Derby County Vs Manchester United, The Red Devils Perkasa Lawan Tim Beda Kasta

Manchester United akan bertandang ke markas Derby County pada pertandingan putaran kelima Piala FA.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 05 Maret 2020
Derby County Vs Manchester United, The Red Devils Perkasa Lawan Tim Beda Kasta
Manchester United (Twitter Manchester United)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester United akan bertandang ke markas Derby County pada pertandingan putaran kelima Piala FA, di iPro Stadium, Jumat (6/3) dini hari WIB. The Red Devils punya catatan apik ketika menghadapi tim dengan kasta berbeda di Piala FA.

Wayne Rooney menjadi sorotan utama pada laga nanti. Maklum, mantan penyerang tim nasional Inggris itu punya cerita panjang dengan Manchester United.

Baca Juga:

Sering Diuntungkan karena VAR, Red Devils Dijuluki 'VARchester United'

Bruno Fernandes Moncer, Manchester United Disarankan Jual Paul Pogba

Lakukan Blunder Fatal Berbuah Gol, Roy Keane Kecam David De Gea

Man United

Wayne Rooney mengaku masih mengikuti perkembangan The Red Devils hingga saat ini. Namun, kali ini ia berharap Manchester United menjadi tim yang tertunduk pada akhir pertandingan.

"Selalu aneh ketika Anda bertanding melawan mantan tim, terutama karena saya berada di Manchester United dalam waktu yang lama. Namun, ini adalah sepak bola," terang Rooney pada laman resmi Derby.

"Saya mencintai Manchester United dan ingin tim bermain bagus dan menang. Namun, selama 90 atau 120 menit ini, saya ingin melihat mereka kalah dan kami barharap bisa lolos ke babak berikutnya," tambahnya.

Ancaman Wayne Rooney tidak ditepikan Ole Gunnar Solskjaer. Menurutnya, kemampuan Rooney belum menurun meski telah berusia senja.

"Dia adalah ancaman dari dalam dan luar kotak. Kami harus waspada dan jangan memberikan ruang di dalam atau disekitar kotak penalti atau lini tengah," kata Solskjaer.

Manchester United diprediksi akan memenangi pertandingan nanti. Berdasarkan statistik, The Red Devils hanya satu kali gagal melaju ke babak berikutnya ketika menghadapi 46 tim yang berbeda level kompetisi sepanjang sejarah Piala FA. Satu-satunya kegagalan Man United terjadi pada Januari 2010 ketika dikalahkan Leeds United.

Solskjaer diprediksi akan menempatkan Odion Ighalo pada posisi ujung tombak. Sedangkan, Bruno Fernandes berpeluang kembali tampil sejak menit awal.

Manchester United Breaking News Piala FA Derby County
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.137

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Lolos ke Putaran Empat dengan Meyakinkan, Manchester City Menang 10-1 atas Exeter
Manchester City menunjukkan kekuatan mereka saat menang telak 10-1 atas Exeter City di Etihad Stadium pada putaran tiga Piala FA.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Lolos ke Putaran Empat dengan Meyakinkan, Manchester City Menang 10-1 atas Exeter
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala FA Charlton Athletic vs Chelsea, Tayang pada Minggu (11/01) Pukul 03.00 WIB
Link live streaming serta jadwal siaran langsung putaran tiga Piala FA antara Charlton Athletic vs Chelsea di The Valley.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Piala FA Charlton Athletic vs Chelsea, Tayang pada Minggu (11/01) Pukul 03.00 WIB
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Bagikan