Premier League
Didepak Manchester United, Alejandro Garnacho Pilih Bertahan di Premier League
BolaSkor.com - Winger asal Argentina, Alejandro Garnacho, telah mengambil keputusan terkait masa depannya di Manchester United. Garnacho memilih bertahan di Premier League jika angkat kaki dari Old Trafford.
Alejandro Garnacho dikabarkan bukan bagian dari rencana yang dikembangkan Ruben Amorim.
Baca Juga:
Brentford Naikkan Harga Bryan Mbeumo, Manchester United Hentikan Perburuan
Legenda Manchester United: Semoga Marcus Rashford Tidak Jadi Pindah ke Barcelona
Jadon Sancho Ditawar Murah Juventus, Manchester United Pasrah
View this post on Instagram
Sinyal-sinyal sudah terlihat di mana Garnacho masuk dalam keranjang jual Manchester United sejak musim dingin tahun ini.
Selain karena alasan taktik, keputusan melepas Garnacho dikabarkan juga berdasarkan tingkat disiplin yang rendah.
Napoli Sempat Jatuh Hati
Pada awal tahun ini, Garnacho sempat dikaitkan dengan Napoli.
Bahkan, transfer sangat dekat untuk terwujud karena Napoli telah mengajukan penawaran.
Namun, transfer tersebut batal terlaksana. Kabarnya alasan utama adalah karena gaji yang dipatok Garnacho terlalu tinggi bagi Il Partenopei.
Masa Depan Garnacho Telah Ditentukan
Johan Kristiandi
18.182
Berita Terkait
5 Pemain Non-Liga yang Saat Ini Bersinar di Premier League
Kembali dari Piala Afrika 2025, Mohamed Salah Disambut Arne Slot di Liverpool
Bek yang Dibidik Manchester United untuk Gantikan Harry Maguire
Salip Liverpool, Manchester City Rekrut Marc Guehi
Saat Ini, Michael Carrick Sosok yang Tepat Menangani Manchester United
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026