Dibilang Penakut, Darah Mir Mendidih

Joan Mir meminta Marc Marquez tak asal bicara.
Andhika PutraAndhika Putra - Senin, 05 Juli 2021
Dibilang Penakut, Darah Mir Mendidih
Joan Mir (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - MotoGP 2021 tidak hanya menyajikan atraksi para pembalapnya dalam memacu kuda besi saja. Ternyata terdapat intrik-intrik kecil yang turut hadir sebagai bumbu penyedap.

Salah satunya terjadi kepada pembalap Suzuki, Johan Mir. Rider asal Spanyol ini terlibat intrik saat Marc Marquez menyebut Mir adalah pembalap yang takut karena tidak mau mengambil risiko.

Hal ini tidak terlepas dari performa yang dikeluarkan Mir sepanjang paruh pertama musim ini. Mir tidak dapat menunjukkan performa yang signifikan, hanya dapat menampikan pertunjukkan konsisten yang cenderung monoton.

Tercatat dari sembilan seri yang sudah dilaluinya, Mir tidak pernah mampu meraih podium pertama. Rata-rata pembalap berjuluk The Miracle ini hanya berhasil meraih posisi lima besar dengan catatan terbaiknya mendapat podium ketiga.

Baca Juga:

Terungkap Alasan Vinales Hengkang dari Yamaha

Tim Suzuki Alami Krisis Manajemen

”Kami memiliki motor yang berbeda (dibandingkan musim lalu) dan dia (Marc Marquez) tidak tahu limit dari Suzuki. Faktanya, bukan berarti saya jarang jatuh menandakan saya tidak berusaha keras,” ujar Mir.

Tentunya hal ini berbanding terbalik dengan pencapaiannya di musim sebelumnya. Ketika itu Mir secara mengejutkan mampu meraih gelar juara dunia.

Atas komentar tersebut, Mir akhirnya angkat bicara. Mir menganggap Marquez hanya bisa berbicara tanpa data yang jelas. Padahal ada alasan khusus kenapa perfoma Mir tidak setajam musim lalu.

“Untuk saya, menampilkan performa maksimal artinya sebatas mana kamu tahu bisa tetap melaju dan berhenti,” tegas Mir.

Penulis: Bintang Rahmat

Breaking News Motogp MotoGP 2021 Joan Mir Marc marquez
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Timnas
Hokky Caraka Beberkan Bekal Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
Timnas Indonesia U-22 disebut punya modal penting jelang tampil di SEA Games 2025 yang berlangsung di Thailand.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Hokky Caraka Beberkan Bekal Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
Inggris
Manchester United Dibekuk 10 Pemain Everton, Ruben Amorim Frustrasi
Pelatih Manchester United Ruben Amorim menilai tim asuhannya layak kalah setelah takluk 0-1 dari Everton pada laga pekan ke-12 Premier League di Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Manchester United Dibekuk 10 Pemain Everton, Ruben Amorim Frustrasi
Timnas
Thom Haye Tuding Ada Pihak yang Bikin Kacau Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Thom Haye menuding ada berbagai pihak yang membuat kekacauan usai Timnas Indonesia gagal ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Thom Haye Tuding Ada Pihak yang Bikin Kacau Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Liga Indonesia
Laga Persija Vs PSIM di SUGBK Akan Diwarnai Koreo Spesial dari The Jakmania
Persija akan menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11). Laga ini bertepatan dengan HUT ke 97 Macan Kemayoran.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Laga Persija Vs PSIM di SUGBK Akan Diwarnai Koreo Spesial dari The Jakmania
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Chelsea akan menjamu Barcelona di Stamford Bridge pada matchday kelima Liga Champions, Rabu (26/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge
Pertarungan sengit akan tersaji di Stamford Bridge pada matchday kelima Liga Champions 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge
Inggris
Kejadian Langka di Old Trafford, Idrissa Guaye Diusir Wasit karena Ribut dengan Rekan Setim
Laga Manchester United melawan Everton di Old Trafford, Selasa (25/11) dini hari WIB, diwarnai kejadian menarik ketika pemain tim tamu Idrissa Gueye diusir wasit setelah memukul rekan setimnya.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Kejadian Langka di Old Trafford, Idrissa Guaye Diusir Wasit karena Ribut dengan Rekan Setim
Inggris
Setelah 17 Kali Gagal, David Moyes Akhirnya Bisa Menang di Old Trafford
David Moyes telah gagal meraih kemenangan dalam 17 pertandingan Premier League sebelumnya di Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Setelah 17 Kali Gagal, David Moyes Akhirnya Bisa Menang di Old Trafford
Hasil akhir
Hasil Premier League: Lawan 10 Pemain Everton, Manchester United Tumbang di Old Trafford
Manchester United kalah tipis 0-1 dari Everton di laga lanjutan Premier League, Selasa (25/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Hasil Premier League: Lawan 10 Pemain Everton, Manchester United Tumbang di Old Trafford
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester United vs Everton, Live Sebentar Lagi
Nonton Manchester United vs Everton dini hari ini! Simak jadwal lengkap dan link streaming resmi Premier League 2025/2026. MU incar tiga poin untuk tembus zona Liga Champions bertepatan dengan satu tahun kepemimpinan Ruben Amorim!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester United vs Everton, Live Sebentar Lagi
Bagikan