berusia 24 tahun itu sebesar 110 juta euro. Mantan jebolan akademi Barcelona itu diproyeksi untuk mengisi pos penyerang utama menyusul menurunnya performa Karim Benzema musim ini.

Namun lagi-lagi, ketertarikan Madrid tak membuat goyah pendirian Icardi. Dia tak melihat adanya peluang pergi dari Giuseppe Meazza saat ini.

"Semuanya berjalan seeprti yang diharapkan dan saya berharap untuk terus berjalan seperti ini sampai akhir musim, dengan level pencapaian ini, memiliki kesempatan pergi ke Rusia," ujar Icardi menurut Football Italia.

"Real Madrid? keluarga saya bahagia di Italia. Kami ada di posisi pertama dan saya top skor. Apalagi yang bisa saya minta?" lanjutnya.

Icardi lebih tertarik membicarakan keinginan membela timnas Argentina pada ajang Piala Dunia 2018 di Rusia. Ia berharap penampilan impresif bersama Inter semakin mempermulus jalan masuk skuat Tim Tango.

"Saya percaya bahwa panggilan timnas Argentina adalah hadiah atas kinerja positif saya bersama Inter sejauh ini," tandasnya.

Inter Milan
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Liga Champions
Superkomputer Bertenaga AI Prediksi Pemenang Duel Atletico Madrid vs Inter Milan
Superkomputer Opta memprediksi hasil Atletico Madrid vs Inter Milan lewat puluhan ribu simulasi. Simak persentase kemenangan dan peluang kedua tim di Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Superkomputer Bertenaga AI Prediksi Pemenang Duel Atletico Madrid vs Inter Milan
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Atletico Madrid vs Inter Milan berlangsung Kamis (27/11) dini hari WIB. Simak link streaming resmi dan kondisi terbaru kedua tim jelang duel krusial Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Atletico Madrid dalam tren kemenangan, sementara Inter limbung usai kalah di derby. Prediksi, statistik, dan susunan pemain jelang duel panas Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Liga Champions
Pemain Italia Beri Peringatan kepada Atletico Madrid soal Inter Milan
Atletico Madrid akan menjamu Inter Milan pada lanjutan laga Liga Champions dan Atletico dapat bocoran dari pemain Italia, Giacomo Raspadori.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Pemain Italia Beri Peringatan kepada Atletico Madrid soal Inter Milan
Italia
Yann Sommer Mulai Menurun, Inter Milan Bidik Kiper Timnas Argentina
Performanya menurun, Yann Sommer disebut tak akan diperpanjang Inter Milan. Emiliano Martinez masuk radar sebagai calon kiper anyar La Beneamata.
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Yann Sommer Mulai Menurun, Inter Milan Bidik Kiper Timnas Argentina
Italia
100 Kemenangan Max Allegri, AC Milan Salip Posisi Inter di Serie A
AC Milan menang 1-0 atas Inter Milan pada laga bertajuk Derby della Madoninna dan posisi mereka naik ke urutan dua Serie A.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
100 Kemenangan Max Allegri, AC Milan Salip Posisi Inter di Serie A
Italia
Kalah dari Milan, Inter Punya Masalah Hadapi Serangan Balik
Inter Milan menderita kekalahan keempat di Serie A saat kalah 0-1 lawan AC Milan di Derby della Madoninna.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Kalah dari Milan, Inter Punya Masalah Hadapi Serangan Balik
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Real Madrid Imbang, Inter Masih Berada di Bawah Bayang-bayang AC Milan
Hasil pertandingan yang dimainkan pada Senin (24/11) dini hari WIB, melibatkan Real Madrid dan Derby della Madoninna AC Milan vs Inter Milan.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Hasil Pertandingan: Real Madrid Imbang, Inter Masih Berada di Bawah Bayang-bayang AC Milan
Italia
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Pelatih Inter Milan Cristian Chivu menegaskan tidak ada favorit dalam laga Derby della Madonnina.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs AC Milan, Senin 24 November 2025
Derby della Madonnina Inter Milan vs AC Milan yang digelar Senin (24/11) dini hari WIB, diperkirakan akan berjalan ketat dan sengit.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Link Streaming Inter Milan vs AC Milan, Senin 24 November 2025
Bagikan