Bursa Transfer Liga 1
Bursa Transfer Liga 1: Borneo FC Rekrut Bek Timnas Lebanon, Madura United Boyong Balotelli
BolaSkor.com - Kabar terbaru mengenai bursa transfer Liga 1 dari tim sekaligus, yakni Borneo FC Samarinda, Madura United, dan Bhayangkara FC.
Klub-klub Liga 1 mulai membentuk skuad tangguh untuk mengarungi musim 2025/2026 yang rencananya dimulai 1 Agustus mendatang.
Borneo FC Samarinda, satu-satunya wakil Pulau Kalimantan di Liga 1, resmi mendatangkan bek Timnas Lebanon yang baru berusia 22 tahun, Mohammad-Al Husseini.
Baca Juga:
Bursa Transfer Liga 1: Alfeandra Dewangga dan Julio Cesar Jadi Rekrutan Terbaru Persib
Bursa Transfer Liga 1: Persib Datangkan Wiliam Marcilio dan Sepupu Alexis Mac Allister
Lihat postingan ini di Instagram
Sebelum bergabung dengan Borneo FC, Al-Husseini bermain untuk tim elite dari Qatar, Al Quwa Al Jawiya.
Al-Husseini juga pernah berseragam Al Ahed (Lebanon), Safa Beirut SC (Lebanon), dan Al Najma (Bahrain).
Borneo FC Juga Datangkan Putra Firman Utina
Selain memboyong bek potensial Timnas Lebanon, Borneo FC juga berhasil merekrut pemain muda berbakat jebolan Akademi Persija, Rayhan Utina.
Rayhan Utina ini juga merupakan putra dari legenda Timnas Indonesia, Firman Utina.
Total, dalam satu pekan ini Borneo FC mengumumkan delapan pemain baru.
Enam pemain lainnya adalah Juan Felipe Villa, Maicon Souza, Haykal Alhafiz, Faris Adit, Redzuan Fachgi, dan Ahmad Agung.
Madura United Boyong Balotelli
Rizqi Ariandi
7.687
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia