Piala Presiden 2025
Cara Memilih Pemain untuk Perkuat Liga Indonesia All Stars di Piala Presiden 2025
BolaSkor.com - Penyelenggara Piala Presiden 2025 telah memulai pemungutan suara atau voting pemain untuk memperkuat Liga Indonesia All Stars.
Periode voting dibuka mulai Jumat (20/6) dan ditutup pada 26 Juni mendatang.
Untuk mengikuti pemilihan ini, kalian tinggal mengakses laman https://voting.pialapresiden.id/ dengan terlebih dahulu login email.
Baca Juga:
Jadwal Terbaru Piala Presiden 2025: Dibuka Laga Persib Bandung Vs Port FC
Dewa United FC Uji Kerangka Tim Musim Depan Lewat Piala Presiden 2025
Piala Presiden 2025 Dimeriahkan Liga Indonesia All Stars, Pemain Dipilih Lewat Voting
Lihat postingan ini di Instagram
Setelah itu kalian bisa memilih pemain favorit kalian di setiap posisinya, mulai dari kiper sampai penyerang.
Total ada 55 pemain yang bisa dipilih untuk memperkuat tim Liga Indonesia All Stars di Piala Presiden 2025.
Piala Presiden 2025 Dimulai 6 Juli
Rizqi Ariandi
7.722
Berita Terkait
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Arsenal: Misi The Gunners Kunci Tiket 16 Besar
Resmi Gabung Manchester City, Marc Guehi Senang Berada di Klub Terbaik Inggris
Jadwal Lengkap Liga Champions, Arsenal dan Bayern Munchen Bisa Amankan Tiket ke 16 Besar
Indonesia Masters 2026 Siap Bergulir, Atlet Dunia Bakal Ramaikan Istora Senayan
PBSI Targetkan 2 Medali di Indonesia Masters 2026, Atlet Muda Siap Unjuk Gigi
Cristian Gonzales Minta John Herdman Tidak Hanya Fokus ke Piala AFF 2026
Ketemu Bulgaria, Erick Thohir Yakin Mental Timnas Indonesia Akan Terasah
Ada Bulgaria, Ini Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
Jonatan Christie Batal Tampil di Indonesia Masters 2026
Pernah Main di Conference League, Bek Incaran Persija Punya Riwayat Cedera