Bursa Transfer: Manchester United Tawar Sergio Ramos dengan Bayaran Tinggi
Bursa Transfer: Manchester United Tawar Sergio Ramos dengan Bayaran Tinggi
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Manchester United tawar harga tinggi untuk Sergio Ramos. Untuk mengamankan bek Real Madrid tersebut, MU akan memberikan bayaran tinggi kepadanya.
Seperti yang dilaporkan metro.co.uk, Louis van Gaal berencana incar beberapa bek tangguh karena kurang puas dengan kinerja pemain belakangnya.
Pemain asal Spanyol, Sergio Ramos yang digadang-gadangkan akan menjadi buruan Van Gaal pada bursa transfer Januari nanti. Setan Merah siap menawarkan bayaran tinggi kepadanya.
Menurut kabar, Sergio Ramos akan mendapat bayaran senilai 105 ribu pound (2 miliar rupiah) per pekan jika ia setuju berlabuh ke Old Trafford. Pemain 28 tahun tersebut, juga belum menandatangani kontrak barunya dengan Real Madrid Madrid.
Selain Setan Merah, The Blues juga memiliki ketertarikan yang sama pada bek Real Madrid tersebut.
Baca Juga:
Gareth Bale Ke Manchester United, Fans Real Madrid Setuju
Bursa Transfer: Manchester United Siap Membayar 153Juta Euro Untuk Gareth Bale?
Posts
11.190
Berita Terkait
Liga Indonesia
Ivar Jenner dan Bek Brasil yang Main di Conference League Dirumorkan ke Persija
Persija Jakarta tengah dikaitkan dengan sejumlah nama. Dua di antaranya adalah Ivar Jenner dan Paulo Ricardo.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Liga Indonesia
Persija Sepakat Akhiri Kontrak Gustavo Franca
Persija resmi berpisah dengan Gustavo Franca. Gelandang asal Brasil tersebut dilepas jelang putaran kedua Super League musim ini.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Liga Indonesia
Jurnalis Prancis Kabarkan Eks Bek PSG sedang Komunikasi dengan Persib Bandung
Persib Bandung dikabarkan sedang memburu mantan bek Timnas Prancis, Layvin Kurzawa. Eks Monaco dan PSG menjadi pengganti ideal Federico Barba.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Inggris
Diejek, Lisandro Martinez Tantang Legenda Manchester United untuk Mendatangi Rumahnya
Bek Manchester United, Lisandro Martinez, merespons ejekan Paul Scholes dan Nicky Butt dan menantang keduanya untuk mendatangi rumahnya.
Arief Hadi - Senin, 19 Januari 2026
Spanyol
Demi Piala Dunia 2026, Marc-Andre ter Stegen Harus Tinggalkan Barcelona
Marc-Andre ter Stegen disarankan tinggalkan Barcelona jika ingin dibawa ke skuad Jerman pada Piala Dunia 2026.
Arief Hadi - Senin, 19 Januari 2026
Inggris
Victor Osimnhen Diyakini Bakal Bersedia Gabung Manchester United
Rio Ferdinand meyakini bahwa Victor Osimhen akan menerima pinangan Manchester United jika tawaran resmi benar-benar datang.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Inggris
Bawa Manchester United Bungkam Manchester City, Michael Carrick Ukir Catatan Spesial
Manchester United berhasil mengamankan tiga poin penting saat menjamu Manchester City dalam laga pekan ke-22 Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Inggris
Testimoni Pep Guardiola: Manchester United Lebih Hebat
Pep Guardiola mengakui keunggulan Manchester United usai derby Manchester di Premier League. Apa yang membuat Setan Merah tampil lebih efektif? Simak komentar lengkap sang pelatih!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Inggris
Kesaksian Lisandro Martinez: Michael Carrick Tanamkan Mentalitas Pemenang
Lisandro Martinez buka suara soal perubahan mentalitas Manchester United usai derby melawan Manchester City. Apa kunci kebangkitan Setan Merah? Simak kesaksiannya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Spanyol
Menang tapi Disiuli Fans, Hal yang Wajar untuk Real Madrid
Real Madrid menang 2-0 atas Levante pada lanjutan laga LaLiga tetapi disiuli fans di Santiago Bernabeu. Sang pelatih, Alvaro Arbeloa, mewajarkan hal tersebut.
Arief Hadi - Minggu, 18 Januari 2026