Chou Tien Chen Merasa Penonton Indonesia Open 2019 Lucu

Chou Tien Chen mengungkapkan alasan senyum ketika dicela oleh penonton Indonesia Open 2019.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Jumat, 19 Juli 2019
Chou Tien Chen Merasa Penonton Indonesia Open 2019 Lucu
Chou Tien Chen. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pebulu tangkis asal Taipei, Chou Tien Chen, merasa lucu dengan penonton Indonesia Open 2019. Menurut Tien Chen, hal itu yang membuatnya tersenyum selama menghadapi wakil tuan rumah, Jonatan Christie.

Duel sesama unggulan tercipta pada perempat final Indonesia Open 2019. Chou Tien Chen yang menjadi unggulan keempat berhadapan dengan unggulan keenam, Jonatan Christie.

Pertandingan itu berlangsung sengit untuk kedua pemain. Chou Tien Chen dan Jonatan Christie saling mengalahkan pada dua gim pertama duel tersebut.

Pada gim pertama, Jonatan Christie mampu menang dengan skor 21-16. Gim kedua menjadi milik Chou Tien Chen dengan skor 21-18 sehingga laga dilanjutkan ke rubber yang kembali dia menangi 21-14.

Baca Juga:

Perempat Final Indonesia Open 2019: Kevin/Marcus Mulus ke Semifinal

Perempat Final Indonesia Open 2019: Pasangan Malaysia Sukses Balas Dendam dari Owi/Winny

Ketika pertandingan, Chou Tien Chen menerima ejekan setiap menerima poin. Namun, pebulu tangkis berusia 29 tahun tersebut justru tertawa dengan ejekan itu.

"Alasan saya senyum-senyum saat diberi tekanan oleh pendukung lawan setiap dapat poin? Saya hanya merasa itu merupakan hal yang lucu," tutur Chou Tien Chen.

"Saya tak bisa mengontrol kondisi di Istora Senayan. Hanya bisa berusaha lebih fokus. Tuan rumah dan tamu pasti gak bisa dengar pukulan. Lebih fokus terus," ujar Chou Tien Chen.

Pada semifinal, Chou Tien Chen akan menghadapi Kantaphon Wangcharoen. Tien Chen sendiri mewaspadai Kantaphon yang berusia lebih muda dan akan menyiapkan strategi.

Breaking News Indonesia Open Indonesia Open 2019
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Liga Indonesia
Ryo Matsumura dan Rayhan Hannan Belum Akan Comeback saat Persija Lawan Arema FC
Persija juga tidak akan diperkuat Gustavo Almeida.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Ryo Matsumura dan Rayhan Hannan Belum Akan Comeback saat Persija Lawan Arema FC
Spanyol
Lini Pertahanan Barcelona Rapuh, Hansi Flick Ngotot Pertahankan Filosofi
Meski terlihat rapuh, Hansi Flick menegaskan masalah dari Barcelona bukan hanya di lini pertahanan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Lini Pertahanan Barcelona Rapuh, Hansi Flick Ngotot Pertahankan Filosofi
Liga Indonesia
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Persija kembali terancam jadi tim musafir.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Italia
Inter Milan Cuma Menang Tipis, Cristian Chivu Gagal Tularkan Mentalitas yang Tepat
Inter Milan hanya memetik kemenangan tipis 2-1 saat menjamu Kairat Almaty pada laga lanjutan Liga Champions di Giuseppe Meazza.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Inter Milan Cuma Menang Tipis, Cristian Chivu Gagal Tularkan Mentalitas yang Tepat
Timnas
Erick Thohir Ungkap Ada 5 Nama yang Dibidik Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Namun, Erick Thohir tidak membocorkan nama-nama pelatih tersebut.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Erick Thohir Ungkap Ada 5 Nama yang Dibidik Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Lainnya
Drawing Piala Asia Futsal 2026 Tempatkan Indonesia Satu Grup dengan Irak hingga Korea Selatan
Piala Asia Futsal 2026 akan berlangsung di Indonesia Arena dan Jakarta International Velodrome.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Drawing Piala Asia Futsal 2026 Tempatkan Indonesia Satu Grup dengan Irak hingga Korea Selatan
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Persaingan di papan bawa juga sangat ketat.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Inggris
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Dalam kemenangan 4-1 Manchester City atas Borussia Dortmund pada lanjutan Liga Champions, Phil Foden muncul sebagai bintang dengan menyumbang dua gol.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Liga Champions
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Enzo Maresca memberikan penilaian terhadap penampilan Chelsea yang ditahan imbang 2-2 oleh Qarabag.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Bagikan