Demi Ubah Mental Wasit Indonesia, PSSI Minta JFA Kirim Referee Assessor

Wasit kerap menjadi sorotan dalam kompetisi sepak bola Indonesia.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Minggu, 04 Juni 2023
Demi Ubah Mental Wasit Indonesia, PSSI Minta JFA Kirim Referee Assessor
Ketum PSSI, Erick Thohir bersama Presiden JFA Kohzo Tashima. (JFA/PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir, meminta bantuan Federasi Sepak Bola Jepang (JFA) untuk mengirim referee assessor, guna jadi pendamping wasit Indonesia. Hal ini dilakukan untuk meningkatkan kualitas wasit Indonesia, terutama mengubah mental mereka.

Wasit kerap menjadi sorotan dalam kompetisi sepak bola Indonesia. Ada beberapa yang salah mengambil keputusan.

Untuk itu, PSSI melakukan MoU dengan JFA. Salah satu hal dalam kerja sama tersebut adalah bidang perwasitan.

PSSI meminta JFA menjadi pendamping untuk meningkatkan kuakitas wasit di Tanah Air, dengan mengirim referee assessor.

Baca Juga:

Exco PSSI Sebut Larangan Suporter Tamu Datang di Pertandingan Liga 1 Berlaku Sementara

Argentina Mau Beruji Coba dengan Timnas Indonesia karena Erick Thohir

"Kita punya rencana (PSSI) empat tahun ke depan. Tapi saya butuh proses yang cepat," kata Erick Thohir dilansir dari laman Instagramnya.

"Pertama yang harus kita lakukan adalah membuat struktur. Tentu saya butuh bantuan jika memungkinkan mengirim dua orang (dari JFA) full time," jelasnya.

Pria yang menjabat sebagai Menteri BUMN ini juga melakukan terobosan dengan meningkatkan kesejahteraan wasit di Indonesia. Wasit-wasit di Tanah Air sudah dilengkapi dengan BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan.

"Untuk mengubah mental wasit, saya memastikan mereka cukup dalam ekonomi. Jadi saya melakukan dengan memberi jaminan kepada mereka untuk mendapatkan asuransi," ungkapnya.

"Asuransi penuh untuk mereka (wasit)," tutup eks presiden Inter Milan tersebut.

Pssi Erick thohir Breaking News Liga 1
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.910

Berita Terkait

Inggris
Alasan Manchester United Langsung Umumkan Kepergian Casemiro
Manchester United mengumumkan Casemiro bakal hengkang pada akhir musim nanti meski sang pemain masih memiliki lima bulan sisa kontraknya.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Alasan Manchester United Langsung Umumkan Kepergian Casemiro
Inggris
Nilai Arsenal Belum Sempurna, Mikel Arteta Waspadai Kebangkitan Manchester United
Pelatih Arsenal Mikel Arteta memperingatkan tim asuhannya untuk tetap membumi menjelang laga penting melawan Manchester United.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Nilai Arsenal Belum Sempurna, Mikel Arteta Waspadai Kebangkitan Manchester United
Prediksi
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Real Madrid: Ujian di Tengah Momentum
Real Madrid sedang on fire, tapi Villarreal siap jadi batu sandungan! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan laga Villarreal vs Real Madrid di LaLiga.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Real Madrid: Ujian di Tengah Momentum
Liga Indonesia
Target Juara di HUT ke-500 Tahun Jakarta, Promono Anung Ungkap Persija Bakal Jor-Joran Belanja Pemain di Musim Depan
Semuanya dilakukan untuk mencapai target menjadi juara Super League 2026/2027, di mana tahun depan menjadi HUT ke-500 Kota Jakarta.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 24 Januari 2026
Target Juara di HUT ke-500 Tahun Jakarta, Promono Anung Ungkap Persija Bakal Jor-Joran Belanja Pemain di Musim Depan
Liga Indonesia
Dikaitkan dengan Arema FC, Thales Lira Ingin Bertahan di Persija
Thales Lira berstatus pemain pinjaman dari Arema FC dan dikabarkan diminta kembali lebih cepat, tetapi ingin bertahan di Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Dikaitkan dengan Arema FC, Thales Lira Ingin Bertahan di Persija
Inggris
7 Fakta Menarik Duel Bournemouth vs Liverpool: The Cherries Jadi Lumbung Gol The Reds
Laga Bournemouth melawan Liverpool akan tersaji pada pekan ke-23 Premier League 2025-2026 di Vitality Stadium.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Bournemouth vs Liverpool: The Cherries Jadi Lumbung Gol The Reds
Liga Indonesia
Pemain Brasil Terancam Jadi Korban Kedatangan Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Alan Cardoso terancam dilepas Persija Jakarta pasca kedatangan Shayne Pattynama karena saat ini Macan Kemayoran surplus pemain di posisi bek kiri.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Pemain Brasil Terancam Jadi Korban Kedatangan Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Prediksi
Prediksi dan Statistik Bournemouth vs Liverpool: The Reds Buru Kemenangan Pertama di 2026
Bournemouth akan menjamu Liverpool di Vitality Stadium pada pekan ke-23 Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Bournemouth vs Liverpool: The Reds Buru Kemenangan Pertama di 2026
Liga Indonesia
Bikin Madura United Mati Kutu, Persija Awali Putaran Kedua dengan Meyakinkan
Persija mengalahkan Madura United 2-0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (23/1). Dua gol Macan Kemayoran dilesakkan dari titik putih.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Bikin Madura United Mati Kutu, Persija Awali Putaran Kedua dengan Meyakinkan
Liga Indonesia
Dikenal Pemain Serbabisa, Shayne Pattynama Bisa Bantu Persija
Shayne Pattynama adalah pemain serbabisa yang dapat bermain sebagai bek kiri, sayap kiri, hingga gelandang bertahan.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Dikenal Pemain Serbabisa, Shayne Pattynama Bisa Bantu Persija
Bagikan