Diburu Duo Klub London Utara, Tielemans Buka Peluang Tinggalkan Leicester

Arsenal dan Tottenham Hotspur incar Youri Tielemans.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 08 Juni 2022
Diburu Duo Klub London Utara, Tielemans Buka Peluang Tinggalkan Leicester
Youri Tielemans (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Gelandang timnas Belgia, Youri Tielemans, sudah memasuki tahun ketiganya membela Leicester City. Tielemans mulai mempertimbangkan masa depannya seiring ketertarikan klub-klub Eropa lainnya.

Arsenal dan Tottenham Hotspur merupakan dua klub dari London Utara yang tertarik kepadanya. Arsenal butuh tambahan kekuatan di lini tengah, sementara Antonio Conte ingin menambah kedalaman skuad Tottenham yang akan bermain di Liga Champions.

Tielemans punya kontrak hingga 2023 dengan Leicester. Mantan pemain AS Monaco telah memenangi Piala FA dengan Leicester. Tielemans punya kemampuan yang seimbang dari sisi defensif dan juga ofensif.

Memulai karier sebagai gelandang bertahan, Tielemans jadi box to box handal dengan kemampuannya melepaskan tendangan jarak jauh yang dibarengi visi bermain bagus.

Baca Juga:

3 Fakta Menarik Mengenai Marquinhos, The New Martinelli untuk Arsenal

5 Alasan Mengapa Liga Europa Bukan Kegagalan untuk Arsenal

Selain Gabriel Jesus, Arsenal Juga Bidik Oleksandr Zinchenko

Tielemans sadar ada klub-klub lain yang mengincarnya. Ia menuturkan kenyamanannya bermain di Leicester, tapi di satu sisi berbeda tidak menutup kemungkinan pindah ke klub lain dengan banyaknya pertimbangan dalam karier.

“Tak perlu dipertanyakan lagi (masa depan Tielemans di Leicester),” tutur Tielemans sebagaimana dilansir dari Goal.

“Saya merasa sangat baik di Leicester, saya disambut dengan tangan terbuka sejak hari pertama. Saya akan memberikan segalanya untuk klub hingga hari terakhir."

"Tapi tentu saja Anda harus mendengarkan peluang lain, Anda harus melihat karier Anda, dan terkadang Anda harus membuat pilihan. Mungkin salah satu akan datang kepada saya," pungkas pengemas 49 caps dan empat gol dengan timnas Belgia tersebut.

Youri Tielemans Isu Transfer Arsenal Tottenham Tottenham Hotspur
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.887

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Premier League 2025-2026 di Akhir Pekan: Derby London, Chelsea vs Arsenal
Pekan 13 Premier League 2025-2026 berlangsung akhir pekan ini dan menghadirkan laga besar Chelsea vs Arsenal.
Arief Hadi - Jumat, 28 November 2025
Jadwal Premier League 2025-2026 di Akhir Pekan: Derby London, Chelsea vs Arsenal
Liga Champions
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Harry Kane murka setelah Bayern Munchen tumbang dari Arsenal. Sang bomber menegaskan ingin bertemu kembali di babak gugur demi balas dendam besar!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Liga Champions
Klasemen Terbaru Liga Champions 2025-2026: Arsenal Berlari Sendirian, Liverpool Hancur Lebur
Pekan lima fase liga Liga Champions 2025-2026 berakhir, Arsenal mantap di urutan satu dan Liverpool kian terpuruk.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Klasemen Terbaru Liga Champions 2025-2026: Arsenal Berlari Sendirian, Liverpool Hancur Lebur
Inggris
On Fire, Arsenal Tak Terbendung dan Akhiri Rekor Bagus Bayern Munchen
Arsenal menjaga momentum melalui kemenangan 3-1 atas Bayern Munchen di Liga Champions.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
On Fire, Arsenal Tak Terbendung dan Akhiri Rekor Bagus Bayern Munchen
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Hasil laga-laga Liga Champions yang dimainkan pada Kamis (27/11) dini hari WIB melibatkan tim seperti Madrid, Inter, Arsenal, PSG, Bayern, dan Liverpool.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Liga Champions
Arsenal vs Bayern Munchen: Persahabatan Eberechi Eze dan Michael Olise, dari Papan Catur ke Panggung Liga Champions
Untuk pertama kalinya, Eberechi Eze dan Michael Olise akan kembali berada dalam satu lapangan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Arsenal vs Bayern Munchen: Persahabatan Eberechi Eze dan Michael Olise, dari Papan Catur ke Panggung Liga Champions
Liga Champions
Fakta dan Statistik Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Arsenal vs Bayern Munchen
Berikut fakta dan statistik yang perlu diketahui jelang menyaksikan duel Arsenal melawan Bayern Munchen di Emirates.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Fakta dan Statistik Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Arsenal vs Bayern Munchen
Jadwal
Link Streaming Arsenal vs Bayern Munchen, Kamis 27 November 2025
Arsenal akan menjamu Bayern Munchen pada matchday 5 League Phase Liga Champions 2025-2026, di Emirates Stadium, Kamis (27/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Arsenal vs Bayern Munchen, Kamis 27 November 2025
Liga Champions
Prediksi Pemenang Pertandingan Arsenal vs Bayern Munchen Versi Superkomputer
Superkomputer Opta merilis prediksi mengejutkan untuk duel Arsenal vs Bayern di Liga Champions. Siapa yang lebih diunggulkan? Simak peluang lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi Pemenang Pertandingan Arsenal vs Bayern Munchen Versi Superkomputer
Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Bayern Munchen: Menghindari Kekalahan Perdana
Arsenal dan Bayern sama-sama belum terkalahkan di Liga Champions! Cek statistik, kondisi tim, dan prediksi siapa yang bakal merasakan kekalahan perdana.
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Bayern Munchen: Menghindari Kekalahan Perdana
Bagikan