Cari Atlet Panjang Dinding Nasional, EISCC ke-13 Digelar

Beberapa tahun terakhir, panjang tebing jadi olahraga yang bisa mengharumkan nama bangsa di dunia internasional.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Sabtu, 17 Agustus 2019
Cari Atlet Panjang Dinding Nasional, EISCC ke-13 Digelar
Lomba EISCC (Istimewa)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Beberapa tahun terakhir, panjang tebing jadi olahraga yang bisa mengharumkan nama Indonesia di dunia internasional. Kini lomba panjat tebing yang bertujuan mencari atlet potensial semakin banyak digelar.

Salah satunya garapan produsen lokal yang fokus kepada alat-alat petualangan alam tropis, Eiger. Mereka menggelar lomba panjat tebing bertajuk EIGER Independence Sport Climbing Competition (EISCC).

Acara yang rutin dilakukan setiap tahun, sudah memasuki tahun yang ke-13 di 2019 ini. Acara sendiri berlangsung mulai dari 15 -17 Agustus 2019.

Baca Juga:

Jika Stapac Mundur, IBL Sebaiknya Rayu CLS Knights Indonesia untuk Kembali

Turnamen ESport PUGB Mobile Rayakan HUT ke-74 RI bersama Para Veteran

Tempat lomba sendiri kembali berlangsung di Eiger Flagship Store, Jalan Sumatra Bandung. Fasilitas media papan panjat yang Eiger miliki di store Sumatra menjadi satu-satunya di Bandung yang memenuhi standar FPTI.

"Selain itu untuk peserta luar kota juga lebih mudah karena banyak penginapan di sekitaran arena pertandingan,” jelas Arif Husen, Marcomm Manager PT. EIGER MPI.

Dengan gelaran rutin yang sudah diadakan selama 13 kali, maka ajang ini menjadi salah satu ajang pencarian bibit unggul untuk atlet panjat dinding Jawa Barat dan Nasional.

“Peserta yang bisa ikut ajang ini adalah remaja berusia 14 tahun ke atas dan mengikuti kuota jumlah peserta yang sudah Eiger tentukan,” tukas Arif.

Untuk event kali ini, total peserta yang terdaftar ada sekitar 168 peserta, berasal dari 15 provinsi di Indonesia dan dua atlet asal Singapura.

“Untuk atlet asing sebenarnya sudah mulai banyak muncul semenjak gelaran EISCC yang ke-11. Artinya dari tingkat kesulitan, sampai hadiah yang disediakan sudah menjadi daya tarik untuk atlet asing,” tambah Arif lagi.

Total hadiah sendiri untuk event 3 hari ini total ada 75 juta rupiah, berupa 60 juta dalam bentuk cash, dan 15 juta rupiah dalam bentuk produk.*

Breaking News Eiger Panjat Tebing
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Timnas
Ungkapan Mauro Zijlstra Usai Cetak Gol Perdana untuk Timnas Indonesia U-22
Mauro Zijlstra mencetak gol pertamanya untuk Timnas Indonesia U-22 sejak debut bersama Tim Senior pada laga kontra China Taipei, September lalu.
Rizqi Ariandi - Rabu, 19 November 2025
Ungkapan Mauro Zijlstra Usai Cetak Gol Perdana untuk Timnas Indonesia U-22
Inggris
Terungkap, Manchester United Tolak Lavia dan Nkunku Masuk dalam Bagian Transfer Garnacho
Manchester United menolak tawaran Chelsea untuk memasukkan Romeo Lavia atau Christopher Nkunku sebagai bagian dari transfer Alejandro Garnacho.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Terungkap, Manchester United Tolak Lavia dan Nkunku Masuk dalam Bagian Transfer Garnacho
Piala Dunia
Bawa Skotlandia Lolos ke Piala Dunia 2026 setelah Penantian 28 Tahun, Steve Clarke Lega
Penantian Skotlandia selama 28 tahun untuk kembali tampil di Piala Dunia akhirnya berakhir.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Bawa Skotlandia Lolos ke Piala Dunia 2026 setelah Penantian 28 Tahun, Steve Clarke Lega
Timnas
Daftar 36 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk FIFA Matchday Lawan Nepal dan China Taipei
Timnas Putri Indonesia akan menghadapi Nepal dan China Taipei di Stadion Maguwoharjo, Sleman, pada 26 dan 29 November 2025.
Rizqi Ariandi - Rabu, 19 November 2025
Daftar 36 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk FIFA Matchday Lawan Nepal dan China Taipei
Timnas
Timnas Indonesia U-22 Dapat Pelajaran Penting dari Mali Sebelum Tampil di SEA Games 2025
Timnas Indonesia U-22 mendapatkan pengalaman berharga dari uji coba kontra Mali sebagai modal untuk menghadapi SEA Games 2025 di Thailand.
Rizqi Ariandi - Rabu, 19 November 2025
Timnas Indonesia U-22 Dapat Pelajaran Penting dari Mali Sebelum Tampil di SEA Games 2025
Piala Dunia
Seleksi Skuad Inggris, Thomas Tuchel Akan Hubungi 60 Pemain
Pelatih Inggris Thomas Tuchel berjanji untuk menghubungi setiap pemain, termasuk yang selama ini terabaikan untuk menjelaskan keputusannya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Seleksi Skuad Inggris, Thomas Tuchel Akan Hubungi 60 Pemain
Piala Dunia
Gagal Clean Sheet, Kegembiraan Spanyol Lolos ke Piala Dunia Berkurang
Setelah mencatat hasil sempurna tanpa kebobolan dalam lima laga sebelumnya, Spanyol akhirnya gagal mencatatkan clean sheet.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Gagal Clean Sheet, Kegembiraan Spanyol Lolos ke Piala Dunia Berkurang
Timnas
Kapten Timnas Indonesia U-22 Ivar Jenner Kirim Sinyal Tinggalkan FC Utrecht
Kontrak Ivar Jenner bersama FC Utrecht akan habis pada 30 Juni 2026. Kapten Timnas Indonesia U-22 itu mengirim sinyal tidak akan memperpanjang kontraknya.
Rizqi Ariandi - Rabu, 19 November 2025
Kapten Timnas Indonesia U-22 Ivar Jenner Kirim Sinyal Tinggalkan FC Utrecht
Piala Dunia
Piala Dunia 2026 Diperluas, Hadirkan 4 Tim Debutan
Piala Dunia edisi 2026 melibatkan 48 negara peserta, pengembangan dari edisi-edisi sebelumnya yang hanya diikuti hanya 32 tim.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Piala Dunia 2026 Diperluas, Hadirkan 4 Tim Debutan
Basket
Perpanjang Kontrak, Dio Tirta Masih Setia Bersama Dewa United Banten
Dio Tirta dipastikan masih akan berseragam Dewa United Banten (DUB) pada musim depan usai resmi melakukan perpanjangan kontrak.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Perpanjang Kontrak, Dio Tirta Masih Setia Bersama Dewa United Banten
Bagikan