Bungkam Sampdoria, Juventus Cetak Rekor Serie A

Juventus mencatatkan rekor paruh musim terbaik di Serie A setelah menaklukkan Sampdoria.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Minggu, 30 Desember 2018
Bungkam Sampdoria, Juventus Cetak Rekor Serie A
Juventus. (Twitter Juventus)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juventus mengatasi perlawanan Sampdoria pada laga pekan ke-19 Serie A 2018-2019, Sabtu (29/12). Kemenangan tersebut membuat I Bianconeri mencatatakan rekor di Serie A.

Bertanding di Allianz Stadium, Juventus tampil ganas sejak sepak mula. Hasilnya, Cristiano Ronaldo mampu membuat Juventus unggul ketika laga belum berjalan dua menit.

Sayangnya, Sampdoria berhasil menyamakan kedudukan pada menit ke-30. Eksekusi penalti Fabio Quagliarella membuyarkan keunggulan Juventus.

Baca Juga:

Juventus 2-1 Sampdoria: Dua Gol Cristiano Ronaldo Menangkan I Bianconeri

Fabio Quagliarella, Dibuang Juventus hingga Ciptakan Sejarah Serie A

Juventus saat hadapi Sampdoria

Beruntung, 30 menit berselang Cristiano Ronaldo kembali membuat Juventus unggul. Seperti Fabio Quagliarella, Ronaldo juga mencetak gol dari titik putih.

Menjelang laga usai, Sampdoria sempat menyamakan kedudukan lewat Riccardo Saponara. Beruntung bagi Juventus, gol Saponara dianulir karena berada dalam posisi offside.

Skor 2-1 untuk kemenangan Juventus bertahan hingga laga usai. Hasil tersebut mengukuhkan posisi skuat asuhan Massimiliano Allegri di puncak klasemen sementara Serie A.

Beberapa hari lalu, Juventus telah dipastikan menjadi Campione d'Inverno (Juara Paruh Musim). Kini, La Vecchia Signora menorehkan rekor anyar di Serie A.

Tiga poin dari laga melawan Sampdoria membuat Juventus mengoleksi 53 angka. Jumlah itu didapat dari 19 pertandingan dengan perkiraan poin maksimal 57.

Artinya, Juventus hanya kehilangan empat poin dari poin maksimal di Serie A dalam 19 pekan perdana. Jumlah tersebut memecahkan rekor Serie A untuk poin terbanyak selama separuh musim.

Sebelumnya, rekor poin terbanyak saat paruh musim Serie A adalah 52. Lagi-lagi Juventus menjadi tim yang menorehkannya dalam dua kesempatan, 2005-2006 dan 2013-2014.

Juventus Serie a Sampdoria Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Inggris
Keputusan Gabung Manchester United Dipertanyakan, Leny Yoro Menyesal Tolak Real Madrid?
Pada bursa transfer musim panas 2024, Leny Yoro merupakan menjadi pemain yang laris diminati banyak klub top Eropa.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Keputusan Gabung Manchester United Dipertanyakan, Leny Yoro Menyesal Tolak Real Madrid?
Inggris
Untuk Jaga Asa Juara, Szoboszlai Meminta Liverpool Jaga Semangat Juang Tak Kenal Lelah
Dominik Szoboszlai meminta rekan-rekan setimnya mempertahankan semangat juang mereka jika ingin mempertahankan gelar Premier League.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Untuk Jaga Asa Juara, Szoboszlai Meminta Liverpool Jaga Semangat Juang Tak Kenal Lelah
Inggris
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Pep Guardiola akan menjalani laga ke-1.000 dalam kariernya sebagai pelatih saat Manchester City menjamu Liverpool di Premier League.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Ragam
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
Liverpool akan menantang Manchester City di Etihad Stadium pada lanjutan Premier League 2025/2026. Meski dianggap underdog, The Reds punya tiga alasan kuat untuk pulang dengan tiga poin. Simak alasannya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
Liga Indonesia
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Informasi mengenai link streaming Arema FC vs Persija Jakarta dapat disimak melalui artikel ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Inggris
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Manchester United bertekad melanjutkan tren tidak terkalahkan saat menghadapi Tottenham di Tottenham Hotspur Stadium.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Jadwal
Link Streaming Chelsea vs Wolverhampton Wanderers, Minggu 9 November 2025
Chelsea akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Premier League 2025-2026 di Stamford Bridge pada Minggu (9/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Chelsea vs Wolverhampton Wanderers, Minggu 9 November 2025
Liga Indonesia
Bidik Kemenangan Keempat Beruntun, Persija Tetap Hormati Arema FC sebagai Lawan Tangguh
Musim ini Persija sudah meraih dua kemenangan di Jawa Timur.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Bidik Kemenangan Keempat Beruntun, Persija Tetap Hormati Arema FC sebagai Lawan Tangguh
Italia
Jelang Bersua Parma, Massimiliano Allegri Berikan Kisi-Kisi Masa Depan Mike Maignan di AC Milan
Jelang duel AC Milan vs Parma, Massimiliano Allegri akhirnya memberi isyarat masa depan Mike Maignan yang belum teken kontrak baru. Chelsea dan Bayern siap menampung?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jelang Bersua Parma, Massimiliano Allegri Berikan Kisi-Kisi Masa Depan Mike Maignan di AC Milan
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Sabtu 8 November 2025
Arema FC akan menjamu Persija di Stadion Kanjuruhan.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Sabtu 8 November 2025
Bagikan