Cristhian Mosquera, Rekrutan Kelima Arsenal di Bursa Transfer Musim Panas 2025
BolaSkor.com - Satu demi satu menjelang akhir Juli pada bursa transfer musim panas 2025, Arsenal merekrut pemain baru.
Menyusul kedatangan Kepa Arrizabalaga, Martin Zubimendi, Christian Norgaard, Noni Madueke, adalah Cristhian Mosquera.
Bek berusia 21 tahun direkrut dari Valencia senilai 15 juta euro, plus bonus, dan dikontrak dengan jangka waktu panjang.
Baca Juga:
Dibekuk Arsenal, Massimiliano Allegri Temukan Kelemahan AC Milan
Soal Viktor Gyokeres, Arsenal dan Sporting CP Negosiasi Selama 12 Jam
Mikel Arteta Puas dengan Proses Adaptasi Pemain Baru Arsenal
View this post on Instagram
"Dengan bangga kami umumkan bahwa pemain timnas Spanyol U-21, Cristhian Mosquera, telah bergabung dengan kami dengan kontrak jangka panjang," demikian pernyataan di situs resmi Arsenal.
"Bek berusia 21 tahun ini datang dari Valencia, tempat ia tampil 90 kali di semua kompetisi."
Rekrutan Penting untuk Masa Depan
Arief Hadi
16.325
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Kairat: The Gunners Akan Mencapai Kesempurnaan
Dikontrak Tiga Tahun, Maarten Paes Menuju Ajax Amsterdam
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Pukulan bagi Manchester United, Patrick Dorgu Terancam Absen 10 Pekan
Karena Taktik Bola Mati Arsenal, PGMOL Didesak Lakukan Perubahan Aturan
Arne Slot di Ujung Tanduk, Liverpool Sudah Kontak Xabi Alonso
Persija Jakarta dan Alan Cardoso Sepakat Berpisah
Legenda Manchester United Klaim Arsenal Beruntung Masih di Puncak Klasemen