Deretan Fakta Menarik yang Iringi Transfer Vlahovic ke Juventus

Vlahovic memperpanjang daftra bintang Fiorentina yang berkhianat ke Juventus.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Sabtu, 29 Januari 2022
Deretan Fakta Menarik yang Iringi Transfer Vlahovic ke Juventus
Dusan Vlahovic (Twitter/juventusfc)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Dusan Vlahovic telah resmi menjadi milik Juventus. Deretan fakta menarik turut mengiringi kepindahan sang penyerang ke Turin.

Vlahovic menjadi salah satu komoditas terpanas di bursa transfer musim dingin. Usia muda dan naluri gol yang tinggi membuat banyak klub besar Eropa tertarik memakai jasanya.

Arsenal menjadi salah satu klub yang paling serius mendapatkan Vlahovic. The Gunners membutuhkan penyerang baru sebagai pengganti Pierre-Emerick Aubameyang.

Baca Juga:

Detail Transfer Dusan Vlahovic ke Juventus

Update Transfer Eropa: Robin Gosens Gabung Inter, Vlahovic ke Juventus

Kisah Kekalahan Telak di Bursa Transfer: Juventus 3-0 Arsenal

Namun Juventus akhirnya yang keluar sebagai pemenang. Bianconeri menebus Vlahovic dengan biaya 70 juta euro.

“Juventus mewakili kebanggaan, tradisi, dan keluarga. Juventus selalu ada sampai menit terakhir, mereka tidak pernah menyerah," kata Vlahovic terkait kesannya terhadap Juventus.

"Tim selalu didahulukan, saya siap membantu pelatih dan rekan satu tim saya, yang akan saya coba bantu dengan cara terbaik. Saya ingin membuat Juventus bangga."

Kedatangan Vlahovic menjadi modal utama Juventus untuk bangkit di paruh kedua Serie A 2021-2022. Saat ini tim asuhan Massimiliano Allegri itu masih berada di luar empat besar.

Berikut ini deretan fakta menarik yang mengiringi kepindahan Vlahovic ke Juventus:

1. Dusan Vlahovic menjadi transfer termahal ketiga dalam sejarah bursa transfer musim dingin. Ia hanya kalah dari Philippe Coutinho (135 juta euro) dan Virgil van Dijk (84,6 juta euro).

2. Kepindahan Vlahovic dari Fiorentina ke Juventus menjadi transfer termahal kedua yang melibatkan dua klub Serie A. Nilai transfernya hanya kalah dari Gonzalo Higuain saat meninggalkan Napoli ke Juventus. (90 juta euro)

3. Vlahovic telah mencetak gol paling banyak dari pemain lain di Serie A sejak awal musim lalu. Total ia mencetak 38 gol dari 58 laga dalam periode tersebut.

4. Vlahovic (21 tahun 355 hari) menjadi pemain U-22 termuda kedua yang mampu mencetak setidaknya 17 gol dari 22 laga perdanam di Serie A. Ia hanya kalah dari Paolo Rossi pada musim 1977-1978 (21 tahun 170 hari).

5. Vlahovic menjadi pemain kesepuluh yang menyeberang langsung dari Fiorentina ke Juventus sejak 1990. Kedua klub memang punya rivalitas yang cukup panjang.

6. Vlahovic dipercaya memakai nomor punggung 7 peninggalan Cristiano Ronaldo. Meksi begitu, nomor ini sebenarnya kurang keramat dalam sejarah Juventus.

7. Vlahovic akan menjadi pemain Serbia keenam yang pernah memperkuat Juventus. Ia mengikuti jejak Vladimir Jugovic, Zoran Mirkovic, Ivan Ergic, Darko Kovacevic, dan Milos Krasic.

