Crystal Palace 2-2 Arsenal, The Gunners Gagal Raih 12 kemenangan beruntun

Arsenal harus puas meraih satu poin setelah bermain 2-2 melawan Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-10 Premier League 2018-2019, di Selhurst Park, Minggu (28/10).
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 28 Oktober 2018
Crystal Palace 2-2 Arsenal, The Gunners Gagal Raih 12 kemenangan beruntun
Crystal Palace Vs Arsenal (Twitter Arsenal)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Arsenal harus puas meraih satu poin setelah bermain 2-2 melawan Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-10 Premier League 2018-2019, di Selhurst Park, Minggu (28/10).

Crystal Palace mendapatkan peluang untuk unggul pada menit ke-17. Namun, upaya Andros Townsend masih belum berbuah hasil.

Menjelang babak pertama berakhir, barisan pertahan Arsenal melakukan hal ceroboh. Shkodran Mustafi melakukan pelanggaran kepada Cheikhou Kouyate di dalam kotak terlarang. Luka Milivojevic yang ditunjuk sebagai eksekutor sukses melakukan tugasnya.

Arsenal menyamakan kedudukan menjadi 1-1 saat babak kedua berjalan enam menit. Tendangan bebas Granit Xhaka dari luar kotak penalti melesat ke ujung tiang jauh. Tempo pertandingan langsung meningkat.

Lima menit berselang, Arsenal berbalik unggul melalui aksi Pierre-Emerick Aubameyang. Melalui skema sepak pojok, bola hasil tendangannya dinyatakan telah melewati garis gawang.

Crystal Palace hampir menyamakan kedudukan pada menit ke-66. Menerima umpan Wilfried Zaha, tembakan voli Max Mayer melambung tipis di atas mistar gawang.

Tuan rumah kembali mendapatkan hadiah tendangan penalti usai Zaha dilanggar di kotak terlarang. Milivojevic yang kembali menjadi algojo sukses menjalankan tugasnya pada menit ke-85.

Hasil tersebut membuat Arsenal gagal meraih 12 kemenangan beruntun di semua ajang. Adapun posisi The Gunners masih tertahan di peringkat keempat dengan 22 poin.

Susunan pemain:

Crystal Palace (4-3-3): Wayne Hennessey; Patrick van Aanholt, Mamadou Sakho, James Tomkins, Aaron Wan-Bissaka; Cheikhou Kouyate (J. Puncheon 88'), Luka Milivojevic, James McArthur (Max Mayer 61'); Wilfried Zaha, Jordan Ayew (Alexandre Sorlot 64'), Andros Townsend

Manajer: Roy Hodgsonn (Inggris)

Arsenal (4-2-3-1): Bernd Leno; Hector Bellerin (S. Lichtsteiner 46'), Shkodran Mustafi, Rob Holding, Granit Xhaka; Lucas Torreira, Matteo Guendouzi; Alex Iwobi, Mesut Ozil (Daniel Welbeck 68'), Pierre-Emerick Aubameyang (Aaron Ramsey 78'); Alexandre Lacazette

Manajer: Unai Emery (Spanyol)

Crystal palace Crystal Palace Vs Arsenal Arsenal Premier League Hasil Pertandingan
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.182

Berita Terkait

Inggris
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Gary Neville tegas menolak Michael Carrick jadi manajer permanen Manchester United. MU diminta bersabar demi masa depan klub.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Spanyol
Kepergian Xabi Alonso Memengaruhi Nasib Masa Depan Satu Pemain Real Madrid
Seiring pemecatan Xabi Alonso yang dilakukan Real Madrid, masa depan beberapa pemain Real Madrid tak menentu, salah satunya Arda Guler.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Kepergian Xabi Alonso Memengaruhi Nasib Masa Depan Satu Pemain Real Madrid
Inggris
Arsenal Masih Jadi Mimpi Buruk Chelsea, Tak Pernah Menang di Sembilan Laga Terakhir
Arsenal menjadi mimpi buruk bagi Chelsea setelah menang 3-2 di leg satu semifinal Piala Liga yang dihelat di Stamford Bridge.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Arsenal Masih Jadi Mimpi Buruk Chelsea, Tak Pernah Menang di Sembilan Laga Terakhir
Inggris
Chelsea Tersungkur di Stamford Bridge, tapi Liam Rosenior Justru Melihat Harapan
Chelsea kalah 2-3 kontra Arsenal di leg satu semifinal Piala Liga di Stamford Bridge, namun Liam Rosenior senang melihat karakter timnya.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Chelsea Tersungkur di Stamford Bridge, tapi Liam Rosenior Justru Melihat Harapan
Hasil akhir
Hasil Piala Liga: Menang 3-2 di Markas Chelsea, Modal Berharga Arsenal untuk Leg Dua
Arsenal memenangi Derby London pada leg satu semifinal Piala Liga melawan Chelsea di Stamford Bridge dengan skor 3-2.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil Piala Liga: Menang 3-2 di Markas Chelsea, Modal Berharga Arsenal untuk Leg Dua
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung Chelsea vs Arsenal di semifinal Piala Liga Inggris malam ini. Kickoff dini hari WIB, link live streaming resmi, prediksi susunan pemain, dan rekor pertemuan terbaru.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Inggris
Manuel Ugarte Tak Cukup Bagus untuk Manchester United
Dua legenda Manchester United, Nicky Butt dan Rio Ferdinand, sama-sama mengkritik Manuel Ugarte yang dinilai tak cukup bagus bermain untuk klub.
Arief Hadi - Rabu, 14 Januari 2026
Manuel Ugarte Tak Cukup Bagus untuk Manchester United
Inggris
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Arsenal menghadapi sejumlah tanda tanya jelang bertandang ke Stamford Bridge untuk menghadapi Chelsea. Kondisi skuad dan keputusan Mikel Arteta jadi sorotan jelang laga krusial ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Inggris
Baru Berusia 23 Tahun, Cole Palmer Miliki Kualitas Pemain Kelas Dunia
Pelatih Chelsea, Liam Rosenior, ingin memaksimalkan potensi Cole Palmer yang dinilainya punya kualitas kelas dunia.
Arief Hadi - Rabu, 14 Januari 2026
Baru Berusia 23 Tahun, Cole Palmer Miliki Kualitas Pemain Kelas Dunia
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Chelsea vs Arsenal: Tim Tamu Punya Peluang Menang Lebih Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Chelsea vs Arsenal di Piala Liga Inggris. Simak peluang menang, statistik, head to head, dan prediksi skor lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Chelsea vs Arsenal: Tim Tamu Punya Peluang Menang Lebih Besar
Bagikan