Cerita Alberto Goncalves tentang Kondisi Brasil di Tengah Pandemi Virus Corona

Alberto Goncalves saat ini sedang berada di kampung halamannya untuk mengisi kekosongan selama Liga 1 dihentikan oleh PSSI.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Kamis, 04 Juni 2020
Cerita Alberto Goncalves tentang Kondisi Brasil di Tengah Pandemi Virus Corona
Alberto 'Beto' Goncalves. (BolaSkor.com/Putra Wijaya)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penyerang Madura United, Alberto Goncalves sedang berada di kampung halamannya menyusul penghentian Liga 1 oleh PSSI. Pemain yang kerap disapa Beto itu menjelaskan kondisinya selama berada di Brasil.

Pemain naturalisasi ini menyebut kondisi Brasil saat ini tidak seperti yang dipikirkan banyak orang. Salah satunya, Brasil menjadi salah satu negara darurat Virus Corona. Menurut Beto kondisi di Brasil tidak menakutkan seperti yang diberitakan.

Seperti diketahui, Brasil menjadi negara nomor dua terbanyak yang terkena Virus Corona (COVID-19), dengan total 584.562 dan korban meninggal dunia sampai dengan 32.568.

Baca Juga:

Shin Tae-yong Sebut Gajinya sebagai Pelatih Timnas Indonesia Dipotong 50 Persen oleh PSSI

Sutan Zico Mengaku Sangat Menikmati Latihan Virtual Timnas Indonesia U-19

"Pokoknya di Brasil, orang dari luar memiliki pikiran di sini sangat parah. Tapi di sini banyak karena ada masalah politik. Jadi antara negara dengan pemerintah provinsi dan negara itu pasti berbeda," kata Beto seperti saat dihubungi oleh BolaSkor.com.

Memang banyak korban meninggal di sini, pemerintah bilang karena corona tapi padahal tidak. Pokoknya di sini besar karena masalah politik."

"Saya lihat ada manipulasi, biar banyak kasus, biar nanti di Brasil parah. Brasil jelek karena pemerintah. Tempat saya aman, pernah sedikit parah tapi sekarang sudah bagus nggak banyak kasus," tambah Beto.

Saat ini Beto masih berada di Brasil. Ia masih menunggu waktu yang tepat untuk kembali ke Indonesia dan bergabung kembali bersama Madura United. Ia pun mengaku sudah tidak sabar untuk latihan dan bermain bola bersama di Indonesia.

Madura united Alberto Goncalves Virus Corona
Posts

4.870

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
Borneo FC memecahkan rekor tiga tim sekaligus, yakni Persik Kediri, PSM Makassar, dan Bali United.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang atas Persis, PSM Imbang
Persebaya Surabaya berhasil mengalahkan Persis Solo dengan skor 2-1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (2/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang atas Persis, PSM Imbang
Liga Indonesia
Menang di Kandang Madura United, Pemain Persija Berhasil Jalankan Instruksi Mauricio Souza
Persija tengah dalam tren positif. Setelah mengalahkan Persebaya di GBT, Persija menang di kandang Madura United.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 25 Oktober 2025
Menang di Kandang Madura United, Pemain Persija Berhasil Jalankan Instruksi Mauricio Souza
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Bungkam Madura United di Pamekasan
persija Jakarta menang dengan skor 1-0.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 24 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persija Bungkam Madura United di Pamekasan
Jadwal
Link Streaming Madura United vs Persija Jakarta Jumat 24 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Madura United menghadapi Persija Jakarta di Stadion Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jumat (24/10) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 24 Oktober 2025
Link Streaming Madura United vs Persija Jakarta Jumat 24 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Madura United vs Persija Jakarta Jumat 24 Oktober 2025
Madura United menghadapi Persija Jakarta di Stadion Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jumat (24/10) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 24 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung Madura United vs Persija Jakarta Jumat 24 Oktober 2025
Liga Indonesia
Kembali ke Madura sebagai Lawan, Mauricio Souza Akan Profesional dan Bidik Kemenangan bersama Persija
Persija akan menghadapi Madura United pada pertandingan pekan 10 Super League 2025/2026 di Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jumat (24/10).
Rizqi Ariandi - Kamis, 23 Oktober 2025
Kembali ke Madura sebagai Lawan, Mauricio Souza Akan Profesional dan Bidik Kemenangan bersama Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Madura United Amankan 3 Poin di Banten
Madura United menang atas Dewa United Banten FC, Kamis (16/10).
Rizqi Ariandi - Kamis, 16 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Madura United Amankan 3 Poin di Banten
Jadwal
Link Streaming Dewa United Banten FC vs Madura United FC Kamis 16 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Pertandingan ini berlangsung di Banten International Stadium (BIS), Banten, Kamis (16/10) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 16 Oktober 2025
Link Streaming Dewa United Banten FC vs Madura United FC Kamis 16 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Yakob Sayuri Bawa Malut United Menang di Kandang Bhayangkara Presisi Lampung FC
Kemenangan atas Bhayangkara Presisi Lampung FC membuat Malut United menembus papan atas.
Rizqi Ariandi - Kamis, 25 September 2025
Hasil Super League 2025/2026: Yakob Sayuri Bawa Malut United Menang di Kandang Bhayangkara Presisi Lampung FC
Bagikan