David Trezeguet Bicara soal Kritik kepada Juventus dan Berpesan untuk Thiago Motta

Juventus menatap era baru.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 11 Juni 2024
David Trezeguet Bicara soal Kritik kepada Juventus dan Berpesan untuk Thiago Motta
Legenda Juventus, David Trezeguet (Foto: X)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Raksasa Italia, Juventus, terakhir kali memenangi Serie A atau Scudetto pada 2020. Sejak saat itu, performa Il Bianconeri naik turun termasuk pada periode dua Massimiliano Allegri melatih dan kini ia telah dipecat.

Kabarnya, Juventus semakin dekat merekrut Thiago Motta sebagai suksesor Allegri. Juventus tertarik kepada eks pemain Inter Milan itu karena Motta telah menunjukkan talentanya sebagai pelatih, membawa Bologna lolos kualifikasi Liga Champions.

Legenda Juventus, David Trezeguet, mendukung Motta untuk melatih Juventus. Akan tapi, eks striker timnas Prancis itu juga memberikan sarannya kepada Motta.

Baca Juga:

Rekap Transfer Juventus: Douglas Luiz Mendekat, Wojciech Szczesny Menjauh

Juventus Bersedia Jual Federico Chiesa

Akhirnya Massimiliano Allegri dan Juventus Berpisah Baik-baik

"Jika Thiago Motta datang, dia adalah pelatih muda, dia tahu betul ke mana dia akan datang, dia tahu betul apa yang harus dia lakukan, dan kami harus menunggunya, meski sayangnya Juve tidak punya waktu," terang Trezeguet dikutip dari Football-Italia.

"Saya pikir dia menunjukkan permainan bagus di Bologna, tentu saja di Juve semuanya berbeda, tapi saya pikir dia punya identitas."

"Ternyata Juve juga ingin mengubah sesuatu pada tingkat taktis-teknis, dan kami harus menunggu sampai hal itu menjadi menarik dan dapat diterapkan di Juve."

Trezeguet juga menilai kritik kepada Juventus dari publik merupakan hal yang lumrah terjadi, sebab tim seperti Juventus dituntut untuk selalu menang dan meraih trofi.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

"Pendapat pers. Juve selalu terbiasa menang dan itulah sebabnya kritik datang, saya telah melihat peningkatan, dan kami harus terus melanjutkan hal ini. Terlebih lagi, Inter dan Napoli adalah protagonisnya, dan ini tidak baik bagi Juve," imbuh Trezeguet.

"Untuk tahun mendatang, kami bekerja dengan baik, akan ada Liga Champions, Piala Dunia Antarklub, dan ada liga yang harus dimainkan."

Juventus Serie a
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.330

Berita Terkait

Italia
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
AC Milan masih aktif jelang penutupan bursa transfer musim dingin 2026. Tiga nama masuk radar Rossoneri, mulai dari bek tangguh hingga striker tajam. Siapa saja targetnya?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
Italia
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
AC Milan baru bertanding pada Rabu (4/2) dini hari WIB di Serie A. Jadwal tak biasa ini dipicu kesibukan sang lawan yang tampil di kompetisi Eropa. Simak penjelasannya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
Italia
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Harapan AC Milan merekrut Leon Goretzka mulai memudar. Gelandang Bayern Munchen itu dikabarkan lebih dekat ke Atletico Madrid lewat manuver transfer tengah musim yang mengejutkan.
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Italia
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Napoli, sang pemegang Scudetto, menjadi satu-satunya wakil Serie A yang tersisih dari Liga Champions musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Italia
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Juventus mendapat sinyal positif dalam perburuan Randal Kolo Muani. Penyerang PSG itu dikabarkan tertarik ke Turin meski proses transfer diprediksi penuh rintangan.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Bagikan