Dianggap Menghina, Wenger Bela Aksi Theo Walcott

BolaSkorBolaSkor - Minggu, 05 Januari 2014
Dianggap Menghina, Wenger Bela Aksi Theo Walcott
Dianggap Menghina, Wenger Bela Aksi Theo Walcott
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
London- North London Derby antara Arsenal dan Tottenham Hotspurs yang berlangsung tadi malam dalam babak ketiga Piala FA 2014 memang berlangsung panas dan sengit, seperti halnya yang selalu terjadi ketika dua tim musuh bebuyutan ini bertemu. Namun, malam tadi, North London Derby lebih panas dari biasanya akibat gestur tangan yang dilakukan oleh winger Arsenal, Theo Walcott ketika ditandu keluar lapangan akibat cedera. Sosok berusia 24 tahun tersebut melakukan gestur skor kemenangan Arsenal atas Spurs dengan tangannya ke arah penonton Spurs. Dalam pertandingan yang dimenangkan oleh Arsenal dengan skor 2-0 tersebut, Walcott gagal mencetak gol, meski memiliki beberapa peluang matang. Gol kemenangan Arsenal dicetak oleh Santi Cazorla di menit ke-31 dan Tomas Rosicky di menit ke-61. Walcott yang ditarik keluar akibat cedera di menit ke-80, mengangkat kedua tangannya, dengan tangan kanan menunjukkan angka dua sedang tangan kirinya menunjukkan angka kosong, yang dianggap sebagai sebuah gestur menghina pendukung Spurs yang hadir di Emirates Stadium dalam pertandingan malam tadi Kontan hal ini membuat publik Emirates Stadium begemuruh riang, dan sebagian pendukung Spurs yang hadir di dalam stadion, melempar benda ke arah Walcott, sebagai bentuk kekesalan atas gestur Walcott tersebut. Pendukung The Gunners pun tak mau kalah dengan melempar syal dan pernak-pernik Arsenal ke arah Walcott. Manajer Arsenal, Arsene Wenger membela Walcott dalam tindakan ini dengan menyebut gestur yang dilakukan Walcott bukanlah sesuatu yang agresif dan menghina. "Apa yang Walcott lakukan bukanlah sebuah tindakan yang menyerang siapa-siapa. Bahkan gestur tersebut tidak terlihat agresif sama sekali, Walcott pun melakukan itu sambil tersenyum." ujar Wenger kepada wartawan seusai pertandingan. Dalam pertandingan yang dimenangkan oleh Arsenal dengan skor 2-0 tersebut, Walcott gagal mencetak gol, meski memiliki beberapa peluang matang. Gol kemenangan Arsenal dicetak oleh Santi Cazorla di menit ke-31 dan Tomas Rosicky di menit ke-61. Walcott yang ditarik keluar akibat cedera di menit ke-80, mengangkat kedua tangannya, dengan tangan kanan menunjukkan angka dua sedang tangan kirinya menunjukkan angka kosong, yang dianggap sebagai sebuah gestur menghina pendukung Spurs yang hadir di Emirates Stadium dalam pertandingan malam tadi.
Arsenal Tottenham Hotspurs Spurs Arsenal spurs 2-0 Santi Cazorla Tomas rosciky Arsene Wenger The walcott gesture The Gunners Google Bing Yahoo Babak ketiga piala fa Facebook
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Sosok
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Pemandu bakat Football Manager (FM) memiliki penilaian soal pemain-pemain muda ber-rating 90 plus di Football Manager 26.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Ragam
5 Kemenangan Paling Berkesan Arsenal di Markas Sunderland
Arsenal akan menghadapi Sunderland di Stadium of Light pada laga pekan ke-11 Premier League, Minggu (9/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
5 Kemenangan Paling Berkesan Arsenal di Markas Sunderland
Inggris
Sunderland vs Arsenal, Reuni Granit Xhaka dan Cerita soal Mikel Arteta
Mantan kapten Arsenal, Granit Xhaka, akan berjumpa dengan mantan klubnya sebagai pemain Sunderland dan ia punya cerita menarik soal Mikel Arteta.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
Sunderland vs Arsenal, Reuni Granit Xhaka dan Cerita soal Mikel Arteta
Inggris
Rentetan Kemenangan Beruntun Arsenal Diprediksi Akan Terhenti di Markas Sunderland
Arsenal mengukir catatan spektakuler dengan selalu menang dalam 10 laga beruntun di semua kompetisi.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Rentetan Kemenangan Beruntun Arsenal Diprediksi Akan Terhenti di Markas Sunderland
Inggris
Kehadiran Florian Wirtz Menghancurkan Keseimbangan di Lini Tengah Liverpool
Pandit sepak bola sekaligus eks pelatih Arsenal, Arsene Wenger, memiliki teori menarik mengenai Florian Wirtz di Liverpool.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
Kehadiran Florian Wirtz Menghancurkan Keseimbangan di Lini Tengah Liverpool
Klasemen
Klasemen Terkini Liga Champions 2025/2026: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan Masih Sempurna
Klasemen Liga Champions 2025/2026 matchday 4: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan masih sempurna. Liverpool dan Real Madrid bersaing ketat di papan atas.
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Terkini Liga Champions 2025/2026: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan Masih Sempurna
Inggris
Sejarah Tercipta di Praha, Arsenal Menang Delapan Kali Beruntun Tanpa Kebobolan Gol
Arsenal menjaga momentum dengan kemenangan 3-0 atas Slavia Praha di Liga Champions dan mengukir rekor baru.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Sejarah Tercipta di Praha, Arsenal Menang Delapan Kali Beruntun Tanpa Kebobolan Gol
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Hasil hari pertama pekan empat fase liga Liga Champions pada Rabu (05/11) dari klub seperti Liverpool, Real Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), Arsenal, dan Juventus.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming Slavia Praha vs Arsenal, Rabu 5 November 2025
Arsenal menjalani laga tandang ke markas Slavia Praha pada lanjutan Liga Champions 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Selasa, 04 November 2025
Jadwal dan Link Streaming Slavia Praha vs Arsenal, Rabu 5 November 2025
Liga Champions
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Slavia Praha vs Arsenal
Hasil simulasi superkomputer Opta menunjukkan Arsenal unggul jauh atas Slavia Praha di Liga Champions. Mampukah The Gunners lanjutkan rekor sempurna mereka?
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Slavia Praha vs Arsenal
Bagikan