Cristiano Ronaldo Tak Sedih Hengkang dari Real Madrid

CR7 mengaku tak merasakan kesedihan usai angkat kaki dari Real Madrid.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Selasa, 17 Juli 2018
Cristiano Ronaldo Tak Sedih Hengkang dari Real Madrid
Cristiano Ronaldo (Twitter Juventus)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penyerang tim nasional Portugal, Cristiano Ronaldo, diperkenalkan sebagai penggawa anyar Juventus pada Senin (16/7). Pada konferensi pers tersebut, CR7 mengaku tak merasakan kesedihan usai angkat kaki dari Real Madrid.

Cristiano Ronaldo punya segudang cerita manis saat menjadi pemain Los Blancos. Namun, sang pemain merasa tak dihargai dengan layak karena El Real enggan memberikan perpanjangan kontrak disertai kenaikan gaji.

Situasi tersebut membuat Ronaldo menugaskan agennya, Jorge Mendes, untuk mencari klub anyar. Kesempatan itu pun tidak disia-siakan Juventus untuk mengamankan pemain 33 tahun itu.

"Saya tidak merasa sedih meninggalkan Real Madrid. Juventus adalah klub besar dan segala hormat biasanya pemain pada tahap karier saya memilih untuk pergi ke Qatar atau China," tegas Cristiano Ronaldo seperti dinukil Football Italia.

"Jadi saya berterima kasih kepada Juventus karena mengizinkan saya bergabung dengan klub besar seperti ini."

"Sembilan tahun saya di Real Madrid sangat indah, namun ini adalah langkah baru dalam hidup saya. Saya berterima kasih kepada suporter dengan sepenuh hati, namun saya harus fokus dengan tantangan baru ini," tambahnya.

Cristiano Ronaldo meraih sejumlah trofi selama sembilan tahun membela Real Madrid termasuk dua gelar La Liga dan empat trofi Liga Champions. Selain itu, CR7 juga menyabet penghargaan Ballon d'Or empat kali.

Cristiano Ronaldo Juventus Real Madrid Serie a Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.270

Berita Terkait

Spanyol
Real Madrid Tersingkir dari Delapan Besar, Layak Kalah saat Melawan Benfica
Raja Eropa dengan 15 titel Liga Champions, Real Madrid, layak kalah saat melawan Benfica dan kini tersingkir dari delapan besar fase liga.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Real Madrid Tersingkir dari Delapan Besar, Layak Kalah saat Melawan Benfica
Liga Champions
Liga Champions: Drama di Lisbon, Kiper Benfica Ciptakan Momen Magis dan Singkirkan Real Madrid dari Delapan Besar
Benfica lolos dramatis menjaga asa lolos ke fase gugur Liga Champions melalui kemenangan 4-2 atas Real Madrid.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Drama di Lisbon, Kiper Benfica Ciptakan Momen Magis dan Singkirkan Real Madrid dari Delapan Besar
Liga Europa
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Memasuki putaran terakhir fase liga, baru dua klub yang telah memastikan tiket ke 16 besar.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Italia
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Perjalanan juara bertahan Serie A, Napoli, di Liga Champions musim ini berakhir dini usai kalah 2-3 lawan Chelsea. Rekor buruk Antonio Conte pun berlanjut.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Liga Dunia
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Belanja transfer pemain dunia pada 2025 mencapai angka tertinggi sepanjang sejarah.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Liga Champions
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Drawing ini melibatkan tim yang finis dari peringkat sembilan hingga 24 di fase liga Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Liga Champions
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Delapan tim yang finis di delapan besar klasemen lolos langsung ke 16 Besar, sementara 16 lainnya di posisi 9 hingga 24 harus melewati babak play-off.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Liga Champions
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Arsenal kokoh dipuncak klasemen setelah meraih hasil sempurna dalam delapan pertandingan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Liga Champions
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Lima tim asal Inggris, Arsenal, Liverpool, Tottenham, Chelsea, dan Manchester City, meraih tiket lolos otomatis ke babak 16 besar Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Jadwal
Jadwal Live Streaming Laga Liga Champions Benfica vs Real Madrid, Kick-off Mulai Kamis (29/01) Pukul 03.00 WIB
Jadwal siaran langsung dan link live streaming laga Liga Champions Benfica vs Real Madrid di Estadio da Luz.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Laga Liga Champions Benfica vs Real Madrid, Kick-off Mulai Kamis (29/01) Pukul 03.00 WIB
Bagikan