CLS Knights Indonesia Bantah Ada Penyerangan Bus Slingers

Insiden penyerangan bus Singapore Slingers bukan dilakukan fans CLS Knights Indonesia.
Andhika PutraAndhika Putra - Sabtu, 11 Mei 2019
CLS Knights Indonesia Bantah Ada Penyerangan Bus Slingers
CLS Knights Indonesia
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Managing Partner BTN CLS Knights Indonesia, Christopher Tanuwidjaja, membantah adanya penyerangan kepada bus Singapore Slingers pada gim ketiga final ASEAN Basketball League (ABL) 2018/2019. Pria yang akrab disapa Itop itu justru menyebut pihak Slingers berusaha memojokan CLS Knights Indonesia.

Kabar miring tentang penyerangan bus Slingers pertama kali dikeluarkan media Singapura Straitstimes. Berita tersebut diberi judul "Singapore Slingers team bus harrased ahead of ABL Final GAME 3 againts CLS Knights Indonesia."

Dalam keterangan persnya, Itop menjelaskan kronologi kejadian yang dialami Slingers dalam perjalanan ke GOR Kertajaya. Bus Slingers sebetulnya bertikai dengan seseorang yang hampir terserempet.

Pertikaian yang terjadi juga hanya antara supir dan korban. Tidak ada pemain yang mendapat serangan dalam kejadian tersebut.

Baca Juga:

Semifinal NBA: Raptors dan Nuggets Lumat Lawan Masing-masing

Turun di Kejuaraan Dunia, Zohri Tak Dibebani Target Juara

Itop menyayangkan sikap General Manager Singapore Slingers, Michael Johson, yang melapor kepada ABL dan Straitstimes.

"Sungguh sangat di sayangkan bahwa Michael Johnson dan Strait Times secara sepihak membuat pernyataan dan pemberitaan yang sepihak," ujar Itop di GOR Kertajaya, Sabtu (11/5).

"Mengapa saya baru menggelar press conference sekarang, karena saya ingin menelusuri kejadiaan yang sebenarnya dan berkonsultasi dulu kepada Yayasan CLS dan kuasa hukum kami, karena ini menyangkut nama baik sponsor, tim, fans dan warga Surabaya yang seolah-olah karakternya anarkis."

"Justru kami ingin melindungi Slingers supaya selama di kota Surabaya tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, itulah sebabnya saya masih menahan diri untuk tidak terburu-buru mengangkat kejadian ini ke media," sambungnya.

Itop berharap kesalahpahaman antara Straitstimes, Slingers, dan CLS Knights Indonesia tak berlarut. Gim keempat yang sedianya berlangsung di GOR Kertajaya, Sabtu (11/5) juga dijamin keamanannya.

"Saya harap Michael Johnson lebih profesional menyikapi kejadian ini. Kami hanya ingin bermain, kalah menang itu biasa, tapi jangan memdramatisir kami akan melakukan segala cara untuk menang. Fans kami dan warga Surabaya tidak seperti itu. Dan saya happy juga kepada ABL yang sangat bijak dalam hal ini dan tidak menuduh kami melakukan penyerangan," ujar Itop.

Breaking News Indonesia CLS Knights Indonesia Basket
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Polandia vs Belanda, Sabtu 15 November 2025
Pertandingan ini dipastikan berjalan sengit karena kedua kubu sama-sama mengincar tiga poin.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Link Streaming Polandia vs Belanda, Sabtu 15 November 2025
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Luksemburg vs Jerman, Live Sebentar Lagi
Akses link streaming resmi Luksemburg vs Jerman dini hari ini! Simak jadwal, kondisi skuad, dan informasi siaran langsung Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Luksemburg vs Jerman, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Angola vs Argentina, Live Sebentar Lagi
Duel Angola vs Argentina tersaji malam ini! Cek link streaming legal, jam tayang, dan update skuad terbaru termasuk Lionel Messi.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Angola vs Argentina, Live Sebentar Lagi
Timnas
Saatnya Netizen Indonesia Bersatu, Link Vote Rizky Ridho di Puskas Award
Rizky Ridho masuk nominasi Puskas Award 2025 dan bersaing dengan bintang top dunia! Ayo bantu wakil Indonesia menang dengan klik link voting resmi FIFA. Cara vote mudah, jangan lewatkan sebelum 4 Desember 2025!
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Saatnya Netizen Indonesia Bersatu, Link Vote Rizky Ridho di Puskas Award
Italia
Luka Modric Belum Pasti Perpanjang Kontrak di AC Milan
AC Milan dibuat was-was setelah masa depan Luka Modric belum jelas. Kontrak berakhir 2026, klub Qatar dan Arab Saudi mulai mengintai. Apakah Modric bakal hengkang?
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Luka Modric Belum Pasti Perpanjang Kontrak di AC Milan
Inggris
5 Peraturan Siaran Premier League di Korea Utara: Kim Jong-un Perintahkan Pertandingan Diedit
Deretan aturan ketat siaran Premier League di Korea Utara terungkap. Dari laga yang dipotong jadi 60 menit hingga penghapusan simbol tertentu, semua atas perintah Kim Jong-un. Simak fakta lengkapnya!
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
5 Peraturan Siaran Premier League di Korea Utara: Kim Jong-un Perintahkan Pertandingan Diedit
Inggris
Pep Guardiola Pertimbangan Angkat Kaki, Manchester City Pantau Tiga Calon Pengganti
Pep Guardiola dikabarkan siap pergi dari Manchester City! Intip tiga calon penggantinya yang mengejutkan dan berpotensi mengubah peta persaingan Premier League.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Pep Guardiola Pertimbangan Angkat Kaki, Manchester City Pantau Tiga Calon Pengganti
Jadwal
Link Streaming Luksemburg vs Jerman, Sabtu 15 November 2025
Jangan lewatkan Luksemburg vs Jerman dini hari ini! Cek link streaming resmi, jadwal kick-off, dan kondisi skuad terbaru jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Link Streaming Luksemburg vs Jerman, Sabtu 15 November 2025
Italia
Inginkan Penyerang AC Milan, Arsenal Siap Korbankan Gabriel Martinelli
Pelatih Arsenal Mikel Arteta dikabarkan ingin memiliki banyak pemain top di setiap posisi.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Inginkan Penyerang AC Milan, Arsenal Siap Korbankan Gabriel Martinelli
Piala Dunia
Carlo Ancelotti Bantah Telah Sarankan Endrick Tinggalkan Real Madrid demi Amankan Tempat di Skuad Brasil
Carlo Ancelotti dengan cepat membantah klaim dirinya mendesak Endrick untuk meninggalkan Real Madrid di bursa transfer mendatang.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Carlo Ancelotti Bantah Telah Sarankan Endrick Tinggalkan Real Madrid demi Amankan Tempat di Skuad Brasil
Bagikan