De Gea Merasa Dicintai Fans United

Jack JohnJack John - Jumat, 13 November 2015
De Gea Merasa Dicintai Fans United
David De Gea (Foto:express)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

 - Kiper Manchester United, David De Gea, merasa nyaman dan senang berada di Old Trafford walaupun dikaitkan dengan rumor yang menyebutkan kalau dia akan menyeberang ke Spanyol musim panas lalu.

De Gea santer dikabarkan akan segera berkostum Real Madrid, tapi kesepakatan akhirnya tidak didapat setelah kedua kubu tidak setuju dengan nominal transfer.

Namun akhirnya De Gea berhasil kembali ke skuad utama Louis Van Gaal dan menandatangani kontrak baru dengan The Red Devils.

"Saya merasa memperpanjang kontrak adalah hal terbaik yang harus dilakukan pada saat itu. Saya sangat senang sekarang, berada di salah satu klub terbesar di dunia, dimana saya merasa dicintai oleh fans." Ungkap kiper internasional Spanyol seperti diberitakan oleh Tribal Football.

Sebelum berkostum Manchester United, De Gea adalah kiper andalan Atletico Madrid di La Liga.

Baca juga : 

David De Gea Manchester United De Gea
Ditulis Oleh

Jack John

Posts

32

Berita Terkait

Inggris
Diejek, Lisandro Martinez Tantang Legenda Manchester United untuk Mendatangi Rumahnya
Bek Manchester United, Lisandro Martinez, merespons ejekan Paul Scholes dan Nicky Butt dan menantang keduanya untuk mendatangi rumahnya.
Arief Hadi - Senin, 19 Januari 2026
Diejek, Lisandro Martinez Tantang Legenda Manchester United untuk Mendatangi Rumahnya
Inggris
Victor Osimnhen Diyakini Bakal Bersedia Gabung Manchester United
Rio Ferdinand meyakini bahwa Victor Osimhen akan menerima pinangan Manchester United jika tawaran resmi benar-benar datang.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Victor Osimnhen Diyakini Bakal Bersedia Gabung Manchester United
Inggris
Bawa Manchester United Bungkam Manchester City, Michael Carrick Ukir Catatan Spesial
Manchester United berhasil mengamankan tiga poin penting saat menjamu Manchester City dalam laga pekan ke-22 Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Bawa Manchester United Bungkam Manchester City, Michael Carrick Ukir Catatan Spesial
Inggris
Testimoni Pep Guardiola: Manchester United Lebih Hebat
Pep Guardiola mengakui keunggulan Manchester United usai derby Manchester di Premier League. Apa yang membuat Setan Merah tampil lebih efektif? Simak komentar lengkap sang pelatih!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Testimoni Pep Guardiola: Manchester United Lebih Hebat
Inggris
Kesaksian Lisandro Martinez: Michael Carrick Tanamkan Mentalitas Pemenang
Lisandro Martinez buka suara soal perubahan mentalitas Manchester United usai derby melawan Manchester City. Apa kunci kebangkitan Setan Merah? Simak kesaksiannya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Kesaksian Lisandro Martinez: Michael Carrick Tanamkan Mentalitas Pemenang
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Manchester United Dekat Zona Liga Champions, Arsenal Unggul Tujuh Poin
Klasemen terkini Premier League 2025/2026 usai pekan ke-22. Manchester United mendekati zona Liga Champions, Arsenal unggul di puncak, Liverpool tertahan, Chelsea bangkit. Simak update lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Manchester United Dekat Zona Liga Champions, Arsenal Unggul Tujuh Poin
Inggris
Tak Banyak Cari Alasan, Pep Guardiola Akui Manchester City Layak Kalah di Derby Manchester
Manchester City kalah 0-2 di Derby Manchester vs Manchester United di pekan 22 Premier League, dan Pep Guardiola tak banyak cari alasan.
Arief Hadi - Minggu, 18 Januari 2026
Tak Banyak Cari Alasan, Pep Guardiola Akui Manchester City Layak Kalah di Derby Manchester
Inggris
Statistik dari Kemenangan 2-0 Manchester United di Derby Manchester: xG Terendah dan Terburuk The Citizens
Manchester United memenangi Derby Manchester kontra Manchester City dengan skor 2-0 di Old Trafford pada pekan 22 Premier League.
Arief Hadi - Minggu, 18 Januari 2026
Statistik dari Kemenangan 2-0 Manchester United di Derby Manchester: xG Terendah dan Terburuk The Citizens
Hasil akhir
Hasil Premier League: Manchester United Hantam Manchester City 2-0, Awal Apik Carrick
Manchester United memetik kemenangan 2-0 atas Manchester City di Stadion Old Trafford pada laga lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
Hasil Premier League: Manchester United Hantam Manchester City 2-0, Awal Apik Carrick
Inggris
Michael Carrick: Komentar Mantan Pemain Manchester United Tidak Relevan
Michael Carrick menyebut kebisingan dari komentar pada mantan pemain Manchester United tidak relevan dan tidak mengganggunya.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
Michael Carrick: Komentar Mantan Pemain Manchester United Tidak Relevan
Bagikan