Cristiano Ronaldo Datang, Manchester United Serius Mau Juara

Ronaldo adalah pemain yang dibutuhkan untuk membawa Manchester United kembali berjaya.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 30 Agustus 2021
Cristiano Ronaldo Datang, Manchester United Serius Mau Juara
Cristiano Ronaldo (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Legenda Manchester United, Wayne Rooney, mengungkapkan arti penting di balik kedatangan Cristiano Ronaldo ke Old Trafford. Menurutnya, Ronaldo adalah pemain yang dibutuhkan untuk membawa Manchester United kembali berjaya.

Manchester United menjadi pemenang dalam perburuan Cristiano Ronaldo. Bersaing dengan Manchester City, Setan Merah akhirnya unggul berkat tawaran 20 juta euro plus bonus 8 juta euro.

Rooney mengapresiasi langkah Manchester United mendatangkan kembali Ronaldo. Rooney percaya, Ronaldo adalah kepingan yang hilang untuk membuat Manchester United memenangi titel Premier League. Apalagi, terakhir kali The Red Devils juara Premier League adalah ketika Sir Alex Ferguson masih menjabat.

Baca Juga:

Wolves 0-1 Man United: Gol Mason Greenwood Ukir Rekor Baru di Premier League

Polemik Tekel Keras Pogba dalam Kemenangan Manchester United

Meski Memiliki Ronaldo, MU Masih Tertinggal dari Tim-tim Rival

Cristiano Ronaldo

"Cristiano Ronaldo masih menjadi satu di antara pemain terbaik di dunia. Dia memenangi gelar di mana pun berada. Oleh karena itu, Ronaldo akan menjadi besar," ungkap Rooney seperti dilaporkan Mirror.

"Dia masih ingin menjadi yang terbaik dan saya yakin dia akan memberikan dampak besar pada mereka musim ini," timpalnya.

"Solskjaer pasti tahu dia berada dalam posisi di mana harus mulai meraih gelar besar dengan para pemain yang didatangkan. Itu untuk perkembangan mereka, untuk mencapai langkah selanjutnya, dan yang penting sekarang adalah mulai merengkuh trofi."

Solskjaer Siapkan Posisi untuk Ronaldo

Sementara itu, Ole Gunnar Solskjaer menegaskan telah menemukan posisi yang tepat untuk Ronaldo. The Red Devils akan bermain dengan formasi tiga striker.

"Cristiano Ronaldo berkembang sebagai pemain. Dia bisa melebar ke kanan dan kiri. Dia lebih seperti penyerang tengah bagi saya," ujar Solskjaer.

"Kami akan bermain dengan tiga penyerang di depan. Saya ingin dia berada di dalam kotak untuk mencetak gol," tegas sang juru taktik.

Cristiano Ronaldo Breaking News Manchester United Premier League
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.162

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Chelsea akan menjamu Arsenal di Stamford Bridge pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Spanyol
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid ternyata tak sepenuhnya salah sang pelatih. Laporan media Spanyol menyebut ada kegagalan manajemen Los Blancos di balik keputusan ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Hasil akhir
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Manchester City meraih kemenangan 2-0 atas Newcastle United pada laga leg pertama semifinal Piala Liga Inggris di St James' Park.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Inggris
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Manchester United akhirnya resmi menunjuk Michael Carrick sebagai pelatih baru hingga akhir musim 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Newcastle United akan menjamu Manchester City pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris. Simak jadwal siaran langsung dan link streaming pertandingannya di sini.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman berkomitmen untuk membawa sebanyak mungkin pelatih lokal ke tim kepelatihannya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Italia
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
AC Milan dikabarkan memantau peluang merekrut Leon Goretzka dengan status bebas transfer. Minim menit bermain di Bayern Munchen bikin masa depannya disorot.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
Galeri Foto
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman resmi menangani Timnas Indonesia untuk dua tahun ke depan.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Selain itu, pelatih Timnas Indonesia John Herdman juga menjawab target babak 8 besar Piala Asia 2027.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Inggris
Cedera Conor Bradley Jadi Pukulan Telak untuk Liverpool
Arne Slot mengakui cedera parah Conor Bradley jadi pukulan telak bagi Liverpool. Slot juga berhati-hati memainkan Jeremie Frimpong.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
Cedera Conor Bradley Jadi Pukulan Telak untuk Liverpool
Bagikan