Damien Comolli, GM Baru Juventus Mantan Tangan Kanan Arsene Wenger, Otak di Balik Transfer Suarez dan Modric

Juventus memiliki General Manager (GM) baru bernama Damien Comolli. Ia bukan sosok baru di sepak bola Eropa dan sebelum gabung Juventus merupakan Presiden Toulouse.
Arief HadiArief Hadi - Senin, 02 Juni 2025
Damien Comolli, GM Baru Juventus Mantan Tangan Kanan Arsene Wenger, Otak di Balik Transfer Suarez dan Modric
Damien Comolli (Football-Italia)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Perlahan tapi pasti, Juventus berbenah setelah musim ini tidak sukses bersama Thiago Motta. Kendati demikian suksesor Motta, Igor Tudor, membawa Il Bianconeri mengakhiri musim di zona Liga Champions dan Juventus akan bermain di Eropa musim depan, meski musim ini klub tak meraih trofi.

Cristiano Giuntoli, Direktur Olahraga, juga telah pergi dari Juventus dan klub memasuki era baru bersama General Manager baru, Damien Comolli. Pria berusia 52 tahun bukan sosok yang asing di Eropa dan ia jarang terlihat karena bekerja di balik layar.

"Saya gembira dan merasa terhormat bergabung dengan klub yang terkenal karena sejarah, identitas, dan visi ambisiusnya," kata Comolli dalam pernyataannya di laman resmi Juventus.

"Sejak hari pertama, saya akan mendedikasikan pengalaman saya untuk Juventus dengan tujuan akhir meraih kemenangan — seperti yang diharapkan Juventus, dan seperti yang diharapkan para penggemar kami."

Baca Juga:

Untuk Bersaing di Jalur Juara Musim Depan, Juventus Butuh Dua atau Tiga Pemain Berpengalaman

Igor Tudor Tempatkan Juventus dalam Keputusan Sulit

Hasil Pertandingan: Barcelona dan Juventus Tutup Musim dengan Kemenangan

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Maurizio Scanavino, CEO Juventus, juga menyambut kedatangan Comolli.

"Kami sangat senang menyambut Damien dan menyampaikan harapan terbaik kami untuk perjalanannya bersama kami. Keahlian dan profesionalismenya akan memainkan peran penting dalam perjalanan Juventus menuju kekuatan dan pertumbuhan yang berkelanjutan," imbuh Scanavino.

Mengenal Damien Comolli

Juventus Serie a Arsene Wenger Luka Modric Damien Comolli Sosok
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.325

Berita Terkait

Italia
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Napoli, sang pemegang Scudetto, menjadi satu-satunya wakil Serie A yang tersisih dari Liga Champions musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Italia
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Juventus mendapat sinyal positif dalam perburuan Randal Kolo Muani. Penyerang PSG itu dikabarkan tertarik ke Turin meski proses transfer diprediksi penuh rintangan.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Italia
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Presiden Inter Milan, Giuseppe Marotta, akhirnya buka suara soal rumor transfer Moussa Diaby dari Al Ittihad. Inter incar pinjaman plus opsi beli, negosiasi disebut rumit dan penuh syarat!
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Italia
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Perjalanan juara bertahan Serie A, Napoli, di Liga Champions musim ini berakhir dini usai kalah 2-3 lawan Chelsea. Rekor buruk Antonio Conte pun berlanjut.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Italia
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Fabio Capello menegaskan dirinya tidak yakin AC Milan akan bisa menyalip Inter Milan.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Bagikan