Cristiano Ronaldo Terancam Sanksi, Koran-koran Italia Bersatu Beri Dukungan

Cristiano Ronaldo menjadi pahlawan kemenangan Juventus atas Atletico Madrid.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Jumat, 15 Maret 2019
Cristiano Ronaldo Terancam Sanksi, Koran-koran Italia Bersatu Beri Dukungan
Cristiano Ronaldo (Twitter Liga Champions)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, terancam sanksi usai melakukan selebrasi saat mencetak gol ke gawang Atletico Madrid pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2018-2019, di Allianz Stadium, Rabu (13/3). Ancaman tersebut membuat media-media di Italia memberikan dukungan untuk CR7.

Cristiano Ronaldo menjadi pahlawan kemenangan Juventus atas Atletico Madrid. Eks Manchester United tersebut memborong tiga gol kemenangan Bianconeri.

Akan tetapi, saat merayakan gol, Ronaldo terlihat meniru selebrasi Diego Simeone yang dinilai tidak senonoh. Hal tersebut membuat sang pemain terancam mendapatkan sanksi tidak bisa bermain pada babak berikutnya.

Di tengah ancaman tersebut, Ronaldo mendapatkan dukungan dari koran-koran ternama Italia. Tuttosport menulis, akan sangat aneh jika Ronaldo dihukum akibat melakukan selebrasi seperti Simeone.

Baca juga:

Pep Guardiola Tepis Kemungkinan Tangani Juventus

Cetak Dua Gol ke Gawang Udinese, Moise Kean Samai Torehan Giuseppe Galderisi

Cristiano Ronaldo

"Atletico Madrid siap untuk membuat aduan terkait sikap Cristiano Ronaldo. Namun, hukuman absen akan menjai absurd," tegas Tuttosport.

Selain Tuttosport, Corriere dello Sport juga memberitakan kabar yang bernada dukungan untuk Ronaldo. Menurut Corriere, Atletico memang ingin menyingkirkan Ronaldo.

"Mereka ingin Ronaldo absen. Di Spanyol mereka menerbitkan foto-foto selebrasi Ronaldo kepada penggemar Atletico Madrid, UEFA dapat membuka file dan membuatnya berpeluang absen di perempat final," sebut Corriere.

Juventus memboyong Cristiano Ronaldo dari Real Madrid memang untuk memenangi Liga Champions. La Vecchia Signora bersedia menggelontorkan dana hingga 105 juta euro untuk pemain 34 tahun tersebut.

Cristiano Ronaldo Liga Champions Juventus Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.745

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Sabtu 8 November 2025
Arema FC akan menjamu Persija di Stadion Kanjuruhan.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Sabtu 8 November 2025
Inggris
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United
Superkomputer Opta sudah memprediksi pemenang duel panas Tottenham vs Manchester United. Siapa yang lebih unggul? Hasilnya bikin fans terkejut!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United
Inggris
10 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United
Sebelum menyaksikan laga Totenham melawan Manchester United, berikut data dan fakta menarik yang perlu diketahui.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
10 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Wolverhampton Wanderers: Tim Tamu Buru Kemenangan Pertama
Pertandingan penuh tekanan akan tersaji di Stamford Bridge pada Minggu (9/11) dini hari WIB ketika Chelsea menjamu Wolverhampton Wanderers.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Wolverhampton Wanderers: Tim Tamu Buru Kemenangan Pertama
Jadwal
Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Minggu 9 November 2025
Simak link streaming Sunderland vs Arsenal pada pekan ke-11 Premier League 2025/2026. The Gunners sedang on fire dengan 10 kemenangan beruntun, namun Sunderland siap membuat kejutan besar. Cek jadwal siaran langsung dan link resminya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Minggu 9 November 2025
Timnas
Nova Arianto Sebut Permainan Timnas Indonesia U-17 Lebih Baik meski Kalah Telak dari Brasil
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Nova Arianto Sebut Permainan Timnas Indonesia U-17 Lebih Baik meski Kalah Telak dari Brasil
Italia
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
AC Milan menantang Parma pada lanjutan Serie A 2025/2026. Parma sedang dalam tren negatif, sementara Milan memburu posisi puncak. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Bhayangkara Presisi Lampung FC berhasil mengalahkan Bali United 2-1, pada laga yang berlangsung di Stadion Sumpah Pemuda, Lampung, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Jadwal
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Simak link streaming Juventus vs Torino pada Derby della Mole, Minggu 9 November 2025 pukul 00.00 WIB. Juventus butuh kemenangan, tetapi Torino siap membuat kejutan. Cek jadwal dan link nontonnya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Juventus menjamu Torino pada Derby della Mole di pekan ke-11 Serie A 2025/2026. Bianconeri unggul jauh dalam catatan head to head. Apakah Torino mampu membuat kejutan?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Bagikan