Super League
Deretan Pemain Timnas Indonesia Bantu Adaptasi Rafael Struick di Dewa United Banten FC
BolaSkor.com - Rafael Struick mengaku terbantu dengan kehadiran sejumlah pemain Timnas Indonesia di skuad Dewa United Banten FC.
Keberadaan para pemain seperti Egy Maulana Vikri, Ricky Kambuaya, dan Stefano Lilipaly di Dewa United Banten FC memudahkan Rafael Struick untuk beradaptasi dengan sepak bola Indonesia.
Struick mengaku mendapatkan informasi mengenai kompetisi Super League Indonesia (sebelumnya bernama Liga 1-Red) dari Egy, Ricky, dan Lilipaly.
Baca Juga:
Gabung Dewa United Banten FC, Rafael Struick Siap Jawab Tantangan
Persija Pasrah Rafael Struick Memilih Gabung Dewa United Banten FC
Jan Olde Riekerink Yakinkan Rafael Struick Gabung Dewa United Banten FC
Lihat postingan ini di Instagram
"Jujur, saya belum begitu familiar dengan permainan di Liga Indonesia," kata Rafael Struick.
"Namun, saya sudah berbicara dengan beberapa pemain seperti Egy, saya juga mengenal Ricky dan Fano (Lilipaly)."
"Mereka banyak membantu saya," ujarnya.
Rafael Struick Antusias Main di Super League Indonesia
Rizqi Ariandi
7.653
Berita Terkait
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Parma vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
AC Milan Jajaki Perpanjangan Kontrak Rafael Leao
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Ko Hyung-jin dari Korea Selatan Jadi Wasit Laga Panas Persib Bandung vs Persija Jakarta
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
7 Fakta Statistik Menarik Jelang Duel Burnley vs Manchester United