Kualifikasi Piala Dunia 2026

Daftar Pemain Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang: Tak Ada Ragnar Oratmangoen, Kembalinya Stefano Lilipaly

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert, memanggil 32 pemain untuk mengikuti TC di Bali.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Minggu, 18 Mei 2025
Daftar Pemain Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang: Tak Ada Ragnar Oratmangoen, Kembalinya Stefano Lilipaly
Starting XI Timnas Indonesia saat menghadapi Bahrain di SUGBK, Jakarta, Selasa (25/3). (BolaSkor/Didik Setiawan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - PSSI mengumumkan daftar 32 pemain Timnas Indonesia untuk persiapan menghadapi dua laga lanjutan Grup C Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia kontra China (5/6) dan Jepang (10/6).

Para pemain tersebut dijadwalkan menjalani pemusatan latihan atau training camp (TC) di Bali mulai 26 Mei mendatang.

Dalam daftar kali ini, duet kakak beradik dari Malut United, Yakob Sayuri dan Yance Sayuri kembali dipanggil. Asnawi Mangkualam Bahar, pemain Port FC, juga kembali ke skuad.

Selain itu, Patrick Kluivert juga kembali memanggil Stefano Lilipaly yang dalam beberapa musim terakhir jadi pilar Borneo FC Samarinda. Lilipaly terakhir kali dipanggil ke Timnas Indonesia pada FIFA Matchday September 2023.

Baca Juga:

PSSI Rilis Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Dijual Mulai 15 Mei 2025

Marselino Ferdinan Semakin Percaya Diri Jelang Timnas Indonesia Melawan China dan Jepang

Erick Thohir Pastikan Tak Ada Pemain Baru saat Timnas Indonesia Tantang China dan Jepang

Kemudian ada nama baru di sektor kiper, yakni Reza Arya dari PSM Makassar. Reza akan bersaing dengan empat kiper lainnya, yakni Ernando Ari, Maarten Paes, Emil Audero, dan Nadeo Argawinata.

Reza Arya sebetulnya sempat dipanggil ke Timnas Indonesia pada Juni 2023, saat persiapan FIFA Matchday kontra Palestina dan Argentina. Namun, ia belum mendapatkan kesempatan bermain.

Yang mengejutkan, dalam skuad kali ini tidak ada nama Ragnar Oratmangoen. Belum diketahui secara pasti alasan pemain FCV Dender itu tak dipanggil.

Aksi
Aksi Ragnar Oratmangoen saat melawan Filipina, di SUGBK, Jakarta, Selasa (11/6) malam WIB. (BolaSkor.com/Paulus Dwi Arde)

Timnas Indonesia saat ini menempati peringkat 4 Grup C dengan 9 poin dari 8 pertandingan. Skuad Garuda akan mengunci 4 besar jika menang atas China dan Bahrain kalah atau imbang melawan Arab Saudi.

Daftar Pemain Timnas Indonesia untuk TC di Bali:

Timnas Indonesia Timnas China Timnas Jepang Pssi Patrick Kluivert Kualifikasi Piala Dunia 2026 Ragnar Oratmangoen Stefano lilipaly Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.770

Berita Terkait

Liga Europa
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Memasuki putaran terakhir fase liga, baru dua klub yang telah memastikan tiket ke 16 besar.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Liga Dunia
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Belanja transfer pemain dunia pada 2025 mencapai angka tertinggi sepanjang sejarah.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Liga Champions
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Drawing ini melibatkan tim yang finis dari peringkat sembilan hingga 24 di fase liga Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Liga Champions
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Delapan tim yang finis di delapan besar klasemen lolos langsung ke 16 Besar, sementara 16 lainnya di posisi 9 hingga 24 harus melewati babak play-off.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Liga Champions
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Arsenal kokoh dipuncak klasemen setelah meraih hasil sempurna dalam delapan pertandingan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Liga Champions
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Lima tim asal Inggris, Arsenal, Liverpool, Tottenham, Chelsea, dan Manchester City, meraih tiket lolos otomatis ke babak 16 besar Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Siaran langsung Arsenal vs Kairat di Liga Champions 2025/2026 tayang dini hari ini. Cek jadwal kick-off, link streaming resmi, statistik, dan peluang The Gunners melanjutkan tren kemenangan di League Phase.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita
Shayne Pattynama berpeluang debut untuk Persija saat pekan ke-19 Super League 2025/2026 melawan Persita Tangerang, Jumat (30/1).
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Qarabag, Live Sebentar Lagi
Siaran langsung Liverpool vs Qarabag di Liga Champions 2025/2026 tayang dini hari ini. Cek jadwal kick-off, link streaming resmi, statistik, dan prediksi laga krusial The Reds di Anfield.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Qarabag, Live Sebentar Lagi
Inggris
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
Masa depan Harry Maguire di Manchester United masih abu-abu. Kontrak, gaji, dan faktor pelatih disebut jadi penentu apakah bek Inggris itu bertahan di Old Trafford musim depan.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
Bagikan