Cedera Otak Serius, Produk Akademi Arsenal Meninggal Dunia pada Usia 21 Tahun
BolaSkor.com - Kabar duka menghampiri sepak bola Inggris dari klub yang bermain di Isthmian League Premier Division, Chicester City.
Pemain Chicester, Billy Vigar, dinyatakan meninggal dunia pada usia 21 tahun karena cedera otak serius.
"Setelah menderita cedera otak serius pada Sabtu lalu, Billy Vigar berada pada kondisi koma," demikian pernyataan dari Chicester.
Baca Juga:
Diincar Real Madrid, William Saliba Setuju Perpanjang Kontrak dengan Arsenal
Port Vale vs Arsenal: Mikel Arteta Geram The Gunners Sempat Kehilangan Dominasi
Eberechi Eze Cetak Gol Perdana di Arsenal, Mikel Arteta: Masih Butuh Waktu untuk Lebih Konsisten
View this post on Instagram
"Pada Selasa, dia membutuhkan operasi untuk memiliki kans pulih, meski itu membantu, cederanya terlalu berat untuknya dan dia meninggal dunia pada Kamis (25/09) pagi (waktu setempat)."
"Respons dari acara siaran langsung menunjukkan betapa besarnya Billy di pikiran publik dan dicintai di dunia olahraga."
"Keluarganya terpukul bahwa ini terjadi selagi ia memainkan olahraga yang dicintainya."
Ucapan Bela Sungkawa untuk Billy Vigar, Produk Akademi Arsenal
Arief Hadi
15.883
Berita Terkait
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Cerita Pengalaman Raymond/Joaquin Kalahkan Sang Idola di Final Australia Open 2025
Bojan Hodak Murka, Bakal Coret Beberapa Pemain Persib Usai Kalah dari Lion City, Siapa Saja Dia?
Mencadangkan Mohamed Salah Jadi Cara Arne Slot Bebas dari Ancaman Pemecatan
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Virgil Van Dijk Rajin Bikin Lawan Liverpool Dapat Tendangan Penalti
Arne Slot Pun Tak Percaya Liverpool Terpuruk
Hadapi SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Berangkat ke Thailand Jumat 28 November
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Menpora Beri Target Perak, PSSI Justru Ingin Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Emas di SEA Games 2025