Deretan Pencetak Gol Termuda Sepanjang Sejarah LaLiga

LaLiga kerap disebut-sebut sebagai satu di antara kompetisi sepak bola terbaik di Eropa. Hasilnya, tidak mudah untuk mencetak gol pada ajang tersebut
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Kamis, 12 September 2019
Deretan Pencetak Gol Termuda Sepanjang Sejarah LaLiga
Ansu Fati. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - LaLiga kerap disebut-sebut sebagai satu di antara kompetisi sepak bola terbaik di Eropa. Hasilnya, tidak mudah untuk mencetak gol pada ajang tersebut.

Berdasarkan ranking koofisien UEFA, LaLiga merupakan kompetisi paling tinggi di Eropa. Turnamen sepak bola nomor satu di Eropa tersebut mengalahkan Premier League, Bundesliga, dan Serie A.

Sejumlah penyerang top sempat kesulitan beradaptasi saat datang ke LaLiga. Sebut saja Zlatan Ibrahimovic, Suso, hingga Ciro Immobile yang gagal di Spanyol.

Baca juga:

Josep Maria Bartomeu Bantah Pemain Barcelona Tak Inginkan Kehadiran Antoine Griezmann

Kebobrokan Barcelona di Bursa Transfer

LaLiga
LaLiga

Catatan tersebut membuktikan, LaLiga bukanlah kompetisi yang mudah bagi pemain baru. Bahkan, bagi mereka yang telah memiliki reputasi mentereng di negara lain.

Meski begitu, terdapat sejumlah pemain muda yang sukses mencetak gol di LaLiga. Terbaru adalah penyerang muda Barcelona, Ansu Fati, yang masuk ke deretan pencetak gol termuda ajang tersebut.

Berikut ini adalah deretan pemain-pemain termuda yang mencetak gol sepanjang sejarah LaLiga:

Alberto Rivera (1994-1995)

LaLiga
Alberto Rivera

Memang Alberto Rivera tidak lama membela Real Madrid. Namun, Rivera sukses menorehkan rekor saat menjalani debut bersama Los Blancos melawan RC Celta.

Saat masih berusia 17 tahun 3 bulan, Alberto Rivera mencatatkan nama di papan skor. Meski begitu, Rivera akhirnya lebih sering berkelana ke klub LaLiga lainnya.

LaLiga Trivia Sepak Bola Breaking News Ansu Fati Barcelona Real Madrid Iker Muniain
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Spanyol
Lini Pertahanan Barcelona Rapuh, Hansi Flick Ngotot Pertahankan Filosofi
Meski terlihat rapuh, Hansi Flick menegaskan masalah dari Barcelona bukan hanya di lini pertahanan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Lini Pertahanan Barcelona Rapuh, Hansi Flick Ngotot Pertahankan Filosofi
Liga Indonesia
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Persija kembali terancam jadi tim musafir.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Italia
Inter Milan Cuma Menang Tipis, Cristian Chivu Gagal Tularkan Mentalitas yang Tepat
Inter Milan hanya memetik kemenangan tipis 2-1 saat menjamu Kairat Almaty pada laga lanjutan Liga Champions di Giuseppe Meazza.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Inter Milan Cuma Menang Tipis, Cristian Chivu Gagal Tularkan Mentalitas yang Tepat
Timnas
Erick Thohir Ungkap Ada 5 Nama yang Dibidik Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Namun, Erick Thohir tidak membocorkan nama-nama pelatih tersebut.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Erick Thohir Ungkap Ada 5 Nama yang Dibidik Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Spanyol
Gagal Menang di Belgia, Barcelona Lemah Hadapi Serangan Balik
Gelandang Barcelona, Frenkie de Jong, mengakui timnya lemah menghadapi serangan balik usai imbang 3-3 lawan Club Brugge di Liga Champions.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
Gagal Menang di Belgia, Barcelona Lemah Hadapi Serangan Balik
Lainnya
Drawing Piala Asia Futsal 2026 Tempatkan Indonesia Satu Grup dengan Irak hingga Korea Selatan
Piala Asia Futsal 2026 akan berlangsung di Indonesia Arena dan Jakarta International Velodrome.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Drawing Piala Asia Futsal 2026 Tempatkan Indonesia Satu Grup dengan Irak hingga Korea Selatan
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Persaingan di papan bawa juga sangat ketat.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Inggris
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Dalam kemenangan 4-1 Manchester City atas Borussia Dortmund pada lanjutan Liga Champions, Phil Foden muncul sebagai bintang dengan menyumbang dua gol.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Liga Champions
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Enzo Maresca memberikan penilaian terhadap penampilan Chelsea yang ditahan imbang 2-2 oleh Qarabag.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Bagikan