Buka-bukaan, Petinggi AC Milan Ungkap Alasan Pilih Stefano Pioli

AC Milan akhirnya memecat Marco Giampaolo setelah rangkaian hasil negatif.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 12 Oktober 2019
Buka-bukaan, Petinggi AC Milan Ungkap Alasan Pilih Stefano Pioli
Stefano Pioli (Twitter AC Milan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Petinggi AC Milan, Zvonimir Boban, menuturkan alasan utama memilih Stefano Pioli sebagai pelatih. Padahal, Rossoneri sempat digosipkan akan menunjuk Luciano Spalletti.

AC Milan akhirnya memecat Marco Giampaolo setelah rangkaian hasil negatif. Il Diavolo Rosso resmi menunjuk Stefano Pioli untuk menukangi Gianluigi Donnarumma dan kawan-kawan.

Selain Pioli, Milan juga mendekati Spalletti. Namun, eks juru taktik AS Roma itu masih terikat kontrak dengan Inter Milan. Walhasil, proses negosiasi menjadi sulit.

Baca Juga:

Memang Tak Mudah Jadi Pelatih AC Milan

Belum Mulai Melatih AC Milan, Warganet Sudah Minta Stefano Pioli Hengkang

Masa Depan Stefano Pioli di AC Milan Bergantung Satu Syarat

Stefano Pioli

Zvonimir Boban tak menampik AC Milan mendekati Pioli dan Spalletti dalam waktu bersamaan. Namun, ia membantah Pioli adalah rencana cadangan Rossoneri.

"Pioli adalah solusi terbaik yang tersedia di pasar. Dia bukan pilihan kedua," sebut Zvonimir Boban seperti dikabarkan Calciomercato yang melansir Gazzetta dello Sport.

"Kami mengevaluasi dua situasi. Spalletti adalah pelatih dengan teknis yang hebat, namun itu bukan berarti Pioli adalah pilihan kedua," papar Boban.

"Pioli adalah orang yang kuat, punya gagasan sepak bola yang bagus, dan ia sudah berkali-kali mengambil alih tim."

"Sekarang, Pioli dengan para stafnya sedang mengevaluasi pemain. Banyak pemain yang akan berkembang," tegas Boban.

Terkait rencana AC Milan di bursa transfer musim dingin 2020, Boban tak mau banyak bersuara. Boban mengaku belum membicarakan hal tersebut.

"Kami belum benar-benar membicarakan hal tersebut. Ini bukan saatnya. Kami akan melakukan evaluasi bersama pelatih dan akan melihat situasinya," terang Boban.

Ujian pertama Stefano Pioli adalah laga AC Milan melawan Lecce, di San Siro, Senin (21/10). Saat ini, Milan berada pada posisi ke-13 setelah baru mengumpulkan sembilan poin dari tujuh pertandingan.

Stefano Pioli AC Milan Breaking News Serie a
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.521

Berita Terkait

Timnas
Hasil Pertandingan: Timnas Indonesia Tertinggal dari Arab Saudi di Babak Pertama
Sempat unggul lewat penalti Kevin Diks, Timnas Indonesia tertinggal 1-2 dari Arab Saudi di babak pertama.
Rizqi Ariandi - Kamis, 09 Oktober 2025
Hasil Pertandingan: Timnas Indonesia Tertinggal dari Arab Saudi di Babak Pertama
Jadwal
Link Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Live Sebentar Lagi
Pertandingan ini berlangsung di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, Kamis (9/10) pukul 00.15 dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 08 Oktober 2025
Link Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Live Sebentar Lagi
Timnas
Rizky Ridho dan Ole Romeny Cadangan, Ini Starting XI Timnas Indonesia Hadapi Arab Saudi
Patrick Kluivert mengandalkan Miliano Jonathans, Beckham Putra, dan Ragnar Oratmangoen di lini depan.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Rizky Ridho dan Ole Romeny Cadangan, Ini Starting XI Timnas Indonesia Hadapi Arab Saudi
Jadwal
Link Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 9 Oktober 2025 Dini Hari WIB
Pertandingan ini berlangsung di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, Kamis (9/10) pukul 00.15 dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 08 Oktober 2025
Link Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 9 Oktober 2025 Dini Hari WIB
Italia
Rafael Leao Harus Terobsesi Mencetak Gol, Menjadi Predator di Kotak Penalti AC Milan
Jurnalis senior Italia, Franco Ordine, menyarankan Rafael Leao untuk mengasah instingnya mencetak gol di AC Milan.
Arief Hadi - Rabu, 08 Oktober 2025
Rafael Leao Harus Terobsesi Mencetak Gol, Menjadi Predator di Kotak Penalti AC Milan
Italia
Gennaro Gattuso Tuturkan Alasan Tak Panggil Pemain Liverpool dan AC Milan ke Skuad Timnas Italia
Pemain Liverpool dan AC Milan, Federico Chiesa dan Samuele Ricci, tak dipanggil ke timnas Italia. Apa alasannya?
Arief Hadi - Rabu, 08 Oktober 2025
Gennaro Gattuso Tuturkan Alasan Tak Panggil Pemain Liverpool dan AC Milan ke Skuad Timnas Italia
Timnas
Calvin Verdonk dan 5 Pemain Ini Dicoret, Berikut Skuad Timnas Indonesia untuk Hadapi Arab Saudi
Patrick Kluivert juga mencoret Nathan Tjoe-A-On, Ramadhan Sananta, Jordi Amat, Egy Maulana Vikri, dan Reza Arya.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Calvin Verdonk dan 5 Pemain Ini Dicoret, Berikut Skuad Timnas Indonesia untuk Hadapi Arab Saudi
Italia
Pemain AC Milan pun Kaget Laga Serie A Kontra Como Dimainkan di Australia
Ketika UEFA mengizinkan laga AC Milan vs Como dimainkan di Australia, pemain Il Rossoneri Adrien Rabiot mengaku terkejut dengannya.
Arief Hadi - Rabu, 08 Oktober 2025
Pemain AC Milan pun Kaget Laga Serie A Kontra Como Dimainkan di Australia
Italia
Gennaro Gattuso Kecewa Samuele Ricci Jarang Dimainkan AC Milan
Pelatih Italia Gennaro Gattuso mengungkapkan rasa kecewanya karena Samuele Ricci jarang mendapatkan menit bermain di AC Milan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Gennaro Gattuso Kecewa Samuele Ricci Jarang Dimainkan AC Milan
Timnas
Patrick Kluivert Minta Timnas Indonesia Tunjukkan Ketajaman dan Main Cerdas Hadapi Arab Saudi
Patrick Kluivert berharap Timnas Indonesia bisa memaksimalkan setiap kesempatan yang didapat untuk mencetak gol.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Patrick Kluivert Minta Timnas Indonesia Tunjukkan Ketajaman dan Main Cerdas Hadapi Arab Saudi
Bagikan