Cuci Gudang, Manchester United Akan Lepas 10 Pemain Muda

Manchester United akan melakukan bersih-bersih dalam hal komposisi skuat.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Jumat, 24 Mei 2019
Cuci Gudang, Manchester United Akan Lepas 10 Pemain Muda
James Wilson (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester United akan melakukan bersih-bersih dalam hal komposisi skuat. Menurut Daily Mail, The Red Devils berencana melepas setidaknya 10 pemain muda.

Nama pertama yang masuk dalam daftar jual adalah James Wilson. Penyerang 23 tahun tersebut dianggap sebagai satu di antara talenta emas ketika mencetak dua gol melawan Hull City pada debutnya, Mei 2014.

Namun, serangkaian peminjaman yang dilakukan Manchester United untuk meningkatkan kemampuan James Wilson tidak berhasil. Wilson justru mengalami cedera panjang dan penurunan kepercayaan diri.

Saat ini, James Wilson sedang dipinjamkan ke Aberdeen. Ia mencetak gol keempat pada musim ini ketika menghadapi Hibernian. Catatan tersebut membuat Manchester United ragu memulangkan sang pemain.

Baca Juga:

Blunder David De Gea Semakin Parah bersama Manchester United

3 Kandidat Pengganti David De Gea

Luncurkan Jersey Anyar, Man United Kenang 20 Tahun Treble

James Wilson

Nama berikutnya adalah Regan Poole. Saat ini, pemain 20 tahun tersebut sedang mengintip peluang tampil membela Newport County saat melawan Tranmere Rovers pada final play off League Two, di Stadion Wembley, Sabtu (25/5).

Kemungkinan besar, pemain tim nasional Wales U-21 tersebut akan membuat Newport memermanenkan dari Manchester United. Selain itu, sejumlah klub League One juga ingin mendapatkan servis Regan Poole.

Selain dua pemain tersebut, Manchester United juga berniat melepas delapan penggawa lainnya. Mereka adalah Matty Willock, DJ Buffonge, Zak Dearnley, Callum Whelan, Tom Sang, Tyrell Warren, Millen Baars dan Matty Olosunde.

Sementara itu, untuk tim senior, Manchester United dilaporkan masih berusaha melego Alexis Sanchez. Keputusan itu diambil setelah manajemen The Reds menilai Sanchez tidak memberikan kontribusi sepadan dengan gaji yang diterima.

Manchester United Breaking News Premier League James wilson
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.136

Berita Terkait

Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Inggris
Tularkan Pengalaman sebagai Eks Pemain, Darren Fletcher Ingin Manchester United Juara Piala FA
Pelatih interim Manchester United, Darren Fletcher, ingin Red Devils berusaha segenap kekuatan untuk memenangi Piala FA.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Tularkan Pengalaman sebagai Eks Pemain, Darren Fletcher Ingin Manchester United Juara Piala FA
Inggris
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Legenda Manchester United, Peter Schmeichel, tidak habis pikir dengan timing pemecatan Ruben Amorim dan menyalahkan Jason Wilcox, Direktur Sepak Bola.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Bagikan