Soal FIFA Ballon d'Or, Capello: Ronaldo Lebih Pantas dari Messi

BolaSkorBolaSkor - Kamis, 05 Desember 2013
Soal FIFA Ballon d'Or, Capello: Ronaldo Lebih Pantas dari Messi
Soal FIFA Ballon d'Or, Capello: Ronaldo Lebih Pantas dari Messi
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Bolaskor - Persaingan antara dua megabintang yang bermain di La Liga, Cristiano Ronaldo asal Real Madrid dengan Lionel Messi dari Barcelona dalam perebutan gelar FIFA Ballond'Or 2013, menuai beragam komentar dan preferensi tentang siapa yang lebih pantas untuk menang. Hal itu ternyata juga menarik perhatian peelatih tim nasional Rusia, Fabio Capello. Mantan pelatih AC Milan, Juventus, AS Roma, dan timnas Inggris, lebih menjagokan CR7, julukan Cristiano Ronaldo, ketimbang La Pulga, julukan Lionel Messi. "Tahun ini, Cristiano lebih pantas untuk mendapat FIFA Ballon d'Or. Dalam beberapa tahun terakhir, ia selalu kalah dari Messi. Tapi tahun ini, Cristiano memberikan beberapa sumbangsih penting." jelas Capello kepada Deutsche Presse-Agentur. Penyerang asal Portugal ini memang tampil luar biasa sepanjang tahun 2013. Sejauh musim 2013-2014 bergulir, sosok berusia 28 tahun ini telah menorehkan 25 gol dari 18 kali penampilan bersama El Real. "Melawan Swedia di babak play-off Piala Dunia 2014, Cristiano menanggung seluruh beban Portugal di pundaknya, dan ini merupakan sesuatu yang mengesankan." lanjut Capello. Selain Lionel Messi, saingan kuat CR7 untuk menyabet gelar pemain terbaik dunia FIFA 2013 adalah winger Bayern Muenchen asal Prancis, Franck Ribery yang menjadi figur sentral dalam keberhasilan Bayern meraih treble winners (Bundesliga, Liga Champions,dan Piala Jerman) musim lalu.
Lionel Messi Inggris Bayern Muenchen Bing AS Roma Cristiano Ronaldo CR7 Juventus Rusia Barcelona Franck Ribery TIMNAS Portugal Argentina Prancis Google Fifa Ballon d'or 2013 Fabio capello AC Milan La Pulga Real Madrid
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
Kabar Bagus untuk AC Milan, Jean-Philippe Mateta Hanya Ingin Gabung Il Rossoneri
Penyerang Crystal Palace, Jean-Philippe Mateta, menegaskan hanya ingin gabung AC Milan pada bursa transfer musim dingin 2026.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Kabar Bagus untuk AC Milan, Jean-Philippe Mateta Hanya Ingin Gabung Il Rossoneri
Italia
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
AC Milan masih aktif jelang penutupan bursa transfer musim dingin 2026. Tiga nama masuk radar Rossoneri, mulai dari bek tangguh hingga striker tajam. Siapa saja targetnya?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
Italia
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
AC Milan baru bertanding pada Rabu (4/2) dini hari WIB di Serie A. Jadwal tak biasa ini dipicu kesibukan sang lawan yang tampil di kompetisi Eropa. Simak penjelasannya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
Liga Champions
Hasil Drawing dan Bagan Play-off 16 Besar Liga Champions: Real Madrid Kembali Menghadapi Benfica
Drawing play-off Liga Champions resmi diumumkan. Real Madrid kembali jumpa Benfica, banyak duel panas tercipta. Cek daftar lengkapnya!
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Drawing dan Bagan Play-off 16 Besar Liga Champions: Real Madrid Kembali Menghadapi Benfica
Italia
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Harapan AC Milan merekrut Leon Goretzka mulai memudar. Gelandang Bayern Munchen itu dikabarkan lebih dekat ke Atletico Madrid lewat manuver transfer tengah musim yang mengejutkan.
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Spanyol
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Putuskan Puasa Belanja Pemain pada Tengah Musim Ini
Real Madrid memilih puasa belanja pada bursa transfer tengah musim. Di balik keputusan itu, tersimpan rencana besar yang bisa mengguncang bursa transfer musim panas. Ada apa sebenarnya?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Putuskan Puasa Belanja Pemain pada Tengah Musim Ini
Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Liga Europa
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Dari 24 tim yang lolos ke fase gugur, delapan di antaranya otomatis mendapatkan tempat di babak 16 besar.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil akhir
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Europa 2025-2026 sudah selesai menggelar Matchday 8 fase liga, Jumat (30/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Spanyol
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Real Madrid mulai pasang kuda-kuda menghadapi situasi pelik di kursi pelatih. Nama Unai Emery mencuat sebagai kandidat kuat. Ada apa di balik layar Bernabeu?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Bagikan