Casemiro: Saya Tak Akan Pernah Gabung Barcelona

Gelandang Real Madrid, Casemiro mengatakan bahwa ia tak akan bermain bagi Barcelona. Meski memang sejumlah media telah memutar balikkan pernyataan yang ia berikan dalam sebuah sesi wawancara.
satriasatria - Rabu, 12 Oktober 2016
Casemiro: Saya Tak Akan Pernah Gabung Barcelona
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Casemiro: Saya Tak Akan Pernah Gabung Barcelona- Gelandang Real Madrid, Casemiro mengatakan bahwa ia tak akan bermain bagi Barcelona. Meski memang sejumlah media telah memutar balikkan pernyataan yang ia berikan dalam sebuah sesi wawancara.

"Saya tak akan pernah bermain di Barcelona, karena di Spanyol saya adalah seorang pendukung Real Madrid," ungkap Casemiro pada Onda Cero, seperti dilansir Sport English.

Karier Casemiro memang tak berjalan mulus di Real Madrid. Setelah diboyong pada tahun 2013, ia sempat dilepas sebagai pinjaman kepada FC Porto selama satu tahun dan kembali pada musim panas 2015 ke Real Madrid.



Kini ia berhasil menjadi salah satu pemain kunci dalam skuat yang dibesut oleh Zinedine Zidane tersebut. Ia bahkan tercatat telah diturunkan dalam 11 laga Real Madrid pada sepanjang musim 2016/17.

Ia memang ingin menegaskan kesetiannya kepada Real Madrid, dan mencintai segala aktivitas yang ia lakukan di sana.

"Real Madrid jauh lebih dari apa yang saya harapkan. Saya suka bangun pagi dan pergi ke Valdebebas. Saya suka berkumpul bersama para pemain, bercanda, bekerja, belajar. Saya mencoba untuk menjalani sepakbola setiap hari." ujar pemain 24 tahun ini.

Sport English
Casemiro Real Madrid Timnas Brasil Barcelona La Liga Spanyol
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Italia
Davide Bartesaghi Masuk Radar Barcelona, AC Milan Siaga Satu
Barcelona dikabarkan mengincar Davide Bartesaghi dari AC Milan usai kepergian Inigo Martinez. Milan siap pertahankan bek muda berbakat itu.
Johan Kristiandi - Kamis, 30 Oktober 2025
Davide Bartesaghi Masuk Radar Barcelona, AC Milan Siaga Satu
Spanyol
Batalkan Niat Rekrut Julian Alvarez, Barcelona Fokus Kejar Dusan Vlahovic
Barcelona dikabarkan batal mengejar Julian Alvarez dan kini fokus membidik Dusan Vlahovic dari Juventus. Penyerang asal Serbia itu bisa jadi rekrutan ideal menggantikan Robert Lewandowski yang mulai menurun.
Johan Kristiandi - Kamis, 30 Oktober 2025
Batalkan Niat Rekrut Julian Alvarez, Barcelona Fokus Kejar Dusan Vlahovic
Spanyol
Vinicius Junior Meminta Maaf kepada Semua Pihak, kecuali Xabi Alonso
Penyerang Real Madrid Vinicius Junior akhirnya berbicara untuk meredam kontroversi seusai laga El Clasico melawan Barcelona.
Yusuf Abdillah - Kamis, 30 Oktober 2025
Vinicius Junior Meminta Maaf kepada Semua Pihak, kecuali Xabi Alonso
Spanyol
Pemain Barcelona Mulai Khawatir dengan Tindak Tanduk Lamine Yamal
Sejumlah pemain Barcelona dikabarkan mulai khawatir dengan perilaku Lamine Yamal. Bintang muda itu disebut menimbulkan ketegangan di dalam skuad Blaugrana.
Johan Kristiandi - Rabu, 29 Oktober 2025
Pemain Barcelona Mulai Khawatir dengan Tindak Tanduk Lamine Yamal
Spanyol
Kesabaran Ada Batasnya, Barcelona Murka dengan Ulah Lamine Yamal Belakangan Ini
Barcelona dikabarkan geram dengan sikap Lamine Yamal belakangan ini. Dari komentar kontroversial soal Real Madrid hingga kisah asmaranya yang jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Selasa, 28 Oktober 2025
Kesabaran Ada Batasnya, Barcelona Murka dengan Ulah Lamine Yamal Belakangan Ini
Spanyol
Real Madrid 2-1 Barcelona: Lebih dari Sekedar Kemenangan untuk Los Blancos
Real Madrid menang 2-1 atas Barcelona pada lanjutan pekan 10 LaLiga dan itu memiliki arti lebih untuk Los Blancos.
Arief Hadi - Senin, 27 Oktober 2025
Real Madrid 2-1 Barcelona: Lebih dari Sekedar Kemenangan untuk Los Blancos
Spanyol
Mati Kutu Hadapi Pemain Real Madrid, Lamine Yamal Juga Terintimidasi Atmosfer di Santiago Bernabeu
Real Madrid menang 2-1 atas Barcelona di El Clasico LaLiga dan Lamine Yamal dibuat mati kutu.
Arief Hadi - Senin, 27 Oktober 2025
Mati Kutu Hadapi Pemain Real Madrid, Lamine Yamal Juga Terintimidasi Atmosfer di Santiago Bernabeu
Spanyol
Cetak Gol dan Beri Assist, Jude Bellingham Ukir Rekor di El Clasico
Rekor diukir Jude Bellingham usai berkontribusi membawa Real Madrid menang 2-1 atas Barcelona di LaLiga pada laga bertajuk El Clasico.
Arief Hadi - Senin, 27 Oktober 2025
Cetak Gol dan Beri Assist, Jude Bellingham Ukir Rekor di El Clasico
Spanyol
Ejekan Nyelekit Vinicius Junior kepada Lamine Yamal
Panas! Vinicius Junior terlibat adu mulut dengan Lamine Yamal usai Real Madrid kalahkan Barcelona 2-1 di Bernabeu. Vinicius melontarkan ejekan pedas yang langsung dibalas Yamal di lorong stadion!
Johan Kristiandi - Senin, 27 Oktober 2025
Ejekan Nyelekit Vinicius Junior kepada Lamine Yamal
Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Semakin Meninggalkan Barcelona
Real Madrid terus melaju di puncak klasemen LaLiga 2025/2026! Usai El Clasico, Barcelona makin jauh tertinggal dari rival abadinya itu.
Johan Kristiandi - Senin, 27 Oktober 2025
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Semakin Meninggalkan Barcelona
Bagikan