Daniel Ricciardo Resmi Gantikan Nyck de Vries di AlphaTauri

Daniel Ricciardo akan menggantikan Nyck de Vries mulai dari GP Hungaria, 23 Juli mendatang.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Kamis, 13 Juli 2023
Daniel Ricciardo Resmi Gantikan Nyck de Vries di AlphaTauri
Daniel Ricciardo (twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Kerja sama antara Nyck de Vries dan AlphaTauri berakhir sudah. Pembalap asal Belanda keturunan Indonesia tersebut resmi didepak.

Berdasarkan informasi dari laman resmi Formula 1, posisi Nyck de Vries akan diisi oleh Daniel Ricciardo. Nantinya pembalap asal Australia itu akan menggantikan Nyck mulai dari GP Hungaria, 23 Juli mendatang.

“Saya sangat senang menyambut kembali Ricciardo ke tim. Kemampuan balapnya tidak perlu diragukan lagi, dia sudah tahu mengenai kami, jadi proses integrasinya akan gampan, “ tutur principal tim AlphaTauri, Franz Tost.

“Tim juga akan mendapatkan banyak keuntungan dari pengalamannya, sebagaimana diketahui dia merupakan peraih delapan kali kemenangan, “ tambah pria asal Austria ini.

Terkait hal ini, Ricciardo turut memberikan komentarnya. Dia sempat tidak percaya dapat kembali ke lintasan balap di bawah naungan keluarga besar Red Bull.

“Saya sangat terkejut dapat kembali bersama keluarga Red Bull! “ ungkapnya.

Sebagai informasi, Ricciardo pernah membela Red Bull selama enam musim (2012-2018). Selama berada di bawah bendera Red Bull, Ricciardo berhasil mengumpulkan total 29 podium dan 7 kemenangan.

Pencapaian terbesarnya diraih pada musim 2014 dan 2016. Saat itu pembalap berumur 34 tahun ini berhasil merebut posisi ketiga dalam klasemen akhir.

Penulis: Bintang Rahmat

F1 Daniel ricciardo Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

10.044

Berita Terkait

Liga Champions
7 Fakta Menarik Duel Napoli vs Chelsea: Partenopei Tangguh di Kandang
Napoli vs Chelsea menjadi salah satu laga krusial pada matchday kedelapan Liga Champions 2025-2026 yang berlangsung Kamis, (29/1).
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Napoli vs Chelsea: Partenopei Tangguh di Kandang
Italia
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Fabio Capello menegaskan dirinya tidak yakin AC Milan akan bisa menyalip Inter Milan.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Hasil akhir
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Bungkam Korea Selatan 5-0 di Laga Pembuka
Indonesia membuka kiprahnya di Piala Asia Futsal 2026 dengan kemenangan telak 5-0 atas Korea Selatan di Indonesia Arena, Jakarta, Selasa (27/1).
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Bungkam Korea Selatan 5-0 di Laga Pembuka
Inggris
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Tidak ada tim Premier League yang dapat finis lebih rendah dari peringkat ke-24 klasemen.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Inggris
Pukulan bagi Manchester United, Patrick Dorgu Terancam Absen 10 Pekan
Kabar buruk datang dari Manchester United karena Patrick Dorgu kemungkinan akan absen selama beberapa pekan setelah mengalami cedera hamstring.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Pukulan bagi Manchester United, Patrick Dorgu Terancam Absen 10 Pekan
Inggris
Karena Taktik Bola Mati Arsenal, PGMOL Didesak Lakukan Perubahan Aturan
Eks wasit Premier League, Mark Clattenburg meminta Asosiasi Wasit Inggris (PGMOL) untuk mengubah aturan terkait bola mati.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Karena Taktik Bola Mati Arsenal, PGMOL Didesak Lakukan Perubahan Aturan
Timnas
John Herdman Tampung Masukan Pemain Timnas Indonesia untuk Tentukan Asisten Pelatih
John Herdman mengatakan proses seleksi asisten pelatih lokal sedang berjalan dan hasilnya akan diumumkan dalam beberapa pekan ke depan.
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
John Herdman Tampung Masukan Pemain Timnas Indonesia untuk Tentukan Asisten Pelatih
Inggris
Arne Slot di Ujung Tanduk, Liverpool Sudah Kontak Xabi Alonso
Baru saja berpisah dengan Real Madrid, Xabi Alonso kemungkinan tidak akan lama berstatus pengangguran.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Arne Slot di Ujung Tanduk, Liverpool Sudah Kontak Xabi Alonso
Liga Indonesia
Alaeddine Ingin Buka Keran Gol di Persija saat Tandang ke Markas Persita
Alaeddine Ajaraie mengusung misi besar saat Persija Jakarta bertandang ke Indomilk Arena untuk menghadapi Persita Tangerang.
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
Alaeddine Ingin Buka Keran Gol di Persija saat Tandang ke Markas Persita
Liga Indonesia
Persija Jakarta dan Alan Cardoso Sepakat Berpisah
Persija Jakarta kembali melepas pemain asingnya. Pemain tersebut adalah Alan Cardoso, bek kiri dari Brasil.
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
Persija Jakarta dan Alan Cardoso Sepakat Berpisah
Bagikan