Cristiano Ronaldo Temui Sir Alex Ferguson Setelah Juventus Tekuk Manchester United

Cristiano Ronaldo menemui Sir Alex Ferguson setelah Juventus menang 1-0 atas Manchester United.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Rabu, 24 Oktober 2018
Cristiano Ronaldo Temui Sir Alex Ferguson Setelah Juventus Tekuk Manchester United
Cristiano Ronaldo dan Sir Alex Ferguson. (Twitter Cristiano Ronaldo)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, membuktikan bukan kacang yang lupa kulit. Ronaldo menemui mantan manajernya, Sir Alex Ferguson, setelah I Bianconeri menang atas Manchester United.

Juventus melawat ke markas Manchester United di Old Trafford pada Matchday 3 Liga Champions 2018-2019. La Vecchia Signora menang tipis 1-0 pada laga yang berlangsung Selasa (23/10).

Pertandingan itu sekaligus reuni Cristiano Ronaldo yang sempat memperkuat Manchester United. Namun, penyerang Juventus itu tidak mencetak gol pada laga tersebut.

Meski begitu, Cristiano Ronaldo berkontribusi pada gol Juventus yang dicetak Paulo Dybala. Gol kemenangan I Bianconeri berawal dari tusukan Ronaldo di sisi kiri pertahanan The Red Devils.

Setelah pertandingan, Cristiano Ronaldo berjumpa dengan manajer legendaris Manchester United, Sir Alex Ferguson. Kebetulan, Ferguson merupakan sosok yang mengorbitkan nama Ronaldo.

"Pelatih hebat dan di atas semua pria yang luar biasa. Mengajari saya banyak hal di dalam dan luar lapangan. Senang melihat Anda dalam kondisi sehat," tulis Cristiano Ronaldo dalam unggahan bersama Sir Alex Ferguson.

Cristiano Ronaldo memang menganggap Sir Alex Ferguson sebagai ayah keduanya. Maklum, kapten timnas Portugal itu mempunyai hubungan yang kurang baik dengan mendiang ayah kandungnya.

Sir Alex Ferguson sempat menjalani operasi setelah menderita pendarahan di otak beberapa waktu lalu. Pria asal Skotlandia tersebut menderita penyakit yang cukup serius.

Cristiano Ronaldo Sir Alex Ferguson Manchester United Juventus Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Timnas
John Herdman Ungkap Alasan Pilih Tangani Timnas Indonesia, Percaya Bisa Tembus Piala Dunia
John Herdman akhirnya memilih Timnas Indonesia ketimbang Jamaika dan Honduras. Pelatih asal Inggris itu yakin Skuad Garuda punya potensi besar lolos ke Piala Dunia.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Ungkap Alasan Pilih Tangani Timnas Indonesia, Percaya Bisa Tembus Piala Dunia
Timnas
Ikut John Herdman ke Timnas Indonesia, Alasan Cesar Meylan Bukan Sekadar Melanjutkan Kisah 15 Tahun Bersama
Cesar Meylan buka suara soal keputusannya mengikuti John Herdman ke Timnas Indonesia. Bukan sekadar 15 tahun bekerja bersama, ini alasan sesungguhnya sang asisten pelatih.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Ikut John Herdman ke Timnas Indonesia, Alasan Cesar Meylan Bukan Sekadar Melanjutkan Kisah 15 Tahun Bersama
Inggris
Sir Jim Ratcliffe Tak Kompeten Sepak Bola, Manchester United Bisa Bernasib Sama dengan Nice
Ahli pada industri kimia, Pemilik Manchester United dan Nice, Sir Jim Ratcliffe dinilai tak kompeten pada sepak bola.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
Sir Jim Ratcliffe Tak Kompeten Sepak Bola, Manchester United Bisa Bernasib Sama dengan Nice
Liga Indonesia
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Upaya perdamaian The Jakmania dengan Viking terus dilakukan. Pendiri dan mantan Ketum Jakmania, Bung Ferry, diterima dengan baik di Bandung
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Persija Jakarta dikabarkan membidik sejumlah pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Dua di antaranya adalah Ricky Kambuaya dan Hugo Gomes.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Inggris
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Pep Guardiola menyatakan dirinya cemas terhadap ancaman Newcastle United yang sering menentukan hasil pertandingan pada menit-menit akhir.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Inggris
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Arsenal Ditantang Wigan, Liverpool Bertemu Brighton
Sejumlah tim Premier League akan menghadapi lawan yang terbilang mudah pada putaran keempat Piala FA 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Arsenal Ditantang Wigan, Liverpool Bertemu Brighton
Prediksi
Prediksi dan Statistik Newcastle United vs Manchester City: The Magpies Jago di Kandang
Newcastle United akan menjamu Manchester City di St James' Park pada laga leg pertama semifinal Piala Liga Inggris 2025-2026, Rabu (14/1) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Newcastle United vs Manchester City: The Magpies Jago di Kandang
Hasil akhir
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Juventus mencatat kemenangan 5-0 atas Cremonese pada pekan ke-20 Serie A 2025-2026 di Allianz Stadium, Selasa (13/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Kalahkan Barnsley 4-1, Liverpool Lolos ke Putaran Keempat
Liverpool mengalahkan Barnsley 4-1 dalam laga putaran ketiga Piala FA musim 2025-2026 di Stadion Anfield Selasa (13/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Piala FA: Kalahkan Barnsley 4-1, Liverpool Lolos ke Putaran Keempat
Bagikan