Liga 1
Debut untuk Persija di Liga 1, Bintang Timnas U-17 Berharap Makin Berkembang
BolaSkor.com - Bintang Timnas Indonesia U-17, Zahaby Gholy, mencatatkan debut profesional bersama klubnya, Persija Jakarta. Gholy diberikan kesempatan itu saat Persija bertandang ke Stadion Maguwoharjo untuk menghadapi PSS, Sabtu (17/5).
Gholy diturunkan pelatih interim Persija, Ricky Nelson, pada menit 90+2'. Gholy menggantikan pemain asal Jepang, Ryo Matsumura.
Saat mencatatkan debut kemarin malam, Gholy berusia 16 tahun 5 bulan 12 hari. Ia pun bersyukur mendapatkan kesempatan untuk debut.
Baca Juga:
Firza Andika Tolak Perpanjangan Kontrak dari Persija Jakarta
4 Pelatih yang Cocok Menukangi Persija Jakarta Musim Depan
Hasil Liga 1 2024/2025: PSS Perpanjang Napas Usai Menang Dramatis atas Persija
"Alhamdulillah atas momen baik ini. Untuk pelatih dan ofisial saya ucapkan terima kasih karena telah memberikan kesempatan bermain dan mempercayai Gholy untuk debut," kata Gholy, dikutip dari laman Persija.
Debut Gholy Berakhir Pahit
Rizqi Ariandi
7.770
Berita Terkait
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Qarabag, Live Sebentar Lagi
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
Diaspora Banjiri Super League, Shayne Pattynama Beri Jawaban Menohok untuk Pengkritik
Superkomputer Prediksi Hasil Barcelona vs FC Copenhagen: Blaugrana Menang Telak
Pemain Muda Persija dan Hokky Caraka Curi Perhatian Pelatih Timnas Indonesia
Superkomputer Prediksi Hasil Borussia Dortmund vs Inter Milan: Nerazzurri Unggul Tipis
Pelatih Persija Puji Cara John Herdman Membangun Komunikasi dengan Klub
Isu Cole Palmer Gabung Manchester United Berembus Kencang, Pelatih Chelsea Buka Suara