Dibantai 1-5 di Liga Champions Jadi Alasan Viktor Gyokeres Gabung Arsenal
Viktor Gyokeres mengatakan bahwa keinginannya bergabung muncul setelah Sporting dikalahkan Arsenal 1-5 di Liga Champions musim lalu.
Viktor Gyokeres (laman resmi Arsenal)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
BolaSkor.com - Viktor Gyokeres kini sudah resmi menjadi pemain baru Arsenal.
Penyerang Swedia berusia 27 tahun itu telah bergabung dengan Arsenal dalam kesepakatan senilai hingga 73 juta euro dengan kontrak lima tahun.
Kepindahan Gyokeres sempat terhambat karena negosiasi antara kedua klub mengenai pembayaran tambahan.
Baca Juga:
7 Hal Menarik Mengenai Cristhian Mosquera, Rekrutan Baru Arsenal yang Pernah Bermain Basket
4 Pemain Pewaris Nomor Thierry Henry di Arsenal, Terbaru Viktor Gyokeres
View this post on Instagram
Gyokeres akhirnya hengkang setelah Arsenal mencapai kesepakatan dengan Sporting CP yang terdiri dari biaya awal 63 juta euro ditambah 10 juta euro sebagai tambahan.
Alasan Gabung Arsenal
Ditulis Oleh
Yusuf Abdillah
Posts
9.948
Berita Terkait
Spanyol
Kepergian Xabi Alonso Memengaruhi Nasib Masa Depan Satu Pemain Real Madrid
Seiring pemecatan Xabi Alonso yang dilakukan Real Madrid, masa depan beberapa pemain Real Madrid tak menentu, salah satunya Arda Guler.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Timnas
John Herdman Teringat Newcastle saat Melihat Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, mengatakan gairah sepak bola di Indonesia mirip dengan Newcastle.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Inggris
Arsenal Masih Jadi Mimpi Buruk Chelsea, Tak Pernah di Sembilan Laga Terakhir
Arsenal menjadi mimpi buruk bagi Chelsea setelah menang 3-2 di leg satu semifinal Piala Liga yang dihelat di Stamford Bridge.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Timnas
Nasib Program Naturalisasi di Bawah Kepemimpinan John Herdman
Demi membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia, John Herdman membuka peluang menambah pemain naturalisasi baru. Pelatih asal Inggris itu siap berburu pemain terbaik hingga Eropa. Simak rencana besarnya!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Timnas
Dua Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Mulai Terungkap, Berasal dari Eropa dan CONMEBOL
Bulgaria dan Peru dikabarkan menjadi lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026. Satu tim lainnya yang sudah mengonfirmasi adalah Saint Kitts and Nevis.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Timnas
Pastikan Tidak Ada Matahari Kembar di Timnas Indonesia, John Herdman Tegaskan Pegang Kendali Penuh
Pelatih Timnas Indonesia John Herdman menegaskan kendali penuh atas pemilihan pemain dan strategi Skuad Garuda. Meski demikian, ia tetap membuka ruang masukan dari banyak pihak. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Futsal
Falcao Tak Sabar Hadapi Ricardinho di Indonesia, Duel GOAT Futsal Dunia
Legenda futsal dunia Falcao tak sabar menghadapi Ricardinho di Indonesia. Duel dua GOAT futsal akan tersaji di Futsal XSeries 2 Jakarta, 17–18 Januari 2026. Pertarungan langka yang dinanti fans!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Racing Santander vs Barcelona: Pantang Terpeleset seperti Real Madrid
Barcelona menantang Racing Santander di Copa del Rey 2025/2026. Statistik, kondisi tim, head to head, dan prediksi skor lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Inggris
Chelsea Tersungkur di Stamford Bridge, tapi Liam Rosenior Justru Melihat Harapan
Chelsea kalah 2-3 kontra Arsenal di leg satu semifinal Piala Liga di Stamford Bridge, namun Liam Rosenior senang melihat karakter timnya.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Piala Liga: Menang 3-2 di Markas Chelsea, Modal Berharga Arsenal untuk Leg Dua
Arsenal memenangi Derby London pada leg satu semifinal Piala Liga melawan Chelsea di Stamford Bridge dengan skor 3-2.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026