Bui Tien Dung Akui Susah Payah di Lini Pertahanan Menghalau Timnas Indonesia

Bui Tien Dung bersyukur gawang Vietnam tak kebobolan melawan Timnas Indonesia.
Frengky AruanFrengky Aruan - Sabtu, 07 Januari 2023
Bui Tien Dung Akui Susah Payah di Lini Pertahanan Menghalau Timnas Indonesia
Bui Tien Dung (4) menghalau upaya Timnas Indonesia. (BolaSkor.com/Paulus Dwi Arde Nugroho)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bek Timnas Vietnam, Bui Tien Dung mengakui harus bersusah payah di lini pertahanan saat menghadapi Indonesia. Ia bersyukur karena gawang Vietnam tidak kebobolan.

Hal ini disampaikan usai Vietnam menahan Timnas Indonesia 0-0 di leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (6/1).

Golden Star Warriors mendapat sejumlah ancaman seperti menit ke-20, 24, 31, 36, termasuk menit ke-82. Namun upaya Garuda di dalam kotak bisa dipatahkan.

Baca Juga:

Park Hang-seo Sebut Vietnam Masih Lebih Kuat dari Timnas Indonesia

Kapten Timnas Indonesia Janji Akan Tampil Habis-habisan di Semifinal Leg Kedua Kontra Vietnam

"Pada pertandingan ini, seluruh tim bekerja sangat keras, terutama pertahanan. Bermain tandang memang tidak mudah, tapi seluruh tim melakukannya dengan baik," kata Bui Tien Dung yang ikut membantu di lini pertahanan, dikutip dari Zingnews.

Bui Tien Dung bersama Do Duy Manh dan Que Ngoc Hai merupakan tiga bek tengah yang dimainkan. Pemain Viettel itu percaya Timnas Vietnam bisa meraih kemenangan di leg kedua, terlebih punya keunggulan sebagai tuan rumah.

Semifinal kedua akan digelar di Stadion My Dinh, Hanoi, pada 9 Januari.

"Kami masih memiliki pertandingan lain. Peluang masih terbuka untuk kedua tim. Kami akan mencoba memanfaatkan keunggulan di kandang untuk menyelesaikan leg kedua semifinal."

Vietnam Timnas Indonesia Piala AFF 2022
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Liga Indonesia
Dikenal Pemain Serbabisa, Shayne Pattynama Bisa Bantu Persija
Shayne Pattynama adalah pemain serbabisa yang dapat bermain sebagai bek kiri, sayap kiri, hingga gelandang bertahan.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Dikenal Pemain Serbabisa, Shayne Pattynama Bisa Bantu Persija
Timnas
Pemain Diaspora Timnas Indonesia Banjiri Super League, John Herdman Beri Dukungan
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, mendukung para pemain diaspora jika melanjutkan kariernya di Super League.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Pemain Diaspora Timnas Indonesia Banjiri Super League, John Herdman Beri Dukungan
Timnas
Kelme Juga Jadi Apparel Resmi Timnas Futsal Indonesia
Kelme nantinya tak cuma memproduksi apparel buat timnas sepak bola, tapi juga Timnas Futsal Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 23 Januari 2026
Kelme Juga Jadi Apparel Resmi Timnas Futsal Indonesia
Timnas
Dikontrak Empat Tahun, Kelme Resmi Jadi Apparel Timnas Indonesia
Apparel olahraga terkenal asal Spanyol, Kelme telah resmi menjalin kerja sama sebagai penyedia jersey Timnas Indonesia dengan durasi kontrak empat tahun.
Arief Hadi - Jumat, 23 Januari 2026
Dikontrak Empat Tahun, Kelme Resmi Jadi Apparel Timnas Indonesia
Timnas
Pemain Persija Lebih Termotivasi karena Ditonton Pelatih Timnas John Herdman
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, dikabarkan mau nonton langsung Persija vs Madura United. Pemain Persija akan lebih termotivasi jika ditonton Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Pemain Persija Lebih Termotivasi karena Ditonton Pelatih Timnas John Herdman
Timnas
John Herdman Diminta Legenda Timnas Indonesia Pantau Pemain Super League
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, diminta memperhatikan pemain dari Super League. Itu adalah saran dari legenda Tim Merah-Putih, Cristian Gonzales.
Rizqi Ariandi - Kamis, 22 Januari 2026
John Herdman Diminta Legenda Timnas Indonesia Pantau Pemain Super League
Liga Dunia
Debut Sempurna Miliano Jonathans, Cetak Gol untuk Selamatkan Excelsior dari Kekalahan
Pemain Timnas Indonesia, Miliano Jonathans mencetak gol pada laga debutnya untuk Excelsior Rotterdam. Gol itu menyelamatkan Excelsior dari kekalahan.
Rizqi Ariandi - Kamis, 22 Januari 2026
Debut Sempurna Miliano Jonathans, Cetak Gol untuk Selamatkan Excelsior dari Kekalahan
Timnas
Ranking FIFA Indonesia Stagnan, Masih di Bawah Malaysia
Posisi ranking pertama FIFA masih ditempati Spanyol, disusul Argentina dan Prancis.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 20 Januari 2026
Ranking FIFA Indonesia Stagnan, Masih di Bawah Malaysia
Timnas
Beckham Putra Sebut Gol ke Gawang Persija Jadi Pembuktian kepada John Herdman
Gelandang Persib Bandung Beckham Putra berharap golnya ke gawang Persija berhasil meluluhkan hati pelatih Timnas Indonesia, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Beckham Putra Sebut Gol ke Gawang Persija Jadi Pembuktian kepada John Herdman
Timnas
Sir Bobby Robson Jadi Inspirasi Terbesar Pelatih Timnas Indonesia John Herdman
Sir Bobby Robson, pelatih legendaris Inggris menjadi inspirasi terbesar John Herdman di sepak bola.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Sir Bobby Robson Jadi Inspirasi Terbesar Pelatih Timnas Indonesia John Herdman
Bagikan