Juventus Dusan Vlahovic Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.515

Berita Terkait

Italia
Dana Terbatas, AC Milan Tidak Mampu Mendatangkan Robert Lewandowski
AC Milan dikabarkan gagal mendatangkan Robert Lewandowski dari Barcelona. Gaji sang bomber terlalu tinggi dan di luar jangkauan Rossoneri. Simak alasan lengkap, detail negosiasi, dan faktor finansial yang membuat transfer ini mustahil!
Johan Kristiandi - Minggu, 16 November 2025
Dana Terbatas, AC Milan Tidak Mampu Mendatangkan Robert Lewandowski
Italia
Data dan Statistik, Pegangan Utama Juventus Saat Ini
CEO baru Juventus, Damien Comolli, sangat mengandalkan data untuk mengoperasikan klub baik itu dari staf kepelatihan hingga pemilihan pemain.
Arief Hadi - Minggu, 16 November 2025
Data dan Statistik, Pegangan Utama Juventus Saat Ini
Italia
Masih Pantau Sang Mantan, Tijjani Reijnders Yakin AC Milan Raih Scudetto
Nonton Albania vs Inggris malam ini di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Dapatkan link streaming resmi, jadwal, preview pertandingan, serta update line-up Albania vs Inggris yang tayang dari Arena Kombëtare. Klik sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Minggu, 16 November 2025
Masih Pantau Sang Mantan, Tijjani Reijnders Yakin AC Milan Raih Scudetto
Prediksi
Prediksi dan Statistik Azerbaijan vs Prancis: Berat Sebelah
Prediksi Azerbaijan vs Prancis hari ini lengkap dengan statistik pertemuan, kondisi tim terbaru, starting XI, dan peluang kemenangan. Benarkah Les Bleus terlalu kuat dan skor akhir bakal mengejutkan? Cek analisis lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 16 November 2025
Prediksi dan Statistik Azerbaijan vs Prancis: Berat Sebelah
Lainnya
Indonesia Tuan Rumah Asian Champions League Minifootball 2025, Perdana di Tanah Air
Kompetisi ini mempertemukan 12 klub terbaik dari konfederasi minifootball Asia ini yang akan berlangsung di Jakarta selama sepekan mulai 17–23 November 2025.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 16 November 2025
Indonesia Tuan Rumah Asian Champions League Minifootball 2025, Perdana di Tanah Air
Piala Dunia
Italia vs Norwegia: Gli Azzurri Kibarkan Bendera Putih Sebelum Bertanding
Federico Dimarco menilai peluang Italia lolos langsung ke Piala Dunia 2026 nyaris mustahil jelang duel krusial vs Norwegia di San Siro. Selisih gol yang jomplang membuat Azzurri fokus ke play-off. Simak analisis lengkap laga penentuan Grup I!
Johan Kristiandi - Minggu, 16 November 2025
Italia vs Norwegia: Gli Azzurri Kibarkan Bendera Putih Sebelum Bertanding
Hasil akhir
Digasak Mali, Timnas Indonesia U-22 Perpanjang Rekor Buruk
Timnas Indonesia U-22 masih akan mengadapi Mali, pada laga uji coba internasional di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Selasa (18/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 16 November 2025
Digasak Mali, Timnas Indonesia U-22 Perpanjang Rekor Buruk
Jadwal
Link Streaming Albania vs Inggris, Senin 17 November 2025
Link streaming Albania vs Inggris tersedia malam ini! The Three Lions incar rekor sempurna, Albania siap buat kejutan di Arena Kombetare. Cek jadwal, platform siaran, dan info lengkap pertandingannya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 16 November 2025
Link Streaming Albania vs Inggris, Senin 17 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Italia vs Norwegia: Mungkin, tetapi Butuh Keajaiban
Prediksi Italia vs Norwegia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Gli Azzurri wajib menang besar demi kejar selisih gol, sementara Norwegia datang dengan kepercayaan diri tinggi usai tampil sempurna. Statistik, head to head, susunan pemain, dan prediksi skor lengkap.
Johan Kristiandi - Minggu, 16 November 2025
Prediksi dan Statistik Italia vs Norwegia: Mungkin, tetapi Butuh Keajaiban
Prediksi
Prediksi dan Statistik Albania vs Inggris: Menutup dengan Sempurna
Prediksi Albania vs Inggris di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Inggris incar rekor sempurna, sementara Albania mengintai kejutan di Arena Kombetare. Statistik, head to head, susunan pemain, dan prediksi skor lengkap.
Johan Kristiandi - Minggu, 16 November 2025
Prediksi dan Statistik Albania vs Inggris: Menutup dengan Sempurna
Bagikan